Thursday, February 2, 2017

Reses Dapil I, Aru Turun Bertemu Warga Maricayya

MACCANEWS - Puluhan warga Kelurahan Maricaya, Kecamatan Makassar menghadiri Reses Kedua Masa Sidang Kedua Tahun 2016/2017 yang digagas Oleh Ketua DPRD Kota Makassar, Farouk M Betta  dari Dapil I  bersama Tokoh Masyarakat setempat di salah satu rumah warga di Jalan Harimau, Kamis 02/02/2017

Kegiatan yang dirangkai Dialog langsung menyerap aspirasi warga tersebut dihadiri oleh Kerabat Aru dan warga. Kegiatan tersebut berlangsung dalam suasana santai dan penuh keakraban.

ARU sapaan Ketua DPRD Makassar dalam sambutannya berjanji akan meneruskan aspirasi warga dan mendorong upaya-upaya Pemerintah Kota Makassar untuk merealisasikan apa yang menjadi harapan warga Maricayya.

"Sudah menjadi kewajiban kita sebagai anggota dewan dalam mengawal aspirasi warga. Memediasi apa yang menjadi permasalahan, dan mengkordinasikan program yang belum berjalan secara efektif," papar Aru. (Adit)


Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Mantan Anggota DPRD Bulukumba Diciduk Saat Pesta Narkona
    10.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Jajaran Kepolisian Resort Bulukumba yang dikomandoi AKBP. Kurniawan Affandi, terus mengejar pelaku…
  • Badan Diklat Sulsel Miliki Laboratorium Bahasa
    08.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Badan Diklat Sulsel kini dilengkapi dengan laboratorium bahasa, yang dibuka untuk Aparatur Sipil Negara…
  • Bupati dan Wabup Berbaur Bersama Warga Jalan Santai HUT KSP Berkat
    11.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS  -  Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun KSP Berkat ke 49, panitia pelaksana menggelar…
  • Sidrap Bikers Day Sukses Gelar Acara
    28.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, SIDRAPS -- Kelompok pencinta motor antik dan modifikasi se Sidrap yang diikuti kurang lebih 500 peserta,…
  • Usai Lebaran, RT/RW Dilantik
    21.05.2017 - 0 Comments
    IlustrasiMACCANEWS--Pelantikan ketua rukun tetangga dan warga (RT/RW) direncanakan berlangsung Minggu (21/5) pekan ini…
  • Pesan Camat Panakukang dalam Rapat Staf se-Kecamatan
    11.12.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Camat Panakkukang, Muh. Thahir Rasyid melaksanakan rapat koordinasi bersama para Lurah se-Kecamatan…
  • Indira Jusuf Ismail Motivasi Kasi Ekbang se-Kota Makassar
    31.08.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - Sebagai pelayan masyarakat, aparatur sipil negara (ASN) berkewajiban untuk selalu memberikan pelayanan…
  • Disnaker Andalkan Bursa lowongan Kerja Online
    03.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Setelah dua kali meraih penghargaan dari Kemnaker RI, Dinas tenaga Kerja Makassar Menyebutkan program…
  • DPRD Rapat Paripurna Ranperda PDAM
    22.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews ----- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kota Makassar gelar rapat Paripurna, Senin (22/01/2018) tentang…
  • KM Sabuk Nusantara Kandas, 800 Warga Pulau Bonerate Tertahan
    28.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kapal KM Sabuk Nusantara dikabarkan kandas di perairan Benteng Jampea atau di sebelah timur Pulau Katela…
  • Camat Mamajang Terjun Langsung Bersihkan Puing Kebakaran
    11.12.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Camat Mamajang Fadli Wellang turun langsung memantau proses pembersihan lokasi kebakaran, Selasa…
  • 33 Polisi Selayar Naik Pangkat
    31.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sebanyak 33 orang Personil Polres Kepulauan Selayar mendapat kado spesial di penghujung tahun 2016 ini,…
  • Mei, Makassar Tuan Rumah Pesta Pendidikan Nasional
    23.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menerima kunjungan Komite Pemantau Legislatif Indonesia…
  • Dua Putra Daerah ini Didorong Maju di Pilkada Bantaeng
    10.09.2016 - 0 Comments
    Darwis Dudu bersama H. AntoMACCANEWS -- Beberapa Tokoh masyarakat di enam Kecamatan mendorong Darwis Dudu berpasangan…
  • Aduan Pedagang Pasar Sentral ke JK Tak Beralasan, Hanya Sensasi
    04.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Terkait adanya empat pedagang pasar sentral Makassar yang menemui wakil presiden RI Jusuf Kalla (JK), Ketua…
  • Ribuan Anak Penuhi Pantai Losari Semarakkan GMSSB
    11.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Pelaksanaan Gerakan Makassar Salat Subuh Berjamaah (GMSSB) pada setiap minggu selama bulan ramadhan ini…
  • Gadis Bandung Peluk Islam Sebab Iklan Sirup
    02.06.2016 - 0 Comments
    Ilustrasi.MACCANEWS -- Bulan Ramadhan 2016 disambut suka cita oleh seluruh muslim di dunia. Tak terkecuali di…
  • Kejari Sidrap Intensifkan Pengawasan Dana Proyek APBD Tahun 2016
    28.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, SIDRAP -- Untuk mencegah terjadinya penyelewengan proyek yang bersumber dari Anggaran Pembangunan dan…
  • Wali Kota Danny Pomanto Terima Kunjungan USAID, Harapkan Pengembangan Kemampuan Pemuda Makassar
    21.06.2022 - 0 Comments
    Kota Makassar dengan pertumbuhan jumlah penduduk yang cukup tinggi di barengi dengan populasi pemuda yang akan menjadi…
  • Pengakuan Bunga, Hamil 8 Minggu Setelah Berhubungan dengan Kakek 60 Tahun
    17.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bunga (13) nama samaran, siswi kelas 1 pada salah satu SMP, terpaksa harus terbaring di Puskesmas…
  • PD Parkir Minta Bantuan Benahi Perparkiran Makassar
    30.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -Direktur Operasional PD Parkir Kota Makassar, Syafrullah hadi pada pertemuan pengawasan dan pengendalian…
  • Iqbal Suhaeb Serahkan Bantuan Sembako Di Kecamatan Rappocini
    06.06.2020 - 0 Comments
    Pemerintah kecamatan Rappocini menerima sejumlah bantuan berupa sembako, yang akan disalurkan kepada satgas Fukuda…
  • Ramadan, Disdag Makassar Gencarkan Operasi Pasar
    02.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Guna memastikan kebutuhan poko terjangkau oleh masyarakat, Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Makassar…
  • BPKA Makassar Punya Penasehat Keuangan
    06.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kepala Badan Keuangan dan Aset (BPKA) Pemkot Makassar Erwin Syafruddin Haiya secara resmi menyerahkan…
  • Suardi Saleh Bersama Unsur Muspida Tinjau UNBK di SMP 3 Barru
    02.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-Plt Bupati Barru Suardi Saleh memantau Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) Siswa SMP/Sederajat bersama…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.