Wednesday, October 19, 2016

Polres Maros Gerebek Penjual Ballo (miras) di Jalan Taqwa

MACCANEWS -- Petugas Satsabhara Polres Maros melakukan penggerebekan terhadap penjual miras jenis "Ballo" di jalan Taqwa Kelurahan Baju Bodoa Kecamatan Maros Baru, selasa malam (18/10/2016) sekitar pukul 22.35 Wita.

Sebanyak 46 botol ballo yang dikemas dalam botol mineral ukuran 1500 mili liter diamankan polisi, namun penjual ballo, Dg. Nia berhasil melarikan diri ke sawah yang ada dibelakang rumahnya.

Dalam operasi itu, pemilik rumah sebelum melarikan diri, sempat mengunci rumah kontrakannya yang selama ini dipakai berjualan miras sehingga petugas terpaksa membongkar paksa pintu.

Awalnya petugas tidak menemukan barang bukti di TKP, tetapi dengan ketelitian meskipun kondisi gelap, akhirnya pengeledahan petugas membuahkan hasil dengan ditemukannya barang bukti puluhan botol ballo yang disembunyikan dalam dinding triplek.

Giat yang dipimpin Danru 2 Patroli Satsabhara Polres Maros, Aiptu Akbar mengatakan miras tersebut berasal dari Jeneponto yang diedarkan di Maros dari seorang pemasok bernama Dg. Nasir dan diangkut menggunakan mobil jenis Avansa.

Lurah Baju Bodoa Kecamatan Maros Baru, Muhammad Idrus yang juga ikut dalam giat tersebut menjelaskan sebenarnya didaerah tersebut ada beberapa penjual miras tetapi seiring gencarnya operasi yang dilakukan kepolisian, akhirnya mereka pun berhenti menjual. Adapun yang saat ini digerebek merupakan penjual yang baru beroperasi beberapa bulan lalu.

Muhammad Idrus berharap operasi tersebut bisa terus digencarkan petugas Polres Maros sehingga daerahnya bisa bersih dari miras jenis Ballo yang bisa menjadi salah satu penyebab gangguan kamtibmas. (Aam/Jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Sosialisasi Narkoba Lewat Film 3 Pilihan Hidup
    31.05.2016 - 0 Comments
    Pemeran utama Film Tiga Pilihan HidupMACCANEWS, PAREPARE -- Drama film 3 pilihan hidup yang disutradarai oleh Irawan…
  • Universitas Pejuang Laksanakan kegiatan Pembekalan KKN-KKP
    27.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pada hari ini Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) laksanakan kegiatan pembekalan KKN-KKP…
  • Wakil Bupati Soppeng Canangkan Gerakan Tanam Serempak 1000 Titik
    27.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wakil Bupati Soppeng Supriansa SH, MH, Selasa (27/9/2016) di Desa Watu Kecamatan Marioriwawo mencanangkan…
  • Besok, Puncak Acara Peringatan Hari Jadi Barru Digelar
    28.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Besok Acara Peringatan Hari Jadi Kabupaten Barru yang Ke-57 dirangkaikan dengan Festival Budaya To Berru…
  • Abu Bakar: Minggu ini Saya akan Tuntaskan Gaji PNS Barru
    05.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Baru lima hari menjabat sebagai Kepala Dinas Keuangan Pemka Barru. Abu Bakar langsung berbuat sesuatu…
  • Bimbim Slank Sarankan Ahok Hati-Hati Bertutur Kata
    05.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ribuan massa umat Muslim menggelar aksi damai di sejumlah titik di Ibukota Jakarta pada 4 November…
  • Bupati Sayangkan Prilaku dr Emmy Kepada Wartawan
    13.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Terkait adanya sorotan dari masyarakat yang menilai pihak Rumah Sakit yang tidak mengedepankan pelayanan…
  • Presiden Joko Widodo Puji Pertumbuhan Ekonomi Makassar
    16.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Presiden RI Joko Widodo memuji Makassar yang berhasil mencatatkan tingkat pertumbuhan ekonomi melebihi…
  • Komisi C PDRD Makassar Tinjau Langsung Proyek CPI
    25.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Rombongan Komisi C DPRD Makassar, Rabu 26/05/17 melakukan peninjauan lokasi proyek Center Phoint Indonesia…
  • Masyarakat Antusias Hadiri Open House Plt Bupati Barru
    01.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Plt Bupati Barru Ir Suardi Saleh MSi menggelar open house di rumah Jabatan Wakil Bupati Barru Minggu…
  • Peringati HUT Ke 73 BPK RI, Iqbal Suhaeb Ziarah Makam M Jusuf
    04.06.2020 - 0 Comments
    Hari Ulang Tahun (HUT) ke – 73 Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK-RI) diperingati Pemerintah Kota…
  • Kasat Narkoba Kampanyekan Anti Narkoba di SMA 1 Bulukumba
    31.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Menyikapi maraknya peredaran narkoba akhir-akhir ini di wilayah hukum Polres Bulukumba, pemerintah bersama…
  • IMM Sulsel Deklarasi Gerakan Berjamaah Lawan Narkoba
    06.09.2016 - 0 Comments
    IMM Sulsel Deklarasi Berjamaah Lawan Narkoba di BulukumbaMACCANEWS -- Sekitar 50 orang kader Ikatan Mahasiswa…
  • BUPATI BARRU MEMBUKA ACARA WORKSHOP DAN STUDI LAPANGAN PENINGKATAN KAPASITAS BUMDES
    09.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - WORKSHOP DAN STUDI LAPANGAN PENINGKATAN KAPASITAS BUMDES KABUPATEN BARRU dengan tema “Menuju BUMDES Yang…
  • Pelukis Creatif Sebut Karya Fine Art  Bertemakan Perdamaian
    07.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Pelukis Creatif Faber Castel Ismail mengakui, dalam hasil karyanya di Fine Art Internasional Eight…
  • Pengungsi Kebakaran di Makassar Butuh Toilet Portabel
    05.10.2021 - 0 Comments
     Anggota DPRD Kota Makassar meminta pemerintah kota segera melengkapi kebutuhan mandi cuci kakus (MKC) bagi korban…
  • Kadis PPKB Tinjau Kesiapan Pencanangan PKK KB KES
    06.11.2018 - 0 Comments
    ACCARITA -  Plt. Kepala Dinas PPKB A. Zulkifli bersama Camat Rappocini Sulyadi Perdana Putra mengunjungi lokasi…
  • Danny Pomanto Disambut Bak Presiden oleh Warga
    16.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Meski kecewa presiden republik Indonesia Joko Widodo akhirnya batal mengunjungi lorong 96 di Jl. Gunung…
  • BEM FKIP UPRI Gelar Seminar Prestasi dan kewirausahaan
    28.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Seminar prestasi dan kewirausahaan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pejuan RI Makassar,…
  • Aktivis LSM Lidik Laporkan Sejumlah Proyek Belum Ada SPK di Kejaksaan Barru
    28.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Diduga hanya kepentingan sepihak saja mengenai proyek Penunjukan Langsung (PL) Di kabupaten Barru yang di…
  • WALIKOTA  RAIH KEMBALI KEJAYAAN MAKASSAR
    15.08.2021 - 0 Comments
     DPRD Makassar melaksanakan Rapat Paripurna dalam rangka Penjelasan Walikota Makassar Ranperda Rencana Pembangunan…
  •  Layanan Home Care Tertinggi Dibutuhkan Warga Kota Makassar
    30.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Layanan kesehatan Home Care yang terintegrasi di wall Room 112 rupaya menjadi program paling dibutuhkan…
  •  Ratusan Pedagan Asongan Pelabuhan Sampaikan Aspirasi di DPRD Makassar
    18.05.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Ratusan Pedagang Asongan Kapal di Pelabuhan Soekarno-Hatta Makassar sampaikan aspirasi ke DPRD Makassar…
  • Paripurna DPRD Bahas Perda Retribusi Jasa Usaha
    06.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Rapat Paripurna DPRD Barru membahas pendapat Fraksi dan pengambilan Keputusan Terhadap Ranperda…
  • SUPRATMAN EDUKASI MASYARAKAT TENTANG SEMBAKO YANG TAK MERATA
    09.08.2020 - 0 Comments
    Banyaknya protes warga terkait penyaluran sembako yang tidak merata berujung pada penyetopan penyaluran sembako tahap…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.