Tuesday, August 16, 2016

BP3K akan Mengkaji Program Pemerintah

Kepala BP3K Bulukumba Taufik, SH


MACCANEWS -- Kantor Badan Penelitian, Pengembangan, Perpustkaan dan Kearsipan ( BP3K ) Bulukumba, terus melakukan kajian terhadap masukan dari sejumlah Satuan Kerja Perangkat daerah ( SKPD),  yang menjadi program masaing-masig SKPD.

Kepala BP3K Bulukumba Taufik, SH yang ditemui di ruang kerjanya sore tadi menuturkan, tahun 2016 ini, lembaganya bersama SKPD terkait melakukan penelitian sekligus mengkaji tujuh program kerja SKPD. Ketujuh program yang dikaji masing-masing program Dinas Pariwisata, yaitu mengkaji potensi pengembangan wisata Kahayya kecamatan Kindang.

"Bulukumba ini kaya akan obyek wisata, mulai wisata bahari, wisata budaya, hingga wisata pegunungan. Dan saat ini kami sedenag mengkaji potensi wisatya yang ada di Kahayya, dari hasil kajian bekerja sama dengan akademisi, dan diharapkan kelak Kahayya bisa menjadi salah satu obyek wisata andalan Bulukumba yanag ada di daerah Kindang," harap Taufik.

Selain potensi wisata Kahayya, dia juga melakukam kajian untuk pengembangan ternak melalui Insiminasi buatan. Program ini menjadi unggulan di sektor peternakan dan diharapkan pengembangan ternak melalui program IB ini bisa berhasil di Bulukumba.

"Alhamdulillah program pengembangan ternak melalui IB ini suydah berjalan di Bulukumba," katanya.

Kemudian untuk sektor Perikanan, juga dilakukan kajian untuk budi daya perikanan air payau, yang merupakan program Dinas Kelautan Dan Perikanan. Kemudian kajian home care, yag menjadi program Dinas Kesehatan. Kemudian Kajian Gizi seimbang, pola makan dan status gizi bagi anak sekolah, dan Kajian strategi penuntasan wajib belajar 12 tahun serta kajian penanggulangan dampak HIV AIDS.

Dari seluruh penelitian atau kajian yang dilakukan BP3K, menurut Taufik, pihaknya melibatkan lembaga dari akedemisi seperti UNHAS, STKIP Muhammadiyah Bulukumba, STIKES Bhakti Husada Bulukumba dan AKPER Bulukumba. hasilnya dari seluruh program yang dikaji, sisa satu yang belum berjalan yaitu Pengembangan obyek wisata alam Kahayya.

"Kami berharap nantinya Kahayya bisa menjadi obyek wisata alam yang diminati masyarakat," kunci Taufik.(R18/Jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Ketua LSM MAHATIDANA Bakal Laporkan Pelindo Parepare
    30.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Penggiat anti Korupsi Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) MAHATIDANA berencana melaporkan pihak Pelindo kota…
  • Bantuan Dana Parpol Wajib Memiliki LPJ
    31.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, BANTAENG --- Sebanyak 8  Partai Politik ( Parpol) mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis ( Bintek) Laporan…
  • Apotik Diwajibkan Terapkan SIPPNAB
    10.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS- Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Makassar meminta seluruh apotik di Makassar menerapkan Sistem Informasi…
  • Sekda Makassar Ingatkan Keamanan Pangan Higienis Di Tengah Pandemi Covid 19
    28.08.2020 - 0 Comments
     Di tengah pandemi Covid – 19, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar M Ansar mengingatkan pentingnya keamanan…
  • Forum Penggiat Wisata Enrekang Tantang Dispopar Gerak Bersama
    04.09.2016 - 0 Comments
    Ketua Forum penggiat wisata AKBP Witarsa Aji bersama bupati Muslimin Bando saksikan gelar orkes lokal pakacapi asal…
  • Kaharuddin Palemmai Nahkodai KNPI Barru
    16.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS---Rapat Koordinasi KNPI Barru dipimpin langsung oleh Kaharuddin Palemmai yang sekaligus sebagai Karateker…
  •  Muslimin Bando Serahkan SK Fungsional 2K21 Guru
    04.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sebanyak 221 guru yang terdiri guru TK 26 orang,guru SD 176 orang,1 orang guru SMK telah terima SK…
  • Anggota DPRD Barru Nyaris Dihakimi Warga
    04.08.2016 - 0 Comments
    Suasana di pembangunan bendungan nepo.MACCANEWS -- Kunjungan kerja anggota DPRD kabupaten Barru ke pelaksanaan…
  • Tanri Bali Bersama Rombongan Kunjungi Kampung Nurdin Abdullah
    04.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Purnawirawan Drs. Achmad Tanribali Lamo didampingi istri Rasthina Dewi beserta segenap rombongan…
  • DPPPA Kota Makassar Hadiri Rapat Koordinasi Pemerintahan Umum Untuk Membahas Laporan Aksi Gerakan Bela Negara.
    17.12.2019 - 0 Comments
     Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Makassar dalam hal ini Sekretaris DPPPA Kota…
  • Camat Manggala Percepat Pengerukan Sungai Kajenjeng Kelurahan Manggala
    04.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Camat Manggala, Anshar Umar mempercepat pengerjaan pengerukan sungai Kajenjeng guna mengantisipasi…
  • Kunjungi Korban Penculikan, Danny Himbau Tingkatkan Program Jagai Anakta
    09.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews ---- Wali kota Makassar Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto bersama istrinya Indira Yusuf Ismail mengunjungi…
  • Satgas Kebersihan Kecamatan Makassar Gali Drainase di Jl Sungai Saddang, Ini Tujuannya
    07.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Satuan petugas (Satgas) kebersihan dari Kecamatan Makassar sedang melakukan penggalian drainase di Jalan…
  • Pelaku Hacker Akun Kapolda Sulsel Ditangkap di Bulukumba
    08.10.2016 - 0 Comments
    Kasat Reskrim Polres Bulukumba bersama timsus Intelkam berhasil menangkap pelaku hacker akun facebook milik Kapolda…
  • Kominfo Kembali Sosialisasi Bahaya Rokok
    25.07.2016 - 0 Comments
    Kominfo Sosialisi Bahaya Rokok MACCANEWS -- Pemerintah Daerah Malalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Kota…
  • Persentase Kuota PPDB Berubah, Kepala Disdik Makassar Kumpulkan Operator Sekolah
    16.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Persentase kuota Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) mengalami perubahan. Hal ini disebabkan terbitnya…
  • Kenang Jasa Pahlawan, Korem 141/Tp Gelar Ziarah Makam Pahlawan
    03.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dalam rangka memperingati HUT TNI ke- 71 tahun 2016. Prajurit TNI wilayah Kab. Bone melaksanakan ziarah ke…
  • Wali Kota Makassar Raih Penghargaan di HUT ke - 347 Sulsel
    19.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto meraih penghargaan pada peringatan HUT ke - 347…
  • Program Penanganan Fakir Miskin Kemensos Diterapkan di Makassar
    14.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Program penanganan fakir miskin Kementerian Sosial (Kemensos) tetap digalakkan di berbagai daerah,…
  • Drs. H. Muh. Ridwan Kembali Pimpin MUI Lima Tahun Kedepan
    04.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS – Melalui Musyawarah Daerah (Musda), I Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Kepulauan Selayar,  yang…
  • Kodim 1424 Sinjai akan Gelar Sosialisasi Balatkom
    23.09.2016 - 0 Comments
    Dandim 1424 Sinjai, Letkol Inf. Maskun NafikMACCANEWS -- Dalam rangka menindaklanjuti surat telegram Komandan Korem…
  • Selipkan Candaan, Jokowi Presentasikan Blusukan ke Pemimpin Asia
    16.05.2016 - 0 Comments
    Maccanews, Seoul - Presiden Joko Widodo menyampaikan presentasi di hadapan sejumlah pemimpin dunia pada ajang The 7th…
  • Danny Berikan Solusi Kepada Warga Kompleks Untuk Mendapatkan Hak Fasum Fasosnya
    07.02.2018 - 0 Comments
    MACCANews ---- Walikota Makassar Ir. Moh. Ramdhan Pomanto menyarankan kepada warga Kompelks yang ada di Makassar untuk…
  • Warga Pulau Se Kecamatan Sangkarrang Ikuti Takbir Keliling Pemkot
    01.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Untuk pertama kalinya tiga kelurahan se Kecamatan Kepulauan Sangkarrang mengikuti lomba pawai takbir…
  • Rektor ITB Sebut Wali Kota Makassar Sangat Istimewa
    12.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Rektor Institut Teknologi Bandung Professor Kadarsah Suryadi memuji serta melayangkan apresiasi tinggi…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.