Monday, May 23, 2016

JAMKESDA Lebih Layak di Sinjai Ketimbang BPJS



MACCANEWS, SINJAI -- Protes program BPJS di seluruh Kabupaten/Kota di Indonesia terus bergulir. Tak terkecuali di Kabupaten Sinjai, sejumlah pihak termasuk Aktivis Hukum di Kabupaten Sinjai, Ahmad Marzuki, menyuarakan petisi penyelamatan APBD lantaran BPJS yang dinilai merugikan khalayak banyak.

"Penghentian JAMKESDA dengan dalih  UU BPJS serta Permendagri dan hasil konsultasi ke BPK itu tak berdasar hukum, pasalnya penegakan hukum yang dijadikan alibi oleh pemerintah daerah tidak boleh hanya dipandang dari sisi kepastian hukum semata, tetapi azas keadilan dan kemanfaatan juga harus menjadi pertimbangan sebab hukum lahir dan tumbuh ditengah tengah kehidupan masyarakat sebagai jawaban atas tuntutan kebutuhan rakyat," tegasnya.

Ahmad Marzuki, menambahkan, BPJS sekiranya dihentikan untuk sementara hingga adanya verifikasi faktual untuk menentukan layak atau tidaknya menjadi beban daerah melaui subsidi iuran BPJS bagi masyarakat miskin, dan tidak mampu, tanpa mengurangi kesempatan aparat berwenang melakukan audit atas penggunaan agaran tersebut yang jumlahnya sangat fantastis hingga mencapai Rp 15 Miliar

Diharapkan PEMDA mengembalikan JAMKESDA Sebagai implementasi VISI MISI dan pemberlakuan Peraturan daerah Sinjai tentang JAMKESDA, serta jika Pemerintah Kabupaten Sinjai dalam hal ini Bupati tidak menjalankan janji politiknya seperti jamkesda maka
Visi misi hanya menjadi jualan kampanye belaka, UU jadi alibi ataupun tameng yang membuat rakyat sengsara, anggaran negara harus terkuras pada tempat yang tidak tepat.

"Sampai saat ini kami selaku pemerintah tidak pernah ada niat untuk tidak mensejahterahkan rakyat hanya menunggu regulasi yang jelas dari pihak pemerintah pusat untuk tidak diberlakukan BPJS disinjai," timpal Asisten II Pemkab Sinjai, dr. Nikmat Situru, Selasa (24/5/2016). (r17/jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Jumat Berkah, TP PKK Sulawesi Selatan Melalui TP PKK Makassar Menyalurkan Suplemen Dan Sembako
    28.08.2020 - 0 Comments
     Ketua TP PKK Makassar, Andi Masniawati Z Yusran di dampingi pengurus TP PKK berbagi suplemen makanan dan minuman…
  • PLN Selayar Bangun Seribu Tiang Listrik Cor Beton
    19.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews –-- PLN Ranting area Kabupaten Kepulauan Selayar, selalu berupaya setiap tahunnya untuk pengembangan…
  • Disperindag Curiga Masih ada Gudang Dalam Kota yang Beroperasi
    18.04.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) kota Makassar menggelar sosialisasi bersama dengan Dinas…
  • Jembatan Darurat Appabatu Selayar Kembali Normal
    25.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Berkat kesigapan para anggota TNI, Sat Pol PP bersama anggota Dinas Perhubungan dan Kominfo. Kabupaten…
  • Kepala DPPPA Makassar Tinjau Lokasi Implementasi Kota Layak Anak
    19.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Kota Makassar menerima kunjungan Tim Verifikasi…
  • Camat Panakkukang Siap Pertahankan Juara Lorong Sehat
    20.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Camat Panakkukang, Thahir Rasyid menyatakan kecamatan yang ia pimpin siap mempertahankan juara lorong…
  • Pertemuan Sosialisasi TB MDR bagi Lintas Sektor tingkat kota Makassar
    10.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Tingginya kasus penyakit menular yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium Tubercolusis menyebabkan…
  • Sudah 29 Calon Haji Indonesia Wafat di Tanah Suci
    28.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Jumlah jemaah calon haji Indonesia yang meninggal dunia di Arab Saudi karena sakit hingga hari ke-19…
  • Pelajar Makassar Sambut Obor Asian Games
    05.08.2018 - 0 Comments
    ACCARITA -  Jelang pelaksaan kirap obor Asian Games 2018 di Makassar, Dinas Pendidikan Kota Makassar menyiapkan…
  •  Disdag Makassar Petakan Wilayah Ini Rawan Peredaran Minol Ilegal
    19.04.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dinas Perdagangan Kota Makassar menyebut wilayah utara Makassar merupakan titik rawan peredaran minuman…
  • Tim Asian Development Bank Kunjungi RW 3 Kelurahan Batua
    07.12.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Rombongan Tim dari Asian Development Bank (ADB ) berkunjung ke RT 6 RW 3 Kelurahan Batua Kecamatan…
  • Wali Kota Danny Bahas RPMJD, Fokuskan Percepatan Makassar Menuju Kota Dunia
    08.10.2021 - 0 Comments
    Moh Ramdhan “Danny” Pomanto yang kini kembali menjabat sebagai Wali Kota Makassar menekankan akan membawa Kota Makassar…
  • DP2 Panen Perdana di Kelompok Tani Tani Sukamaju
    17.12.2019 - 0 Comments
    Panen Padi perdana di lakukan di kelompok tani Suka Maju kelurahan Bangkala kec. Manggala, dihadiri dari pihak Dinas…
  • Pengusaha Pelayaran Nyatakan Dukungan ke Nasdem
    05.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Daya Tarik, Mantan Walikota Parepare, Zain Katoe menjadi Ketua DPD Nasdem Kota Parepare, terbukti cukup…
  • Dukung Wisata Pulau Prof Rudy Genjot Pembangunan Sarana Prasarana Di Pulau Terluar
    28.08.2020 - 0 Comments
    Pemerintah Kota Makassar dan International Organization For Migration (IOM) Indonesia sepakat jalin kerjasama benahi…
  • Perpusatkaan Bulukumba Miliki 16.281 Buku
    16.08.2016 - 0 Comments
    . Kepala BP3K Bulukumba Taufik, SH sedang meninjau PerpustakanMACCANEWS -- UPAYA Pemerintah Kabupaten Bulukumba untuk…
  •  Muslimin Bando Serahkan SK Fungsional 2K21 Guru
    04.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sebanyak 221 guru yang terdiri guru TK 26 orang,guru SD 176 orang,1 orang guru SMK telah terima SK…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.