Wednesday, November 16, 2016

Peserta Musrenbang Desa, Usulkan Jembatan di Kecamatan Mallusetasi

MACCANEWS -- ‎Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbangdes) di Desa Manuba Kecamatan Mallusetasi kabupaten Barru digelar di balai pertemuan kantor Desa Manuba dsn dihadiri puluhan warga setempat, Kamis (17/11/2016).

‎Dalam kesempatan tersebut, Kedes Manuba H. Burhanuddin mendengarkan usulan warga tentang sarana dan prasarana yang dibutuhkan masyarakat setempat.

"Terutama sarana umum, seperti pembangunan jembatan yang di Dusun Manuba Desa Manuba Kecamatan Mallusetasi kabupaten Barru yang saat ini sangat membutuhkan jembatan untuk di lewati mobil,"ngkap H.Burhanuddin.

Sementara warga Dusun Manuba Desa Manuba Muh. Tang mengatakan, dirinya berharap pembangunan jembatan bisa dianggarkan oleh pemerintah karna jembatan ini adalah untuk kepentingan warga setempat. (Irfan/Jn)

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  •  BUPATI BARRU SERAHKAN SERTIFIKAT GRATIS
    09.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Salah satu program kegiatan Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) tahun anggaran 2017 oleh Badan…
  • Makassar Raih Sanipura Award 2016
    25.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kota Makassar kembali meraih penghargaan nasional karena kesuksesannya dalam memberikan inovasi…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.