Tuesday, July 19, 2016

Delapan Manfaat Shalat Dhuha



MACCANEWS, -- Shalat Dhuha adalah shalat sunah yang dilakukan seorang muslim ketika masuk waktu duha.Apakah waktu duha itu?Waktu dhuha adalah waktu ketika matahari mulai naik kurang lebih 7 hasta sejak terbitnya ( kira kira pukul 7 pagi ) hingga waktu dzhuhur.jumlah rakaat shalat duha minimal 2 rakaat dan maksimal adalah 12 rakaat.Dilakukan dalam satuan 2 rakaat sekali salam.

Delapan Manfaat Shalat Dhuha

1. Olahraga Tanpa di Sadari

Penjelasannya sendiri adalah sholat dhuha dilakukan pada saat masih pagi hari yaitu  sekitar pukul 08.00 sampai dengan menjelang dhuhur, dan jam – jam tersebut merupakan waktu yang sangat baik untuk berolahraga, oleh karena itu melakukan sholat dhuha sama saja dengan berolahraga karena nantinya bisa dimanfaatkan untuk menjaga kesehatan tulang serta otot karena setiap persendian bergerak, mulai dari tangan, siku sampai dengan lutut dan kaki. Manfaat gerakan sholat memang dapat memberikan efek olahraga tanpa di sadari.

2. Melancarkan peredaran darah

Selain itu juga sholat dhuha membantu untuk melancarkan peredaran darah yang ada di dalam tubuh manusia karena semua pergerakan dalam sholat dhuha sangat lengkap. Mulai dari mengangkat kedua tangan, membungkuk saat gerakan rukuk, kemudian juga gerakan sujud yang mana kepala berada lebih rendah dibandingkan badan dan darah tersebut juga mengalir ke kepala kemudian pada saat duduk aliran darah dinormalkan kembali.

3. Menormalkan Produksi Hormon

Selain itu juga sangat bermanfaat untuk menormalkan produksi hormon yang ada di dalam tubuh. Jadi sholat dhuha memang sangat bermanfaat dan efektif untuk menjaga kesehatan tubuh, baik untuk bagian tubuh, organ tubuh sampai dengan beberapa cairan dan juga hormone dalam tubuh.

4. Membuat jiwa lebih tenang

Selain bermanfaat untuk menjaga kesehatan karena beberapa gerakan yang sangat mempengaruhi kondisi tubuh, sholat dhuha juga sangat bermanfaat untuk menjaga rohani, yang mana nantinya jiwa akan menjadi lebih tenang, terlebih lagi jika rezeki memang sudah dibukakan dan dipermudah di dalam mendapatkan rezeki.



5. Menghilangkan Stress

Selain itu sholat dhuha maupun sholat yang lainnya akan membantu umat muslim untuk bisa mendapatkan ketenangan batin sehingga terhindar dari stress. Stress sendiri merupakan salah satu hal yang sangat mengganggu dan bisa menimbulkan resiko terkena berbagai macam penyakit. Mulai dari mengambil air wudhu sebenarnya sudah bisa membuat batin dan pikiran menjadi tenang namun jika ditambah dengan sholat dhuha tentu saja akan jauh lebih tenang. Jadi menurut sebagian besar orang, melakukan sholat dhuha sendiri memang akan mendapatkan ketenangan dan juga rezekinya lancar sehingga beberapa umat muslim melakukan / menjalankan sholat dhuha setiap hari.
Kecantikan merupakan salah satu hal yang sangat diimpikan oleh semua wanita, oleh karena itu selain dengan melakukan perawatan, umat muslim bisa juga merawat kecantikan dengan melakukan sholat baik sholat wajib / sholat 5 waktu maupun sunah, salah satunya sholat dhuha.

6. Kebersihan Muka

Selain beberapa manfaat di atas, sholat dhuha juga sangat bermanfaat untuk kecantikan yang mana pada saat berwudhu wajah akan dibasuh dengan air bersih sehingga kulit juga akan selalu terjaga kebersihannya. Kemudian juga pada saat berwudhu dan saat membasuh wajah dengan tepat tentu saja kulit akan kencang sehingga tidak mudah kendur dan memberikan manfaat agar awet muda.

7. Wajah Berseri

Selain itu juga dengan menjalankan sholat dhuha serta sholat 5 waktu tentu saja kecantikan akan terpancar secara alami dengan sendirinya sehingga setelah berwudhu serta menjalankan sholat biasanya wajah seseorang akan terlihat lebih berseri. Dan hal terseut juga sudah banyak yang membuktikannya.

8. Membuka Pintu Rezeki

Pada dasarnya sholat dhuha memang sangat bermanfaat untuk membukakan pintu rezeki, tak hanya itu tetapi juga akan membantu dalam mendapatkan kesuksesan. Namun kesuksesan juga tidak bisa didapatkan hanya dengan berdoa tanpa ada usaha, oleh karena itu agar lebih seimbang dan juga menjadi berkah, semuanya harus dilakukan yaitu dengan berusaha dan ditunjang dengan berdoa, salah satunya dengan menjalankan sholat dhuha tersebut. Jadi itulah beberapa yang perlu diketahui oleh semua umat muslim mengenai manfaat sholat dhuha. (jn)



Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • BUPATI BARRU BUKA KEJURDA KU-14 BOLA BASKET SE SULAWESI SELATAN TAHUN 2018
    09.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M.Si membuka secara resmi Kejurda KU-14 Bola Basket Se-Sulawesi Selatan…
  • Orang Tua Korban  Nilai Kejaksaan Lindungi Pelaku Cabul
    22.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Makmur, Orangtua korban pencabulan yang diduga dilakukan oleh dua orang staff Kejaksaan Negeri Sinjai…
  • Pj Walikota Makassar Prof Yusran Jusuf Ajak HIKMA Berpartisipasi Putus Mata Rantai Covid 19
    28.08.2020 - 0 Comments
     Pj Walikota Makassar Prof Yusran Jusuf Ajak HIKMA Berpartisipasi Putus Mata Rantai Covid 19 Penjabat…
  • Ketua TP PKK Selayar Buka Lomba HKG ke-44
    01.08.2016 - 0 Comments
    Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Kepulauan Selayar, Andi Dwiyanti Musrifah BasliMACCANEWS -- Ketua Tim Penggerak PKK…
  • Isco: Kami Ingin Juara Champions untuk Madridista
    17.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Isco berharap Real Madrid bisa mengalahkan Atletico Madrid dalam partai…
  • Wali Kota Danny Bahas RPMJD, Fokuskan Percepatan Makassar Menuju Kota Dunia
    08.10.2021 - 0 Comments
    Moh Ramdhan “Danny” Pomanto yang kini kembali menjabat sebagai Wali Kota Makassar menekankan akan membawa Kota Makassar…
  •  Temu Usaha Kemitraan, Kadisdag Sebut Pemkot Makassar Selalu Jadi Penghubung Mikro dan Makro
    07.04.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Kota Makassar melalui Dinas Perdagangan menggelar Temu Usaha Kemitraan yang bertempat di Hotel…
  • Buseett.. Pemeran Pirates of the Caribbean ini Tampil Bugil di Tempat Umum
    06.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pasangan artis Hollywood Katy Perry dan Orlando Bloom saat ini sedang menjalani masa liburan di Italia.…
  • Begini Suasana Raker di OSIS Pondok Pesantren Al Urwatul Wutsqaa Benteng
    25.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pengurus Baru Osis PPUW 2017 mengadakan Silaturrahim dan Raker Ini juga dirangkaikan dengan Khatam Qur'an…
  • Sikapi Praktik Jual Beli Tanda Tangan Dan Foto Walikota, Komisi di Gelar Rapat Kerja Sama Disdik Makassar
    07.06.2021 - 0 Comments
     Sikapi pemberitaan terkait adanya praktik jual beli tandatangan dan foto Walikota, Komisi D Bidang Pendidikan dan…
  • Ka UPTD Mallusetasi Jadi Ketua Tim Pemengan Syamsudduha
    15.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Calon Kepala Desa Lawallu, Syamsudduha Kepala Desa 1 periode ini diunggulkan masyarakat Desa Lawallu…
  • Babak I, PSM Vs BSU Bermain Tanpa Gol
    25.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wasit Oki Dwi Putra meniup sempritan pertanda babak pertama dimulai. Hingga menit ke-5, permainan kedua…
  • Pemkot Makassar Minta Skrining Ganda di Bandara dan Pelabuhan
    29.06.2021 - 0 Comments
    Guna memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19, Pemerintah Kota Makassar berharap pada Otoritas Bandara (Otban)…
  • Pemprov Sulsel Sosialiasi Pergub Nomor 18 Tahun 2016 di Selayar
    21.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kondisi koperasi dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Kepulauan Selayar belum…
  • Komisi C DPRD Makassar Harap Dinas Penataan Ruang Agar Tanggap Tertibkan Bangunan Liar
    04.12.2019 - 0 Comments
    DPRD Makassar, - Komisi C DPRD Makassar bidang Pembangunan harap Dinas Penataan Ruang dan Bangunan untuk tanggap…
  • Brangkas Dinkes Bulukumba Dibobol
    23.08.2016 - 0 Comments
    Brangkas yang dirusak pelaku dan isinya Rp. 51 juta lebih dikuras pelakuMACCANEWS -- Aksi pembobolan brangkas kembali…
  • Pemkab Kepulauan Selayar Peringati Hari Pahlawan
    09.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Upacara Peringatan Hari Pahlawan 10 November 2016, tingkat Kabupaten Kepulauan Selayar berlangsung di…
  • Makassar Wakili Asia Pasifik ke IBM Smart City Challenges
    31.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--The United Nations Development Programme (UNDP) Jakarta merekomendasikan kota Makassar untuk diikutkan pada…
  • Suardi Saleh: Demi IPM Mari kita Tingkatkan Kinerja
    28.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Barru Ir. Suardi Saleh, M,Si membuka Acara Bimbingan Teknis Pengisian Indikator Kinerja Kunci…
  • Bupati Adnan Temui Wali Kota Danny Kordinasi Penyelarasan “Waktu” Perpanjangan PPKM
    07.10.2021 - 0 Comments
     \Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto menerima kunjungan Bupati Gowa, Adnan Puncharita di Kediaman…
  • NU Mulai Bergerak Untuk DIAmi
    20.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews ---- Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) siap membuktikan totalitasnya dalam memenangkan pasangan Moh Ramdhan…
  • Malam Resepsi Hari Jadi ke- 411 Selayar, Berlangsung di Pendopo Rujab Bupati
    30.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Peringatan Hari Jadi Selayar, khususnya malam resepsi telah menjadi ritual tahunan dalam rangkaian puncak…
  • JPS Nilai Kepala Pegadaian Sinjai Tidak Beretika
    24.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wakil Ketua Jurnalis Peduli Sinjai (JPS) Lukman Sardy menilai Kepala Pegadaian Sinjai tidak beretika, hal…
  • Terjun Langsung Tegur Pelaku Usaha Pelanggar Prokes, Mendagri Apresiasi Sikap Wali Kota Danny
    30.06.2021 - 0 Comments
     Walikota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto menghadiri rapat Koordinasi (Rakor) bersama seluruh kepala daerah…
  • Wabup Tomy Buka Diklat LMP di Makodim
    01.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wakil bupati Bulukumba Tomy Satria Yulianto, Sabtu, (1/10/2016) didaulat membuka kegiatan Pendidikan dan…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.