Wednesday, March 22, 2017

Satpol PP Damkar Belum Punya Data Aset Daerah



MACCANEWS--Sejauh ini, Satuan Polisi Pamong Praja (Sat Pol PP) dan Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Kepulauan Selayar, belum memiliki data riil tentang aset daerah, termasuk data pemanfaatan penempatan rumah dinas (Rumdis) serta pemakaian kendaraan dinas (randis) untuk ditertibkan.

"Kami hanya bisa bergerak kalau sudah ada petunjuk tertulis dari bagian perlengkapan sekretariat daerah (Setda) terkait bidang tugas kami," kata Kasat Pol PP dan Damkar, M. Yunan Krg Tompobulu didampingi Kepala Seksi Pengaduan Masyarakat, Patta Bau, di kantornya, kemarin.

Menurutnya, Satpol PP turun jika ada permintaan dari pimpinan. Pasalnya, melaksanakan tugas tanpa ada tertulis, dikhawatirkan ada yang komplain, sebab ini masalah penertiban aset daerah, termasuk pengosongan rumdis dan penarikan randis.

Terlepas dari penertiban dan penataan aset daerah, Sat Pol PP juga telah lama melaksanakan penertiban PNS yang setiap saat mangkal di tempat tempat umum, seperti warung kopi dan pasar pada jam kantor.

Selain persoalan penertiban dan razia PNS di tempat umum pada jam kantor, bagi Sat Pol PP menjadi salah satu tugas di posko penjagaan. Termasuk penertiban anak sekolah pada jam belajar. (dae)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Sahabat Labusab Kader Tulen PMII..!!!
    16.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Jelang Perhelatan Akbar Pengurus Besar Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia PB PMII ke-XIX di Kota Palu…
  • Danny Shalat Subuh Bersama Warga BTP
    09.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto shalat Subuh berjamaah warga BTP di Masjid Nurul…
  • Forkopimda Makassar Dukung Penuh Pemutusan Rantai Covid 19 Lewat Covid Hunter
    30.06.2021 - 0 Comments
     Covid Hunter inisiasi Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto resmi dilaunching, Jumat…
  • Inilah 2 Jenis Taubat yang Tidak Diampuni Allah SWT
    28.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Manusia terbaik bukanlah manusia yang tidak pernah melakukan dosa sama sekali, tetapi manusia terbaik…
  • PD Pasar Gandeng BPN Antisipasi Penyusutan Lahan Pasar Tradisional
    05.11.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Direktur Utama Perusahaan Daerah (PD) Pasar Makassar Raya, Syafrullah menggandeng Badan Pertanahan untuk…
  • Warga : RSA Layak Cawalkot Parepare
    25.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Puluhan warga dan tokoh masyarakat (tomas) maupun kerabat mendatangi kediaman Wakil Ketua DPRD Parepare,…
  • Tenri Pertemukan Ibu dan Puterinya Setelah 8 Bulan Terpisah
    09.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kepala Badan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (BPPPA) Makassar Tenri A Palallo mempertemukan…
  • Pesta Rakyat Kelurahan Barana, Indira Jusuf Ismail Ingatkan Program LISA
    31.08.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - Jika biasanya Pesta Rakyat Peringatan Kemerdekaan Indonesia digelar penuh hingar bingar dan formal, hal…
  • Antisipasi Demo Ricuh, Sekwan, Kapolsek, dan Satpol Briefing Staf
    04.05.2018 - 0 Comments
    DPRD MAKASSAR - Mengantisipasi ricuhnya aksi unjuk rasa di kantor DPRD Makassar, pihak pimpinan, sekwan, kapolsek, dan…
  • Mahasiswa Bulukumba Lolos Forum Budaya Dunia
    16.09.2016 - 0 Comments
    Andi Muhammad Bayu D.SMACCANEWS -- Andi Muh. Bayu memang namanya belum terlalu populer, namun ternyata putra Bulukumba…
  • Ribuan Kader Bank Sampah Ikut Jambore
    09.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Antusias kader dan penggerak bank sampah dalam ajang Jambore Wisata Bank Sampah 2016 di Pulau Lakkang…
  • Plt Bupati Barru dan Wakapolres Tinjau Tempat Pemilihan Desa
    19.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pesta demokrasi, Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) yang berlangsung serentak di 28 desa, tersebar pada 7…
  • Kabupaten Kecil, Miliki Magnet Kuat
    13.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kabupaten Bantaeng merupakan salah satu kabupaten yang terbilang kecil di Sulsel, namun sejak Kabupaten…
  • Indira Jusuf Ismail Anjurkan Keluarga Makassar Gemar Konsumsi Ikan
    29.10.2018 - 0 Comments
    ACCARITA  - Ketua TP PKK Kota Makassar, Indira Jusuf Ismail mengingatkan warga Kota Makassar, khususnya ibu-ibu,…
  • Camat Wajo Sambut Kedatangan Dekranasda Jambi Hingga Ajak Makan Pisang Epe
    12.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Camat Wajo, Aulia Arsyad menyambut langsung kedatangan Dekranasda Muara Bunga Provinsi Jambi beserta…
  • Firman Pagarra : PTSP Kota Makassar Siap Berikan Pelayan Publik Yang Prima
    15.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Terkait peningkatan kualitas pelayanan publik, Pelaksana tugas (Plt) Kepala Dinas Pelayanan Terpadu Satu…
  • Dialog Pelaksanaan Sergap Digelar di Watansoppeng
    22.08.2016 - 0 Comments
    Bupati Soppeng H A Kaswadi Razak, SE menyampaikan sambutan pada acara Dialog pelaksanaan Sergap di Ruang Pertemuan…
  • Makassar Pecahkan Rekor MURI di Hari Disabilitas Internasional
    05.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Makassar memecahkan rekor sebagai kota pertama yang mengerahkan 50.000 relawan mengetik ulang 50.000 buku…
  • Kemdikbud: Paradigma Pembelajaran Modern Terpusat pada Siswa
    11.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Paradigma pembelajaran modern menerapkan proses pembelajaran yang terpusat pada siswa. Paparan ini…
  • Sekretariat DPRD Makassar Launching Aplikasi Ajamma
    17.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sekretariat DPRD Makassar melaunching layanan aplikasi ajang aspirasi masyarakat Makassar (Ajamma). Acara…
  • Mobil Pejabat Pemkot dan Polisi Digembok Dishub
    10.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS- Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Makassar kembali melakukan penindakan kendaraan pelanggar zona bebas parkir,…
  • Sampah Jadi Sorotan Warga Barru
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Akibat pembuangan sampah tidak ada, warga kelurahan Mallawa dan kelurahan Palanro kecamatan Mallusetasi…
  • Alhamdulillah, Korba Puting Beliung Sinjai Dapat Bantuan Bupati
    10.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Sinjai H.Sabirin Yahya setelah mendapat informasi terkait Bencana Angin Puting Beliung yang terjadi…
  • Ini Jawaban Walikota Terhadap Dua Ranperda
    17.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews ---- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar menggelar rapat paripurna dalam rangka mendengar…
  • Jaga Ketahanan Pangan, Dandim Ajak Anak Pelajar SMU Ke Sawah
    18.09.2016 - 0 Comments
    Dandim dan seluruh unsur Muspida menanam PadiMACCANEWS -- Untuk peningkatan ketahanan pangan Dandim 1410 Bantaeng ajak…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.