Wednesday, October 12, 2016

HMI Cabang Bulukumba Dorong Pembentukan BNK

MACCANEWS -- Ketua Umum (Ketum) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Bulukumba, Rakhmat Fajar menilai Pemerintah Kabupaten Bulukumba, belum begitu serius menunjukkan peran melawan narkoba.

"Andaikan benar-benar serius, harusnya saat ini Badan Narkotika Kabupaten (BNK) sudah terbentuk, wacana ini sudah begitu lama dikumandangkan tapi sampai saat ini belum ada realisasi," ujar Fajar. Rabu (12/10/2016).

Dari data yang berhasil dihimpun pihaknya, saat ini polisi telah mengungkap sedikitnya 59 kasus dengan 91 terduga pelaku terhitung sejak Januari hingga (12/10/2016).

Harusnya dengan jumlah kasus penyalahgunaan narkoba ini sudah menjadi catatan penting bagi Pemkab Bulukumba maupun legislatif betapa merajalelanya kasus narkoba di Bulukumba.

"Saya yakin jika BNK terbentuk, paling tidak akan semakin meminimalisir peredaran narkoba di Bulukumba. Kami dari HMI juga berharap agar ada pembinaan khsusu dan kalau bisa tes narkoba khusus dilingkup Pemkab Bulukumba, mengigat adanya keterlibatan Oknum PNS," katanya.

Dia melanjutkan pada dasarnya, pembentukan BNK tidak hanya merupakan tuntutan zaman atas maraknya kasus narkoba, lebih dari itu pembentukan BNK sebagai perpanjangan tangan BNN, merupakan amanat Undang-undang yang diatur dalam UU Nomor 35 tahun 2009, dan juga dipertegas dalam Peraturan Presiden (Perpres) RI No.23 tahun 2010 tentang badang narkotika nasional.

"Bahkan dalam usaha mencegah dan memberantas peredaran narkoba, dibuatlah intruksi Presiden (Inpres) RI No.12 tahun 2011 tentang pelaksanaan kebijakan dan strategi nasional pencegahan dan pemberantasan narkoba. Sehingga jika merujuk pada Inpres tersebut, harusnya BNK ada sebagai salah satu stretegi dalam melawan narkotika," pungkasnya. (R18/Jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Berantas Jentik Nyamuk, Iqbal Minta Dharma Wanita Jadi Pelopor Biopori
    04.06.2020 - 0 Comments
    Penjabat Wali Kota Makassar Iqbal Suhaeb berharap agar Dharma Wanita Kota Makassar dapat menjadi pelopor…
  • Bahas Kelangkaan Elpiji, Disdag Panggil PT Pertamina
    19.12.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Kelangkaan tabung gas elpiji 3 kg yang sudah mulai dikeluhkan oleh warga Kota Makassar sejak beberapa hari…
  • 58 NAPI Terima Remisi Kemerdekaan di Selayar
    17.08.2016 - 0 Comments
    Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar, Muh. Basli Ali, didampingi Kepala Rutan Klas II. B Nasir, S Sos, MH serta Kajari…
  •  Danny Sebut Plt Sekda Berinisial AB, Siapakah Dia?
    15.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Wali Kota Makassar, Danny Pomanto kali ini berespekulasi mengenai PLT Sekretaris Daerah (Sekda) Kota…
  •  Robert Rene Alberts akan Evaluasi Tim  Juku Eja
    09.08.2016 - 0 Comments
     Robert Rene Alberts.MACCANEWS -- Tim pelatih Juku Eja mengaku akan mengevaluasi tim menjelang sisa laga putaran…
  • Camat Mariso Serahkan Paket Sembako Bansos ke warga dari Dinas Sosial
    17.09.2021 - 0 Comments
     Mariso kembali menyalurkan Bantuan Sosial (Bansos) berupa paket sembako yang diterima dari Dinas Sosial Kota…
  • Bertemu Pangdam VII Wirabuana, LDII: Keadilan Sosial Amanah Pancasila
    20.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Ketua Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Sulawesi Selatan Hidayat Nahwi Rasul mengemukakan, polemik…
  • Sekwan Raih Penghargaan Peserta Terbaik Asdeksi
    10.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sekretariat DPRD Kota Makassar meraih penghargaan sebagai peserta terbaik pada ajang tahunan Asosiasi…
  • Kecamatan Mamajang Siap Optimalkan Kinerja Bank Sampah Sektoral
    20.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Camat Mamajang, Fadli Wellang mengemukakan siap mendorong peningkatan kinerja Bank Sampah Sektoral agar…
  •   Hattrick Ganda Pertama Sepanjang Sejarah Napoli
    06.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Untuk pertama kalinya sepanjang sejarah mereka di Serie A, Napoli menampilkan dua pemain yang mencetak…
  • Polda Dinilai Mengulur-ulur Kasus Pungli BPN
    07.05.2017 - 0 Comments
    IlustrasiMACCANEWS--Tertangkap tangan pada dasarnya telah memiliki kekuatan hukum dengan bukti yang cukup. Sayangnya…
  • Keluarga Makodim 1411 Lepas Sambut Dandim Lama dan Baru
    21.08.2016 - 0 Comments
    Dandim lama Letkol Arh. Budi Laksana bersama isteri  didampingi Dandim baru Letkol Arm. Sutikno berjalan kaki…
  • Diami Lolos Verifikasi Faktual
    30.12.2017 - 0 Comments
    MACCANews ----- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Makassar menetapkan berkas dukungan pasangan calon wali kota Makassar,…
  • BEM Fakultas Teknik UPRI Gelar Kegiatan Latihan Kepemimpinan
    10.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Pejuang Republik Indonesia (BEM FT-UPRI) Makassar…
  • Makassar jadi konsultan Bank Sampah Indonesia
    30.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Program Bank Sampah Pemerintah Kota Makassar bukan hanya menjadi perhatian nasional tetapi sudah…
  • FKM Universitas Pejuang dan LSM BKPI akan Gelar Lomba Publik Speking Tingkat Mahasiswa
    26.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Pejuang Republik Indonesia yang bekerja sama dengan LSM…
  • JPU dan Terpidana Alkes Masih Mikir Ajukan Banding
    22.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Tim Jaksa Penuntut Umum (JPU) dan Terpidana Kasus Korupsi Pengadaan Alat Kesehatan di Lingkup Rumah Sakit…
  • Muhammad Taufiq Hidayat Acmad Siap Sejahtrakan Masyarakat Desa Tellumpanua
    13.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Berbagai pangalaman dan Organisasi di Desa yang pernah dilewatinya, doantaranya Sektetaris TPK PNPM Mandiri…
  • 2016, Bank Sampah Over Target
    26.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Program inovasi pemerintah Kota Makassar yakni Bank Sampah mampu meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Ini…
  • Ridwan Kamil : Selamat Pak Danny, Homecare Masuk Top Inovasi
    26.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wali Kota Bandung Ridwan Kamil memberi selamat kepada wali kota Makassar Moh. Ramdhan 'Danny' Pomanto atas…
  • Kedatangan Jamaah Haji Soppeng Molor Sekitar 7 Jam
    21.09.2016 - 0 Comments
    Jamaah Haji SoppengMACCANEWS -- Sebanyak 199 orang Jamaah haji Kabupaten soppeng yang tergabung dalam kelompok Terbang…
  • Lomba Karnaval Tingkat PAUD Meriahkan HUT RI ke 71 di Bulukumba
    12.08.2016 - 0 Comments
    Pendidikan Anak Usia Dini meriahkan lomba karnaval di BulukumbaMACCANEWS -- Menyongsong perayaan hari kemerdekaan RI ke…
  • Musyawarah Kerja IKA Pondok Pesantren Alurwatul Wutsqaa
    13.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Alumni Pondok Pesantren Alurwatul Wutsqaa Benteng adakan tudang Sipulung sambil bicarakan tentang rapat…
  • Pasar Murah Disdag-Bulog Subsidi Harga Sembako Rp 25 Ribu
    02.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pasar murah bersubsidi Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Makassar kembali dilaksanakan di Asrama Mattoangin,…
  • Susno Duadji: Cara Petani Menyiasati Untuk Bertahan Hidup
    27.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS,-- Susno Duadji adalah mantan Kepala Bagian Reserse Kriminal. Kini telah menjadi petani di kampungnya sumatra…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.