Sunday, September 18, 2016

400 Mahasiswa Baru FT UMI Makassar Kuliah Perdana

Konsulat Jenderal (Konjen) Australia, Richard Mathew Fhoto bersama dengan Dosen Teknologi Industri

MACCANEWS -- Sebanyak 400 Mahasiswa baru pada perkuliahan perdana di Fakultas Teknik tahun ajaran 2016 – 2017 mendengarakan kuliah umum di Auditorium Al Jibra, Kampus UMI Makassar Senin (19/9/2016) dari Konsulat Jenderal Autralia di Makassar Ricard Mathew.

Konsulat Jenderal (Konjen) Australia di Makassar, Richard Mathew, didaulat memberikan kuliah umum bertema “Challenges for Industrial Engineering student in a Global Era”.

Didepan Mahasiswa Baru Fakultas Tenik Industri Richard Mathews mengakan ada tiga tantangan yang harus dihadapi oleh mahasiswa saat ini, yaitu mengolah informasi, menjadi orang kreatif dan membangun dengan inovasi.

Dikatakan kunci untuk menjawab tantangan mahasiswa saat ini harus inovatif dan kreatif, untuk menjadi kreatif dengan cara membaca buku.

Dalam kegiatan ini dirangkaikan kerjasama antara UMI dengan pihak Coutrin University Australia yang ditandatangani oleh Dekan Fakultas Teknologi Industri, Zakir Sabhara. (ur/jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Rapat Koordinasi Persiapan Penilaian (P2) Program Adipura
    09.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M.Si membuka Rapat Kordinasi Pesiapan Penilaian (P2) Program Adipura…
  • Danny ; "Makassar Terkini Bagian dari Sejarah Saya"
    11.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menghadiri perayaan ulang tahun media Makassar Terkini…
  •   Suardi Saleh: Penyaluran Bantuan Beras Harus Tepat Sasaran
    10.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kemiskinan di indonesia merupakan salah satu masalah sosial yang sudah ada sejak lama yang tidak mudah…
  • Judi Sabung Ayam di Sinjai, Polisi Dinilai Tutup Mata
    28.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, Sinjai -- Masyarakat Kecamatan Bulupoddo Kabupaten Sinjai mengaku resah karna maraknya aktivitas judi sabung…
  • Tim Volly Soppeng Juarai POR Korpri
    22.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Tim Bola Volly Kabupaten Soppeng berhasi keluar sebagai juara pertama pertandingan Volli antar Korpri…
  • James Sebenarnya Bercita-cita ke Barcelona
    17.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- James Rodriguez belakangan diisukan menjadi salah satu pemain yang bakal pertama angkat kaki…
  • Realisasi Kesehatan Gratis, Bupati Sinjai Bertanggung Jawab!
    24.06.2016 - 0 Comments
    JANJI KESEHATAN. DPRD Sinjai dan jajaran eksekutif, melaksanakan rapat dengar pendapat terkait layanan kesehatan gratis…
  • Patuhi Aturan, Wali Kota Makassar Perintahkan Turunkan 60 Banner DIAmi yang Terpasang di Pohon
    23.11.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto memerintahkan camat Ujung Pandang Zulkifli Nanda segera…
  • Begini Reaksi Camat Manggala Melihat Genangan Air di Kelurahan Manggala
    07.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bekerja cepat, bertindak cepat. Begitulah karakter kepribadian sang Camat Manggala, Anshar Umar saat…
  • Nasdem Fokus Mengusung Kadernya, Menangkan Pilkada Parepare 2018
    01.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Partai Nasional Demokrasi (Nasdem) terus merapatkan barisan untuk memenangkan Even Nasional, seperti…
  • Usai Safari Ramadhan, Camat Wajo Pantau Wilayah
    12.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Kecamatan Wajo kembali menjalankan agenda Safari Ramadan. Kali ini aktifitas Masjid Darussalam…
  • DPRD Makassar Kunker ke DPRD Sleman, Ini Dipelajari
    18.05.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Komisi B DPRD Makassar bidang perekonomian melakukan kunjungan kerja ke DPRD Sleman, Provinsi Daerah…
  • Dishub Makassar yakin Organda Dukung Terus Pete-pete Smart
    21.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dinas Perhubungan Makassar menyatakan optimistis dan meyakini bahwa pete-pete smart akan tetap mendapat…
  • Anggota DPRD dari Partai Hanura Harus Aktif Turun di Masyarakat
    12.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Menyikapi pernyataan Muh. Ashar salah seorang tokoh pemuda dan mantan aktivis IMM, yang menyorot anggota…
  •  Kata Anggita Freddy Divonis Mati Tapi Tidak Jera
    30.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Nama model seksi, Anggita Sari beberapa waktu lalu sempat dikabarkan menjalin hubungan khusus oleh gembong…
  • Terima Kunjungan Direktur USAID Indonesia, Wali Kota Makassar Beberkan Program Jagai Anakta’
    21.06.2022 - 0 Comments
     Tingginya angka kematian ibu dan bayi dewasa ini menjadi sorotan yang tajam bagi semua pihak. Berbagai upaya di…
  • Seksi Bimas Islam Lakukan Monev di Kecamatan Marioriawo
    18.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Seksi Bimas Islam Kantor Kemenag Soppeng, baru baru ini melakukan Monitoring dan Evaluasi (Monev) di KUA…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.