Friday, July 19, 2019

Kehadiran 100 Persen Hari Pertama Pasca-Lebaran, DPPPA Makassar Gelar Pertemuan Internal

ACCARITA - Usai libur panjang Hari Raya Idulfitri 1440 Hijriah, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Kota Makassar langsung menggelar pertemuan internal.

Pertemuan yang dilaksanakan Senin (10/6/2019) ini, dipimpin langsung Kepala DPPPA Makassar, Tenri A. Palallo yang dihadiri jajaran dan pegawai DPPPA.

Terungkap, bahwa kehadiran pegawai DPPPA Makassar menunjukkan angka sempurna, 100 persen. Seluruh pegawai dan staf tiada yang menambah libur.

“Alhamdulillah, hari ini pegawai hadir semua. Saya mengapresiasi kehadiran pegawai dihari pertama kerja usai libur ini,” ungkap Tenri A. Palallo.

Sebelumnya, saat apel pagi Pj. Wali Kota Makassar, Iqbal Suhaeb mengapresiasi seluruh aparatur sipil negara yang hadir di hari pertama kerja ini.

Dia menilai kedisplinan dalam menjalankan tugas adalah kunci terpacunya kinerja dalam melayani masyarakat Kota Makassar.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Ikatan Alumni Universitas Indonesia Timur Resmi Terbentuk
    29.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ikatan Alumni Universitas Indonesia Timur kemarin akhirnya resmi terbentuk setelah dilantik oleh rektor…
  • ASN yang Memasuki Purnah Bhakti Diharap untuk Bisa Mandiri
    28.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ratusan Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup pemerintah Kota Makassar yang memasuki masa punah Bhakti…
  • Bahas PP18, Sekwan Rapat Internal Bersama Pimpinan Dewan
    10.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sekretaris DPRD kota Makassar, Adwi Awan Umar didampingi pejabat struktural eselon III gelar rapat internal…
  • Warga Tallo Antusia Datang ke Pasar Murah Bersubsidi Disdag Makassar
    02.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Meski panas terik membakar kulit, namun warga setempat sepertinya tak mempedulikan hal tersebut. Terlihat…
  • Stadion Mattoanging Belum Penuhi Syarat Verifikasi
    09.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--PSM Makassar terancam kembali menjadi tim musafir di Liga 1 2017. Berbagai persyaratan yang diamanahkan pada…
  • Ketua Komisi Informasi Pusat Puji Kesuksesan Wali Kota Makassar
    21.11.2017 - 0 Comments
    MACCAnews  -- Ketua Komisi Informasi Pusat Tulus Subarjono menyampaikan pujian atas kesuksesan wali kota Makassar…
  • Anggota KPU Bone Ini, Diisukan Ditersangkakan Polres Bone
    13.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Isu tak sedap menerpa salah seorang anggota KPU Bone, Veronika Erasanti. Pasalnya, dia diisukan…
  • BPBD Makassar Gelar Pelatihan Fasilitator Penanggulangan Bencana 2019
    04.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Makassar menggelar Pelatihan Fasilitaor Penanggulangan…
  • Tahun ini, Kabupaten Pinrang Dapat 900 Sertifikat Prona
    29.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kantor Badan pertanahan Nasional ( BPN) Kabupaten pinrang Tahun 2017, kembali mendapatkan jatah Proyek…
  • Dinas Perdagangan Gelar Makassar Foodi dan Craft Expo 2017
    19.12.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Dinas Perdagangan Kota Makassar melalui Bidang Perindustrian menggelar Makassar Foodi and Craft Expo 2017,…
  • United Indonesia Capter Maros Rayakan Anniversary
    26.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dalam memperingati Anniversary United Indonesia Capter Maros tepat pada hari ini sabtu 27 Agustus 2016…
  • Dishub Makassar Ajak Organda Bahas Penyempurnaan Pete-pete Smart
    11.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dinas Perhubungan Makassar mengajak Organda Makassar membahas kekurangan yang ada pada konsep…
  • Dinas Sosial Dukung Wahdah Kota Makassar
    14.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Sosial kota Makassar, sangat mendukung kegiatan yang dilakukan oleh Muslimah Wahdah Makassar (MWD)…
  • Juku Eja Hanya Finis Diposisi 12 Putaran Pertama TSC
    29.08.2016 - 0 Comments
    logo PSMMACCANEWS -- Skuat Juku Eja hanya mampu finis diposisi ke 12 putaran pertama kompetisi Torabika Soccer…
  •  Layanan Home Care Tertinggi Dibutuhkan Warga Kota Makassar
    30.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Layanan kesehatan Home Care yang terintegrasi di wall Room 112 rupaya menjadi program paling dibutuhkan…
  • Kadis PPPA Kota Makassar Dampingi Iqbal Suhaeb Paparkan Inovasi Makassar di Hadapan Tim Penilai IGA 2019
    17.12.2019 - 0 Comments
    Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Kota Makassar Tenri A Palallo mendampingi Pj…
  •  Bupati dan Wali Kota Akkopsi Bahas Isu Lingkungan
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Sebanyak 12 perwakilan bupati dan wali kota di Indonesia yang tergabung dalam Akkopsi (Aliansi…
  • PANORAMA MANGROVE TONGKE-TONGKE KABUPATEN SINJAI
    17.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS SINJAI -- Pulau Sulawesi tak pernah kehabisan objek pariwisata untuk diulas. Kali ini Obyek wisata hutan…
  • Diskominfo Makassar Ambil Bagian Pada Bimtek Yang Di Gelar Kemkominfo
    30.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Kominaksi dan Informatika Kota Makassar berpartisipasi pada Bimtek peningkatan kapasitas sumber daya…
  • TNI Bangun Sinergitas Melalui komunikasi sosial
    03.06.2016 - 0 Comments
     Kegiatan Dialog Komunikasi Sosial Yang Digelar Jajaran Kodim 1404 PinrangMACCANEWS, PINRANG -- Melalui Komunikasi…
  • Semarak HUT RI, Kecamatan Makassar Gelar Lomba Lorong Sehat & Cerdas
    07.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Camat Makassar, H Rully Nurdin didampingi Sekcam Alamsyah memimpin rapat koordinasi terkait kegiatan lomba…
  • Lembaga Adat Ancam Boikot Kantor Lurah Somba Opu
    28.06.2016 - 0 Comments
    Rumah Adat Balla Lompoa di Kabupaten GowaMACCANEWS -- Merasa dipersulit untuk memperoleh surat keterangan domisili di…
  •  Irfan Ronaldo Tampil Memukau Di Mattoanging
    12.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pertandingan sepak bola antara PSM Makassar melawam PS. Borneo  Kalimantan,  yang berlangsung…
  • Tidak Semua Sekolah Laksanakan UNBK
    01.03.2017 - 0 Comments
    Komisi E DPRD Sulsel melakukan kunjungan kerja ke sejumlah sekolah dalam rangka memantau persiapan ujian nasional…
  • Matangkan Persiapan Raod Race, Kadispora Makassar: Insya Allah Pekan Depan
    19.06.2022 - 0 Comments
     Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Makassar, Andi Pattiware menindaklanjuti keinginan Wali Kota Makassar…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.