Thursday, July 6, 2017

Hari Pertama Kerja, Wali Kota Danny Langsung Sidak

MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto langsung menggelar Sidak (Inspeksi Mendadak) di hari pertama kerja pasca libur lebaran Idul Fitri 1438 Hijriah, Senin, 3 Juli 2017.

Beberapa ruangan di Balaikota dikunjungi Wali Kota Danny untuk memantau kehadiran pegawai lingkup Pemerintah kota (Pemkot) Makassar.

Danny langsung memeriksa daftar kehadiran pegawai di setiap ruangan yang dikunjunginya. Data dari BKPSDMD (Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia) Makassar menunjukkan tingkat kehadiran pegawai mencapai 98.8 persen atau 17.224 orang dari 17.433 pegawai.

Dari 17.433 pegawai, 11.586 diantaranya ASN (Aparatur Sipil Negara), dan 5.847 pegawai kontrak.

"Sanksi tegas akan diberikan bagi pegawai yang tidak hadir di hari pertama kerja," kata Danny.

Sanksi itu didasarkan pada PP Nomor 53 Tahun 2010 tentang Disiplin PNS, dan Perjanjian kerja yang mengatur disiplin tenaga kontrak.

Bentuknya bermacam - macam mulai dari teguran tertulis, penundaan kenaikan pangkat, dan gaji hingga sanksi pemberhentian secara tidak hormat.

Danny menambahkan, kehadiran pegawai menjadi salah satu indikator penilaian kepatuhan terhadap peraturan yang ada. Pegawai yang bolos kerja kata Danny, menandakan individu itu tidak menyadari tugasnya sebagai aparatur pemerintah.

Angka kehadiran 98.8 persen kata Danny menunjukkan tingkat kedisiplinan pegawai Pemkot Makassar semakin baik dari tahun ke tahun. Hal itu menurutnya harus dipertahankan bahkan ditingkatkan.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • DPPPA Kota Makassar Gelar Workshop Pembuatan Sovenir Khas Perkawinan Kota Makassar
    17.12.2019 - 0 Comments
    Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Makassar dalam hal ini Bidang Kualitas Hidup Perempuan…
  •  Dishub Makassar Siap Terima Saran Penyempurnaan Pete-Pete Smart
    30.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dinas Perhubungan Kota Makassar menyatakan siap menerima saran dan masukan terutama.a dari masyarakat…
  • Danny : Perawat Indonesia Care dan Terampil
    28.10.2017 - 0 Comments
    MACCAnews -  Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto hadir dalam pembukaan rapat umum anggota ke -5…
  • Mobil Pejabat Pemkot dan Polisi Digembok Dishub
    10.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS- Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Makassar kembali melakukan penindakan kendaraan pelanggar zona bebas parkir,…
  •  Pansus LKPJ DPRD Makassar Gelar Rapat Laporan SKPD Tentang Pencapaian Hasil Kerja
    04.05.2018 - 0 Comments
    DPRD MAKASSAR -- Panitia Khusus (Pansus) gelar pembahasan gambaran umum Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ)…
  • Banggar DPRD Kota Makassar Gelar Rapat Bahas Penanggulangan Dampak Covid-19
    29.05.2020 - 0 Comments
    Rapat Kerja Badan Anggaran (Banggar) kembali digelar secara vitual Online ditengah pandemi covid 19, Rabu…
  • Perform Group Marawis TNI-Polri Semarakkan Safari Ramadhan
    25.06.2016 - 0 Comments
    Kolaborasi Group Marawis TNI-Polri.MACCANEWS -- Kegiatan Safari Ramadhan Pangdam VII/Wrb ke wilayah jajarannya terutama…
  • Setan Merah Pesta Gol di Laga Terakhir
    17.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Manchester United mengakhiri roda kompetisi Liga Inggris musim 2015/2016 dengan hasil positif. Melawan AFC…
  • Warga: Terima Kasih TNI Atas Perbaikan Jalan di Desa Kami
    10.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dalam rangka meningkatkan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat melalui program TMMD dalam bentuk kegiatan Fisik…
  •  Cuti 4 Bulan, Danny Berikan Target untuk Struktural Pejabat
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Menjelang Cuti sebagai dari jabatannya sebagai Wali Kota Makassar dalam ikut terlibat sebagai bakal Calon…
  • BRI Cabang Selayar Bantu Program Indonesia Peduli, Wakil Bupati Menerima Langsung
    18.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS – Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar, Zainuddin, menerima bantuan dari BRI Cabang Selayar, berupa Tujuh…
  • Inspirasi Perubahan di HUT Kalla Group Ke 64
    17.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Merayakan hari jadi PT Kalla Group yang ke-64 telah banyak mengalami perkembangan hampir disemua sektor,…
  • Sekda Hadiri Forum Implementasi Pengembangan Pasar Ekspor Produk
    25.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kepulauan Selayar Dr. Ir. H. Marjani Sultan, M.S.i., menghadiri Forum…
  •  Kodim 1402 Gelar Ujian Yong Moodo
    08.08.2016 - 0 Comments
    Uji ketangkasan Kodim 1402 Gelar ujian Yong MoodoMACCANEWS -- Beladiri tangan kosong ini telah menjadi seni beladiri…
  • Silatulfikri Pemuda Muhammadiyah Sepakati Lima Resolusi Perubahan
    23.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Silaturahmi pemikiran atau Silatulfikri pemuda Muhammadiyah Mamuju menyepakati tiga hal yang merupakan…
  • Siswa SMP Di Barru  Nyaris Dibawa kabur Teman Facebooknya
    30.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, BARRU -- Indah yang masih Status Pelajar Di Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kecamatan Mallusetasi,…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.