Tuesday, August 8, 2017

Danny Teken MoU Pengelolaan Parkir Online 'Jukir',

MACCANEWS - Wali kota Makassar Moh. Ramdhan 'Danny' Pomanto menandatangani MoU Pengelolaan Parkir Online menggunakan sebuah aplikasi yang dipercaya akan menekan kebocoran storan pendapatan daerah yang dinamai "Jukir".

MoU dilakukan dengan PT Trisinergi Global Resourches tentang pengelolaan parkir berbasis aplikasi 'Jukir' dalam peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) di kota Makassar.

Dalam kesempatan tersebut Danny mengatakan hal ini menjadi mutlak dan akan diberlakukan pada setoran- setoran pendapatan tunai di bawah.

"Kita juga bekerja sama dengan Bank Sulselbar, jadi apa pun bentuk transaksi yang bersifat setoran itu langsung terekam, ada kwitansinya. Namun setoran sudah cashless (tanpa uang tunai)," ucap Danny pekan lalu usai melakukan penandatanganan MoU di hotel Mulya Jakarta Pusat, Rabu (2/8).

Diharapkan, dengan pemanfaatan aplikasi 'Jukir' ke depan, menjadi acuan pelaksanaan program pemerintah kota Makassar dalam peningkatan PAD dengan pemanfaatan layanan publik berbasis teknologi informasi dan On-Line yang terintegrasi dengan Bank Pembangunan Sulselbar.

Sistem aplikasi ini akan diterapkan di berbagai instasi lingkup Pemkot Makassar. Selain pada PD Parkir, juga PD Pasar, PD Terminal, dan PDAM, serta segala yang bersentuhan dengan setoran pendapatan. Sehingga sistem pendempatan akan lebih transfaran dan menekan kemungkinan kebocoran.

Sementara itu, Dirut PD Parkir Makassar Raya Muh. Irianto Ahmad yang juga terlibat dalam penandatanganan MoU tersebut menjelaskan hal itu sangat bermanfaat utamanya dalam memaksimalkan pendapatan.

"Saya pikir jika akuntabilitas baik, pendapatan pun bisa maksimal. Khusus di PD Parkir selama ini kadang kita bingung kemana ini uang, banyaknya mobil dan motor yang parkir. Dengan sistem ini tentu per titik dan perdetiknya kita bisa kontrol pemasukan," terangnya.

Dalam rangka kerja sama peningkatan PAD melalui aplikasi on line ini, juga turut melakukan MoU dengan Pemkot Makassar yaitu PT Wallezz Finansial.


Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Madrid Juara Liga Champions, Zidane Torehkan Sejarah
    28.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, -- Real Madrid mampu unggul lebih dahulu di babak pertama lewat sontekan Sergio Ramos pada menit ke-15.…
  • Danny Sebut Hoax dan Tak Mengerti Sejarah Jadi Tantangan Generasi Milenial
    31.08.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto menjadi narasumber pada dialog kebangsaan yang diadakan…
  •  Danny Bakal Sulap Makassar Jadi Sentra Produsen Cabe Nasional
    29.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali kota Makassar Moh. Ramdhan 'Danny' Pomanto bersama jajaran SKPD, Lingkup Perusda, Ormas, dan berbagai…
  • Pemkot Makassar Gandeng Perguruan Tinggi Kesehatan Canangkan Gerakan Makassar Sehat
    28.08.2020 - 0 Comments
      Pemerintah Kota Makassar bekerja sama dengan berbagai perguruan tinggi kesehatan di Kota Makassar didukung oleh…
  • Bupati Buka Kejuaraan Barugaiya Cup I
    18.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS ---  Kejuaraan  Sepakbola Barugaiya Cup I, resmi bergulir dan dibuka secara resmi oleh Asisten…
  • Badan Anggaran DPRD Cilegon Study Banding Ke DPRD Makassar
    04.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – DPRD Kota Makassar pagi ini Rabu 05/04/17, menerima kunjungan study banding dari rombongan Pimpinan DPRD…
  • PDAM Makassar Serahkan Bantuan 1000 Sembako
    06.06.2020 - 0 Comments
    Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Makassar menyerahkan bantuan 1000 sembako untuk warga Makassar yang terdampak…
  • Inilah Produk ASUS Raih Penghargaan Prestigious Good Design Awards 2016
    10.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- ASUS dengan bangga memberitakan bahwa sembilan kategori produk yang dimilikinya berhasil mendapatkan…
  • Dishub Telususi Andalalin RS Biang Macet
    14.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Makassar, Mario Said mengatakan jika RS Ananda yang berada di Jalan…
  • Warga Ditangkap Akibat Curi Listrik PLN di Enrekang
    02.08.2016 - 0 Comments
    Rumah warga di jalan AR Hakim tertangkap basah modifikasi meteran listrikMACCANEWS -- Perusahaan Listrik Negara area…
  • Danny Buka Festival Teater Indonesia Bengkel Sastra FBS UNM ke 13
    23.11.2017 - 0 Comments
    MACCCANews ---- Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto membuka secara resmi Festival Teater Indonesia ke 13…
  • Dua Komisi DPRD Klungkung Kunker ke DPRD Makassar
    04.12.2019 - 0 Comments
    Makassar, inisulsel.com,-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Makassar menyambut kedatangan rombongan Pimpinan dan…
  • Kodim 1405/Mlts Gelar Lomba Hadrah
    16.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-Kodim 1405/Mlts selenggarakan Lomba Hadrah dalam rangka HUT TNI ke-72 tahun 2017 yang dibuka oleh Dandim…
  • Disnaker Mediasi Konflik Pekerja dan Perusahaan
    11.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dinas Tenaga Kerja kota Makassar memfasilitasi pertemuan antara pekerja dan perwakilan dari masing-masing,…
  • Kodim 1411 Sosialisasi Bahaya Laten Komunis dan Paham Radikal di Bulukumba
    30.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sedikitnya 1000 orang, memadati gedung Olahraga Bulukumba. Mereka ini sengaja hadir untuk mengikuti…
  • Sambut Hari Raya Idul Adha Manajemen Hotel Clarion Berikan Promo Menarik
    06.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Hari Raya Idul Adha menurut kalender masehi jatuh pada tanggal 12 september mendatang, Hari Raya Idul Adha…
  • Seksi Bimas Islam Lakukan Monev di Kecamatan Marioriawo
    18.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Seksi Bimas Islam Kantor Kemenag Soppeng, baru baru ini melakukan Monitoring dan Evaluasi (Monev) di KUA…
  • Aspam Kasad Mabes Kunjungi Lokasi TMMD di Pinrang
    12.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Aspam Kasad Mabes TNI AD, Mayjen TNI Rudy Yulius Huliselan, Rabu (12/10/2016) kemarin  berkunjung ke…
  • Dispora Sulsel Seleksi Atlet Popwil Pencak Silat
    02.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Seleksi untuk atlet popwil cabang olahraga pencak silat untuk mewakili Sul-sel telah di laksanakan…
  • Tumpangi Smart Pete - Pete, Danny Ambil Formulir di Gerindra
    04.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Menumpangi Smart Pete - Pete, Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto mengambil formulir pendaftaran Bakal Calon…
  • Nasabah Bank Mandiri Desak Ombudsman Tuntaskan Aduan
    21.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Kantor Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Sulsel dinilai belum mampu memenuhi harapan atas laporan pengaduan…
  • Rakorsus SKPD, Wawali Fatmawati Rusdi Ingatkan Pentingnya Inovasi Menuju Makassar Metaverse
    19.06.2022 - 0 Comments
    Wakil Wali Kota Makassar Fatmawati Rusdi meminta Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemerintah Kota Makassar…
  • Kenang Jasa Pahlawan, Korem 141/Tp Gelar Ziarah Makam Pahlawan
    03.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dalam rangka memperingati HUT TNI ke- 71 tahun 2016. Prajurit TNI wilayah Kab. Bone melaksanakan ziarah ke…
  • Buka MC Expo, Ditjen Aptika Kagumi Prestasi Danny Pomanto
    29.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sebuah kehormatan, Makassar City Expo (MC Expo) ke 3 tahun 2017 ini dibuka oleh Ditjen Aplikasi Informatika…
  • PMII Komisariat STMIK Handayani Tutup MAPABA dengan Milad
    30.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Masa Penerimaan Anggota Baru (MAPABA) PMII rayon Sistem Informasi ditutup dengan Milad PMII Komisariat…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.