ACCARITA - Dinas Pariwisata (Dispar) Makassar kembali akan menggelar event tahunan Makassar Culinary Night.
Event yang mengangka tema “Main Ke Taman” bakal diselenggarakan di Fort Rotterdam Makassar pada 13 Juli mendatang.
Biar tambah seru, Makassar Culinaru Night menghadirkan hiburan lokal dari Jasmine Risach dari The Voice 2018, DJ Fian Rinaldy & Inggrit.
Tanpa mengurangi unsur budaya yang khas dalam Makassar Culinary Night, akan dihadirkan pula
Tarian tradisional khas Makassar.
Selain itu, akan ada games menarik bagi para pengunjung dan juga dari tenant sendiri yang juga akan menambah kemeriahan acara ini.
0 komentar: