Thursday, September 29, 2016

Sinjai Tandai Hari Tani Nasional (HTN) Dengan Aksi Demo



MACCANEWS, -- Solidaritas Perjuangan Mahasiswa dan Pemuda Sinjai mengelar aksi demonstrasi dalam rangka memperingati Hari Tani Nasional (HTN). Kamis(29/09/2016) di jalan Jenderal Sudirman.

Aksi yang diikuti ratusan mahasiswa  tersebut menuntut pemerintah melaksanakan demokrasi sejati dan Undang undang pokok agraria UUPA secara murni.

Pada aksi tersebut terlihat para demonstran secara bergantian melakukan orasi di perempatan lampu merah Jendral Sudirman dan menutup jalan, sehingga pengendara terpaksa dialihkan ke jalan lain.

"Tanah untuk rakyat bukan untuk pemodal hentikan liberilisasi pertanian dan dorong reformasi agraria," teriak salahsatu Orator Aksi, Andis.

Sementara itu Kordinator Aksi, Akmal Uro menuturkan jika saat ini 74% tanah terhampar luas di monopoli oleh 0,2% penduduk indonesia dan 80% sumber daya alam di kuasai asing.

"Kami menuntut pemerintah untuk menghentikan kriminilisasi dan intimidasi kepada petani, serta mewujudkan program pemerintah 9 juta hektar tanah untuk rakyat serta transparansi pendistribusian alat, pupuk, pertanian," ujarnya.

Dari pantauan dilokasi demonstran terlihat ratusan mahasiswa yang terdiri dari berbagai organisasi seperti mahasiswa pembebasan, Himara, Himilp, Mapala, KKMK, BPAN dan dikawal ketat puluhan Aparat Kepolisian Resort Sinjai. (acl/jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Pemerintah Kecamatan Manggala Pererat Silaturahim antara Lurah dengan LPM
    15.10.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Camat Manggala, Syahruddin menggelar pertemuan dengan para lurah, ketua-ketua LPM di kediaman Ketua Forum…
  •  Kodim-Pemkab Barru Galakkan Sosialisasi Wawasan Kebangsaan
    10.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Ka Badan kesbang Pol Kabupaten Barru ditempat kerjanya ditemui oleh Media, Rabu (10/05/2017) siang, terkait…
  • DPRD Kota Makassar : Perlu Revisi Anggaran Atasi Corona
    10.04.2020 - 0 Comments
    DPRD Kota Makassar dan Pemerintah Kota Makassar terus tak hentinya melakukan pembahasan penanganan dan pencegahan…
  •  Outbound, Bina Keakraban dan Pupuk Kerjasama Tim Ala Danny
    09.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto mengikuti outbound bersama 120 pejabat lingkup…
  • Camat Manggala Tetap Intensifkan Program MTR Selama Ramadhan
    13.10.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Menahan rasa lapar dan haus tak menjadi penghalang bagi Camat Manggala, Syahruddin untuk tetap…
  • Legislator Kasrudi Berbagi Masker ke Pengunjung dan Juru Parkir Pusat Perbelanjaan di Makassar
    29.05.2020 - 0 Comments
    Anggota DPRD Kota Makassar Kasrudi SH MH membagi-bagikan masker di sejumlah pusat perbelanjaan di Kota Makassar,…
  • Anggaran Panitia HUT RI ke 71 di Bulukumba Rp. 47 juta
    18.08.2016 - 0 Comments
    Drs. H. A. Rosali M.Si ketua Panpel HUT Kemerdekaan kanan bersama kadis kehutanan Ir. A. Misbawati dan Asisten…
  • KOREM 142 Parepare Gelar Bakti Sosial
    03.09.2016 - 0 Comments
    Korem 142 fhoto Bersama dengan Pasien Bibir SumbingMACCANEWS -- Kegiatan bakti sosial ini telah menjadi komitmen Korem…
  •  Plt. Sekda Makassar Buka Musrenbang Kecamatan Manggala
    13.10.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Kecamatan Manggala menggelar Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) 2018. Kegiatan yang…
  • Danny Resmikan Baberong Di Kelurahan Borong
    08.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Organisasi Bhakti Bersih Lorong atau biasa disebut baberong ini telah ada sejak tahun 2015. Telah banyak…
  • Ini Desa yang Laksanakan Pilkades Serentak di Barru
    06.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Berikut desa-desa yang akan melaksanakan pesta demokrasi di Barru, adakah diantaranya desa…
  • Camat Manggala Pimpin Rakor dan Evaluasi Vaksinasi 100 Persen
    19.06.2022 - 0 Comments
     Camat Manggala, Andi Fadli didampingi Sekcam Manggala Andi Anshar Ap. menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) rutin…
  • Danny Resmikan Bantuan Rumah Layak Huni dari AMCF
    07.10.2021 - 0 Comments
     Slamet, warga Kampung Parinring RT 006 RW 003, Kelurahan Tamangapa, Kecamatan Manggala, Kota Makassar sudah bisa…
  • Rakerwil Majelis MPM Sulsel di Enrekang
    29.08.2016 - 0 Comments
    Ketua majelis MPM pusat Dr. M Nurul Yamin selaku pemateri mendorong usaha potensi desaMACCANEWS -- Rapat kerja wilayah…
  • Disnaker Buka Lapangan Kerja Melalui "Manjarong"
    20.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Dinas Tenaga Kerja Kita Makassar memilih Kelurahan Bangkala Kecamatan Manggala untuk di jadikan pilot projek…
  • 156 Orang Miskin Desa Manuba Mendapatkan Jatah Rastra
    12.02.2018 - 0 Comments
    MACCANews ----- Bantuan beras kepada keluarga miskin yang selama ini dikenal sebagai Beras Sejahtera (Rastra) dikurangi…
  •  Kembalikan Dana Negara, Andi Cicang Panaskan Suhu Politik Bone!
    14.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pengembalian dana negara sekira Rp 1,7 milyar oleh terpidana kasus korupsi Development Bank untuk Proyek…
  • Warga dan Satgas TMMD 99 Kodim 1405/Mts Salin Membantu
    19.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Semangat Satgas TMMD ke 99 Kodim 1405/Mlts bersama warga dalam menyelesaikan Pengerjaan Sasaran…
  • Ketua GP Anshor Mendukung Agus Arifin Nu'mang di Pilgub Sul-Sel
    29.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, Wajo -- Ketua Umum Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Anshor Gus Yaqut, yang juga menjabat sebagai anggota…
  • Wali Kota Danny Kukuhkan Anggota Forum SDC
    29.10.2018 - 0 Comments
    ACCARITA  -  Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto mengukuhkan puluhan anggota yang terdaftar…
  •  Tidak Sesuai IMB Dewan Minta Hentikan Sementara Bangunan di Hasanuddin
    07.02.2018 - 0 Comments
    MACCANews ---- Komisi C DPRD Kota Makassar Gelar Rapat Dengar Pendapat (RPD) terkait pembangunan gedung berlantai 4…
  • Nurul Hidayat Suka Kangkung Tumis, Imam Sayur Kelor
    29.05.2020 - 0 Comments
    Bendahara Fraksi Partai Golkar Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar Nurul Hidayat mengaku sangat suka…
  • Tak Kapok, Residivis Ini Kembali Ditangkap Mencuri Motor
    03.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Seorang residivis pencurian sepeda motor (curanmor) kembali diamankan Satuan Resmob Polsek Rappocini. Dia…
  • Ketua TP. PKK Tampil Dimalam Resepsi kenegaraan
    20.08.2016 - 0 Comments
    Tampak Ketua TP.PKK Kabupaten Soppeng Hj Nurjannah Kaswadi,SE (tengah( saat membawakan tari tarian pada malam Resepsi…
  • Dialog Pelaksanaan Sergap Digelar di Watansoppeng
    22.08.2016 - 0 Comments
    Bupati Soppeng H A Kaswadi Razak, SE menyampaikan sambutan pada acara Dialog pelaksanaan Sergap di Ruang Pertemuan…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.