Friday, April 10, 2020

Komisi D DPRD Makassar Kaji Ranperda Pelayanan Publik

Ketua Komisi D Bidang Kesejahteraan Rakyat (Kesra), DPRD Kota Makassar Abdul Wahab Tahir mengapresiasi kedatangan ombudsman ke DPRD Kota Makassar, Kedatangan tersebut guna memberikan usulan ke dewan tentang Ranperda pelayanan publik, Sabtu, (18/1/2020).

Menurut legislator dari fraksi partai golkar ini, usulan tersebut sangat dibutuhkan, kendati perlu ada beberapa fase yang mesti dilewati guna merumuskan perda tersebut.

Saat ini ia mengaku masih meraba-raba terkait isi dari Perda tersebut, pihaknya masih akan memanggil pihak ketiga untuk melakukan dengar pendapat.

Saya juga masih meraba-raba baru mau menggagas dengan pihak ketiga, kita baru mau buat narasinya bagaimana,” kata Wahab Tahir.

Tidak hanya itu saja sejumlah item lainnya yang dibutuhkan seperti naskah akademik juga belum, sehingga belum memberi gambar yang cukup terkait isi perda.

“Itu kita masih buta bagaimana arahnya, bagaimana bentuknya, Baseline-nya itu tuntutan ke pemerintha kota dan perusahaan swasta bagi Publik,” ungkapnya

Namun di luar hal tersebut, ia berharap masukan tersebut tidak bertentangan dengan
legalitas hukum yang lebih tinggi dan bisa sejalan dengan isi dari Ranperda nantinya

Menurutnya usulan-usulan tersebut begitu dibutuhkan, namun perlu ada tahap yang mesti dilewati dalam merumuskan perda tersebut.

Sebelumnya, ombudsman makassar melakukan kunjungan ke DPRD Kota Makassar guna audiens terkait pengadaan Perda Pelayanan Publik di Ruang Rapat Komisi D DPRD Kota Makassar.

Ketua komisioner ombudsman makassar Andi Ihwan Patiroy menuturkan bahwa tujuan utama bagi Ombudsman adalah untuk memberikan usulan terkait Ranperda Pelayanan Publik.

“Kami mengusulkan bahwa pelayanan publik di kota makassar itu harus diawasi oleh ombudsman makassar sehingga tidak cukup dengan perwali tetapi ada perda juga yang bisa mengikat,” ucapnya

Sejauh ini diketahui pihak DPRD Makassar juga kebetulan tengah menggodok Perda Terkait Pelayanan Publik sehingga ini menjadi kesempatan yang bagus bagi ombudsman untuk ikut terlibat dalam rancangan itu.

“DPRD memiliki usulan untuk memasukkan perda terkait pelayanan publik maka kami mengusulkan bahwa pelayanan publik di kota makassar itu harus diawasi oleh ombudsman makassar,” Kata Ihwan

Sejauh ini diketahui pihak DPRD Makassar juga kebetulan tengah menggodok Perda Terkait Pelayanan Publik sehingga ini menjadi kesempatan yang bagus bagi 0mbudsman untuk ikut terlibat dalam rancangan itu.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Pulang dari Selandi Baru, Suardi Saleh Tertarik Genjot Bidang Peternakan
    02.12.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Selama dua hari kunjungan kami mendampingi Bapak Gubernur Sulsel di New Zealand, beberapa hal yg kami…
  • PPDB Online Tingkat SLTP Dikaji di Dewan
    11.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Komisi D DPRD Makassar gelar rapat dengar pendapat, Selasa (11/07/17) bersama Dinas Pendidikan kota…
  • Dinsos Makassar Bersihkan 30 Anjal Jelang Ramadhan
    14.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Sosial Kota Makassar berhasil menjaring 30 Anak Jalanan (Anjal) disejumlah tempat. Mereka dirazia…
  • Kanit Patroli : Temukan SIM dan STNK Tercecer di Depan Kantornya
    18.09.2016 - 0 Comments
    Kanit patroli satlantas Polres Bulukumba Ipda. Ambo Enre memperlihatkan Sim dan STNK yang dia temukanMACCANEWS -- Sejak…
  • Ketua PKK Makassar Dinobatkan Sebagai Duta Sanitasi
    26.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Di hadapan ratusan Kelompok Pemanfaat dan Pemelihara/ Badan Pengelola Sanitasi (KPP/BPS), Ketua TP PKK Kota…
  • Dinas PU Makassar Prioritaskan Paket Fisik Perbaikan Median Jalan
    21.06.2022 - 0 Comments
     Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Makassar memastikan paket fisik sudah masuk di daftar lelang pada pekan…
  • Danny Ingatkan Adaptive Leadership
    02.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali Kota Makassar Moh Ramdhan 'Danny' Pomanto hadir bersilaturrahmi sekaligus buka puasa bareng purna praja…
  • HARUN RANI KOORDINATOR SATGAS DETECTOR KECAMATAN MAKASSAR
    15.08.2021 - 0 Comments
     Pasca diluncurkan Walikota Makassar Ramdhan Pomanto dan Fatmawati Rusdi pekan lalu, 15.306 Satgas Detector…
  •  Andi Yasir Terima Tim Kemetrologian Nasioanal di Balaikota
    12.11.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Mewakili Bapak Walikota Makasslar, Kepala Dinas Perdagangan Makassar Drs. H. Andi Muh. Yasir, M.Si menerima…
  • Perhatikan Kesejahteraan Warganya Walikota Danny Pomanto Segera Dirikan 21 Aparong di Pulau Lanjukang
    30.06.2021 - 0 Comments
     \ Walikota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto bersama anggota DPRD kota Makassar Erik Horas mengunjungi…
  • BPBD Kota Makassar Kirim Relawan Ke Lokasi Bencana Palu
    29.10.2018 - 0 Comments
    ACCARITA  - Bencana alam gempa bumi yang menimpa Provinsi Sulawesi Tengah tepatnya Di Kota Palu dan Donggala…
  • Pemkab Barru-Dandim 1405/Mts Gelar Safari Ramadhan
    09.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-Safari Ramadhan (BAKOHUMAS) tingkat Kabupaten Barru tahun 2017/1438 H kembali digelar di Masjid Nurul Yaqin…
  • Jelang Ramadan, Komisi C Tinjau Kesiapan 3 Proyek Besar
    23.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Rombongan Anggota Komisi C DPRD Kota Makassar pagi ini, Selasa 23/5/17 melakukan Peninjauan ke lokasi…
  • Dinas Sosial Makassar Ikuti Koordinasi Kemensos di Jakarta
    14.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Sekretaris Dinas Sosial Kota Makassar Ade Ismar Gobel mengikuti Koordinasi Antara Kementerian Sosial,…
  • Camat Manggala Safari di Kelurahan Tamangapa
    13.10.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Kelurahan Tamangapa, menjadi tempat ketujuh yang dikunjungi Camat Manggala bersama rombongan dalam…
  • Disdag Makassar Kembali Gelar Pelatihan Kerajinan Eceng Gondok
    07.04.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Makassar kembali menggelar pelatihan kerajinan eceng gondok. Kegiatan ini…
  • Ratusan Pelajar Ikuti Pembinaan Bahaya Narkoba di Selayar
    25.08.2016 - 0 Comments
    Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar, DR. H. Zainuddin, SH, MH, saat memberikan sambutannya.MACCANEWS -- Sekitar…
  • Wawali Fatmawati Rusdi Tinjau Vaksinasi di PGIW, Mario David: Bentuk Sinergi Sukseskan Makassar Recover
    01.07.2021 - 0 Comments
      Wakil Wali Kota Makassar Fatmawati Rusdi melakukan kunjungan ke Kantor Persatua Gereja Indonesia Wilayah…
  • Satnarkoba Enrekang Bekuk 3 Pengedar Shabu
    15.08.2016 - 0 Comments
    Nasib pesakitan ketiga tersangka serta BB narkoba NL,HN dan ZI akan mendekam lama dibalik jeruji besiMACCANEWS --…
  • Bantuan Traktor, Petani Akan Tingkatkan Produksi Beras di Selayar
    28.07.2016 - 0 Comments
    Dandim 1415 Kepulauan Selayar, Letkol Inf. Jumator. R. Sirompo, sedang mencoba menyalakan mesin Traktor Empat Roda,…
  • Bertemu Pangdam VII Wirabuana, LDII: Keadilan Sosial Amanah Pancasila
    20.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Ketua Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Sulawesi Selatan Hidayat Nahwi Rasul mengemukakan, polemik…
  • DPRD Makassar Setujui Ranperda LPJ APBD 2019 jadi Perda
    26.09.2020 - 0 Comments
     Sebanyak delapan fraksi di DPRD Kota Makassar menyetujui Ranperda tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran…
  • Sekertaris Dinas Pendidikan Makassar Bantah Tak Perhatikan Nasib Guru Honor
    15.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Sekretaris Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Makassar, Hidayat membantah tudingan jika pemerintah tidak…
  • Wali Kota Danny Sambangi Korban Kebakaran Jalan Lembo
    28.10.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Sebanyak 19 rumah ludes terbakar diduga karena ledakan tabung gas yang dimiliki oleh salah seorang warga di…
  • DPRD Ultimatum Iqbal Soal Hari Kebudayaan: Kalau Ada Terinfeksi Corona, Tanggung Jawab!
    10.04.2020 - 0 Comments
    DPRD bakal menuntut pertanggungjawaban Pemkot Makassar jika ada warga terjangkit virus Corona (Covid-19) pada…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.