Saturday, July 30, 2016

Dua pejabat Eselon III Pensiun di Bulukumba



MACCANEWS, Bulukumba -- Sejumlah pejabat lingkup Pemerintah kabupaten Bulukumba, akan memasuki masa purna bakti atau pensiun, pada periode Juli - Agustus  tahun 2016, dipastikan dua orang pejabat eselon III/A memasuki masa pensiun, masing-masing, Andi Zainal Abidin, yang selama ini menjabat Camat Bulukumpa dan Ahmad Nabu, Sekertaris Dinas Perdagangan, Koperasi UKM dan Pertambangan Energi.

Sekertaris Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah Bulukumba, Andi Ade Ariyadi yang dihubungi sabtu sore tadi, mengakui dalam waktu dekat sejumlah pejabat dan PNS akan memasuki masa pensiun dan Juli lalu, Sekertaris Dinas Perdagangan dan Koperasi sudah memasuki masa pensiunnya, dan disusul Camat Bulukumba Andi Zainal Abidin.

Andi Ade, mengatakan tentu dibutuhkan pejabat pelaksana tugas. untuk itu Plt Sekertaris Dinas perdagangan, Koperasi, UKM dan Pertambangan Energi, dipercayakan kepada Andi Muh.Ridwan pejabat yang pangkatnya lebih senior yang ada dikantor itu, sedangkan Plt Camat Bulukumpa saya lupa siapa namanya.

Andi Ade enggan berkomentar terkait siapa pejabat defenitif yang akan menduduki camat Bulukumpa atau pengganti Ahmad Nabu.

"itu menrupakan hak preogatif bupati siapa yang akan menjabat camat Bulukumpa nantinya. hingga saat ini belum ada perintah dari bupati untuk menggelar rapat Baperjakat ( Badan Pertimbangan jabatan dan pangkat). dan waktunya kami belum mengetahui, tapi yakin saja,  mereka yang akan diangkat menjadi Camat Bulukumpa adalah orang yang memiliki syarat sesuai dengan aturan kepegawaian," kunci Ade.(R18/Jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Fakta baru persidangan kasus kopi sianida Mirna
    06.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Fakta baru mengenai kasus pembunuhan Wayan Mirna Salihin terus terungkap dalam persidangan. Pada pekan…
  • Diklatpim IV Kabupaten Kaimana Mengamati Program Unggulan Bantaeng
    21.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Pelaksanaan Diklatpim Tingkat IV Angkatan IX Kabupaten Kaimana Provinsi Papua Barat di Kabupaten Bantaeng,…
  • Suardi Saleh Tutup Kejuaraan Sepak Takraw Kamiri Open 2017
    09.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh M. Si, menghadiri Penutupan kejuaraan Sepak Takraw Kamiri Open 2017…
  • Hari Raya Qurban Momen Menjalin Hubungan Sosial
    12.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Polres Bantaeng sedikitnya telah menyiapkan 4 sapi tambah 1 ekor kambing untuk qurban Idul Adha 1437 H…
  • Waduh!!! Dana BAZ Luwu Tak Transparan, Pegawai: Tiap Bulan Gaji Kami Dipotong
    16.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Salah satu PNS Kandepag Luwu yang enggan dituliskan namanya, mengaku kecewa atas penggelolaan dan pungutan…
  • BANGGAR DPRD KOTA MAKASSAR LANJUTKAN STUDI BANDING TENTANG TPP DI GIANYAR
    07.01.2020 - 0 Comments
    Badan Anggaran Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Makassar melanjutkan kunjungan kerja ke Kabupaten Gianyar, Bali,…
  • Dewan Tolak Pembangunan Bak Sampah Permanen di Senggol
    18.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Legislator, Hanura, Yusuf Nonci menolak pembangunan Bak Sampah pasalnya tempat sampah permanen tersebut…
  • Sambut Hari Juang Kartika TNI, LDII Tanam Pohon Bersama Ormas
    06.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Sulawesi Selatan berpartisipasi dalam penanaman pohon yang digelar…
  •  Pemkab Anggarkan Rp 714 Juta Biaya Sertipikat Aset daerah
    28.07.2016 - 0 Comments
    Aco bahar, SH, MHMACCANEWS, Bulukumba -- Sekitar seribuan bidang aset yang dimiliki Pemerintah Kabupaten Bulukumba,…
  • Dewan Minta Pemkot Waspada Gelombang Warga Luar Daerah saat Nataru
    27.12.2021 - 0 Comments
    Anggota Komisi D Bidang Kesejahteraan Rakyat DPRD Kota Makassar, Saharuddin Said meminta pemerintah mewaspadai…
  • Reses DPRD Makassar, Pahlevi Terima Aspirasi Warga Kecamatan Tallo
    04.12.2019 - 0 Comments
    DPRD Makassar,-Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Makassar, Andi Pahlevi melakukan reses di Kelurahan Bunga Eja…
  • Pantau Harga Sembako Di Pasar, Pakai Aplikasi Sembako TA' SAJA
    07.04.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Warga Makassar kini dapat mengetahui harga-harga sembako yang ada di pasar-pasar melalui aplikasi Sembako…
  • Ini Alasan Dian Pelangi Gugat Cerai Suaminya
    10.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Desainer Dian Pelangi melayangkan gugatan cerai atas suaminya, Tito Haris Prasetyo. Kondisi itupun…
  • Bupati Gowa Buka Diklat Prajabatan Golongan III
    27.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan membuka secara resmi Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) Prajabatan Calon…
  • ARA Akui F8 Yang Dicetuskan Danny Luar Biasa
    11.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Makassar, Adi Rasyid Ali (ARA) yang hadir pada…
  • Macet Akibat Pohon Tumbang, Petugas Kelurahan Turun Mensterilkan
    06.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Cuaca ekstrem yang melanda Kota Makassar, berupa hujan deras disertai angin kencang sepekan terakhir ini…
  • Ketua AMPG Golkar, Syamsul Latanro: Goodbye Partai Golkar
    27.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wakil Ketua Bidang Pemuda, Olahraga dan Seni, Syamsul Latanro resmi melayangkan Surat pengunduran diri dari…
  • Tahun ini, Kabupaten Pinrang Dapat 900 Sertifikat Prona
    29.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kantor Badan pertanahan Nasional ( BPN) Kabupaten pinrang Tahun 2017, kembali mendapatkan jatah Proyek…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.