Sunday, August 7, 2016

Politisi PAN Dukung Ilham Azikin Maju di pilkada Bantaeng

Politisi PAN silatuhrahmi di kediaman Ilhan Azikin


MACCANEWS -- Ada beberapa Politisi Bantaeng memberi dukungan terhadap bakal calon Bupati Bantaeng. Diantaranya dari Politisi PAN dan juga mantan Kepala Dinas PU Kabupaten Bantaeng Zainuddin Tahir dan Lahaya mantan Anggota DPRD Bantaeng.

Dalam silaturahmi di kediaman orang tua bakal Cabup Bantaeng ini di Jalan Faizal Makassar, Minggu (07/08/2106) kemarin, mereka memberikan apresiasi positif dan dukungannya Kepada Dr. Ilham Azikin yang biasa disapa akrab Ciwank untuk bertarung pada Pilkada Bantaeng 2018 nantinya.

Politisi PAN Zainuddin Tahir ini mengatakan, bahwa Dukungan sepenuhnya untuk Ilham Azikin pada pencalonan Bupati Bantaeng 2018 kedepan dengan alasan dia adalah birokrat tulen yg sangat faham pemerintahan yang baik," ujarnya.

Lanjut Dia, "yang kedua sapaan Ciwank ini tidak perlu lagi dipertanyakan silsilah keturunannya terkait dari sisi pemerintahan," Tandasnya.

Sememtara konstalasi politik yang terjadi di Bantaeng sudah mulai drastis masyarakat memberi dukungan agar beliau bersikukuh maju di Pilkada yang akan datang.

Dalam acara silahturahmi tersebut, juga dirangkainkan perayaan Ulang Tahun Azikin Solthan yang ke 64 di kediamannya Jalan Faisal Makassar yang dihadiri oleh beberapa Politisi Partai di Sulawesi Selatan dan Para kerabat Azikin Solthan. (R19/Jn)

Tags:

0 komentar:

Ragam

  •  Danny Lantik Komisioner LPI PBJ
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto melantik komisioner LPI (Lembaga Pengawas Independen)…
  • DPRD MAKASSAR MINTA MASYARAKAT DUKUNG FUNGSI TUGAS SATGAS DETEKTOR
    15.08.2021 - 0 Comments
      Ketua DPRD Makassar Rudianto Lallo meminta masyarakat dukung dan sukseskan program makassar recover, salah…
  • Kelompok Diduga Aliran Sesat Disadarkan MUI Pinrang
    03.06.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, PINRANG -- Setelah upaya penyadaran pertama yang dilakukan pihak MUI Kabupaten Pinrang gagal, dua warga Desa…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.