Sunday, December 11, 2016

Fakultas Ekonomi Memerihakan Acara Dies Natalis Ke 57 UPRI dengan kegiatan Entrepeneur Festival

MACCANEWS - Universitas Pejuang R.I Makassar melaksanakan kegiatan dies natalis ke 57 yang dimulai sejak 8-11 Desember 2016 di kampus II Universitas Pejuang di Antang, kegiatan dies natalis ini dimeriahkan dengan berbagai kegiatan salah satunya adalah Entrepeneur Festival.

Sekretaris Pelaksana Dies Natali, Ismail, mengukapkan kegiatan merupakan upaya menumbuhkan jiwa entrepreneurship di kalangan mahasiswa akan mendorong tumbuhnya perekonomian indonesia terutama di sektor industri kreatif.

"Terbatasnya lapangan pekerjaan membuat kita harus bisa mempunyai jiwa untuk menciptakan lapangan pekerjaan baru. Terbatasnya lapangan pekerjaan tidak sebanding dengan jumlah lulusan mahasiswa, sehingga banyak mahasiswa yang tidak terserap oleh perusahaan-perusahaan yang ada," paparnya.

Lanjutnya, mahasiswa jangan sampai tergantung pada situasi yang ada saat ini. Selain menguasai teori di bangku kuliah, diharapkan mahasiswa juga bisa memiliki jiwa menciptakan sendiri lapangan pekerjaan. Sehingga, untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa kita dalam bidang kewirausahaan, Program Studi Manajemen dan Akuntasi, Fakultas Ekonomi Universitas Pejuang R.I Makassar menggelar Entrepreneur festival di pelataran rektorat UPRI Makassar sekaligus memeriahkan kegiatan Dies Natalis yang ke 57 Universitas Pejuang.

"15 stand usaha mahasiswa mengisi acara Entrepreneur tersebut, mulai dari usaha kuliner, fashion dan berbagai produk lainnya. Entrepreneur festival Ini bagian dari mata kuliah Entrepreneur lab program studi manajemen dan akuntansi dan wajib bagi mahasiswa semester 5 yang memprogram mata kuliah ini. Berkaitan dengan produk usahanya, kami memberikan kebebasan dalam memilih usaha apa yang akan di lakukan. Tapi sebelumnya, mahasiswa harus membuat proposal terlebih dahulu untuk membuka usaha,” tegas Unit Pelaksana Teknis Fakultas Ekonomi ini. (rls/yus) 

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Warga Nilai RSUD Sinjai Utamakan Administrasi Dibanding Pelayanan
    07.09.2016 - 0 Comments
    RSUD Sinjai MACCANEWS -- Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Sinjai kembali mendapat sorotan dari masyarakat…
  • Farouk Ingin NU Jadi Mitra Sejajar Pemerintah
    18.05.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Ketua Majelis Mustasyar Pengurus Daerah Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kota Makassar Farouk M Betta meminta…
  • Ketua Fraksi Gerindra DPRD Makassar Gelar Kegiatan Sosialisasi ki Perda No.15 T.A 2009
    05.10.2021 - 0 Comments
    Eric Horas, SE., MM Anggota DPRD Kota Makassar Ketua Fraksi Gerindra, menggelar Kegiatan Sosialisasi Peraturan…
  • Canangkan Penyemprotkan Desinfektan Massal, Pemkot Makassar Libatkan Ribuan Personel
    27.08.2020 - 0 Comments
      Pj Walikota Makassar, Prof. Yusran melepas ribuan personel gabungan untuk melakukan penyemprotan…
  • Kadis DPPKB: Perkawinan Anak Usia Muda Harus Dicegah dari Sekarang
    25.07.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kota Makassar Daniel Pakambanan…
  • Danny Lantik dan Kukuhkan Lima Pengurus Cabang Perbasasi Sulsel
    22.06.2022 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto melantik dan mengukuhkan pengurus cabang Perserikatan Baseball…
  • Izin Pancious Akan Dibekukan
    19.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Pemerintah Kota Makassar bersama Komisi C Bidang Pembangunan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Makassar…
  • Memukau Tim IGA 2017, Walikota Danny Paparkan Lima Inovasi Strategis Kota Makassar
    31.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews ---- Walikota Makassar Danny Pomanto memaparkan lima  Inovasi Strategis Pemerintah Kota Makassar di…
  • Masuki Usia 18 Tahun, LPA Dorong Kabupaten Layak Anak
    07.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Salahsatu pendiri Lembaga Perlindungan Anak (LPA) Sulsel, Mulyadi Prayitno menegaskan bahwa awal berdirinya…
  • Ingkari Janji, Wakapolres Sinjai Didemo
    21.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Serikat Mahasiswa muslimin Indonesia (SEMMI) Sinjai, Pemuda Muslim Indonesia, bersama LSM Sinjai Geram…
  • Harapan Wagub Sul-Sel Sesudah Reshuffle kabinet
    27.07.2016 - 0 Comments
    Wakil Gubernur Sulsel Agus Arifin Nu'mangMACCANEWS, Makassar -- Presiden RI Joko Widodo kemarin (Rabu, 27 Juli) kembali…
  • Hadiri Peresmian Kodam XIV Hasanuddin, LDII: TNI dan Rakyat Jaga Kekompakan
    12.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Pengurus Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) menghadiri upacara perubahan…
  • Camat Panakkukang Siap Laksanakan Reformasi Penyaluran Raskin Menjadi E- Voucher
    13.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Camat Panakkukang Thahir Daeng Ngalli menghadiri kegiatan sosialisasi reformasi penyaluran raskin melalui…
  • Kanit PPA Irup di SMP 1 Bulukumba
    29.08.2016 - 0 Comments
    Kanit PPA Sat Reskrim Polres Bulukumba Bripka Asriati. SH menjadi Irup pada upacara penaikan bendera di SMP negeri 1…
  • Makassar Tuan Rumah Peringatan Hari Anak Nasional Tahun Ini
    19.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) 2019, akan di pusatkan (tuan rumah) di Kota Makassar. Hal tersebut…
  • Danny Resmikan Goedang Popsa
    13.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto meresmikan Goedang Popsa di Jalan Ujung Pandang, Sabtu,…
  • Bisnis Pembiayaan Sepeda Motor, BSM Gandeng FIF
    16.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bank Syariah Mandiri (BSM) menandatangani perjanjian kerja sama line facility dengan PT Federal…
  • PKS Resmi Serahkan Rekomendasi ke DP
    05.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Partai berideologi islam Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Makassar akhirnya memantapkan dukungan ke Wali…
  • Empat Pelaku Narkoba Ditangkap, Satu Diantaranya Wanita
    18.08.2016 - 0 Comments
    Plt. Kasat narkoba Akp. Muh. Hendri Aprianto bersama anggotanya memperlihatkan barang bukti. Dan keempat pelaku narkoba…
  • Camat Mamajang Turut Serta dalam Fun Bike
    11.12.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Camat Mamajang Fadli Wellang bersama Ketua TP-PKK Kecamatan Mamajang Hilda Fadli mengikuti kegiatan Fun…
  • The Rinra Turut Rayakan Hari Pasta Sedunia
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- The Rinra Makassar turut memperingati Hari Pasta Sedunia yang pertama kali diadakan di Makassar dengan…
  • Warga Pendatang Terpapar Covid, Master Ujung Pandang Turunkan Satgas
    29.06.2021 - 0 Comments
     Master Kecamatan Ujung Pandang, Andi Patiware bergerak cepat dalam antisipasi penyebaran Covid 19.Menurut…
  • Harapan Kepala DPPPA Makassar atas Rancangan Perwali tentang Perlindungan Anak
    19.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Kota Makassar menggelar Uji Publik Rancangan Peraturan Wali Kota Nomor 5 Tahun 2018 tentang…
  • Setiap Pagi, Kecamatan Mariso Fokus Kebersihan Jalan Poros
    21.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Kecamatan Mariso mengintruksikan semua satgas, penyapu, petugas Motor kontainer mau pun Mobil…
  • Danny Pomanto Melaporkan Harta Kekayaannya
    13.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews ----- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Makassar masih menunggu berkas perbaikan bakal calon wali kota dan wakil…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.