Saturday, March 25, 2017

Begini Respon Wali Kota Sikapi Keterlambatan Gaji Petugas Kebesihan

MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto merespon cepat keluhan petugas kebersihan yang mengalami keterlambatan penerimaan gaji dan biaya operasional selama tiga bulan, sejak Januari hingga Maret 2017.

Usai shalat jumat, Danny mengumpulkan seluruh camat, Kepala Dinas Lingkungan Hidup Abd Gani Sirman, Sekertaris Badan Pendidikan, Pelatihan (Badiklat) dan Pengembangan SDM Basri Rahman, dan Kepala Badan Pengelolaan Aset dan Keuangan (BPAK) Erwin Haiyya di Amirullah, Jumat 24 Maret 2017.

"Tersendat di persyaratan administrasi karena ada peralihan dari Dinas Kebersihan ke kecamatan," tegas Danny.

Petugas kebersihan di Makassar berjumlah 128 orang yang berasal dari Dinas Kebersihan. Setelah Dinas Kebersihan dilebur ke Dinas Lingkungan Hidup (DLH) pelimpahan petugas kebersihan dari DLH ke 14 kecamatan yang jumlahnya berbeda setiap kecamatan.

Diantaranya kecamatan Mamajang 9 orang, Biringkanayya 11 orang, dan Panakkukang 13 orang. Nasib ke - 128 petugas kebersihan diputuskan sore ini. Wali Kota Danny menginstruksikan camat, Kepala DLH, Kepala Badiklat dan Pengembangan SDM, serta Kepala BPAK merampungkan persyaratan administrasi pembayaran gaji dan Tunjangan Operasional (TO) 128 petugas kebersihan.

"Senin, SK Wali Kota, penyesuaian keuangan bisa rampung dan setelah itu bisa dilakukan pembayaran setelah seluruh persyaratan administrasi dilengkapi," kata Danny.

Camat Mamajang Fadli Wellang menyatakan kesiapan kecamatannya untuk membayarkan gaji dan TO petugas kebersihan hasil pelimpahan DLH di wilayahnya. "Segera kita bayarkan sesuai instruksi pak wali, terhitung sejak Januari dan Maret," kata Camat Fadli.

Hal senada juga diungkapkan Camat Rappocini Hamri Haiyya yang mempekerjakan 162 petugas kebersihan di wilayahnya selain yang berasal dari pelimpahan DLH. Ia mengakui selama ini tidak mengalami keterlambatan pembayaran gaji dan OT bagi petugas kebersihan di kecamatannya.

"Sebenarnya hanya kendala administrasi. Setelah ada instruksi dari pak wali dan kordinasi dengan dinas terkait, seluruh persoalan bisa teratasi. Camat siap menjalankan," pungkas Camat Hamri. (MAR)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • PKPT IPMIL Raya UPRI Makassar Galang Dana Bencana Longsor Lutim
    15.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Longsor yang menimpah Kecamatan Angkona Kabupaten Luwu Timur mengundang keprihatinan Banyak Pihak Termasuk…
  • Sinergi Pemkot Makassar PLN Bangun Infrastruktur Kelistrikan Di Kota Makassar
    28.08.2020 - 0 Comments
      Penjabat Wali kota Makassar Prof Rudy Djamaluddin menerima kunjungan manajemen PLN wilayah UIP bagian selatan…
  • Mahasiswa STKIP Muhammadiya Barru Gelar Orasi Aksi Damai
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Mahasiswa STKIP Muhammadiya Gelar orasi pada hari senin tanggal (24/10/2016) pukul 13.00 sampai 15.00 wita…
  • Restaurant 132 Pulau Kembali Buka Setelah Tutup 6 bulan
    01.08.2016 - 0 Comments
    Kadafi Syahrir, pemilik Restauran 132 pulau, Kabupaten Kepulauan SelayarMACCANEWS -- Salah satu ciri khas Kabupaten…
  • Dilibatkan Peredaran Miras Selama Ramadan, Kasatpol PP Makassar : Pastinya Siap
    15.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kota Makassar Iman Hud, merespom keinginan dari Dinas Perdangan Kota…
  • Pelukis Creatif Sebut Karya Fine Art  Bertemakan Perdamaian
    07.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Pelukis Creatif Faber Castel Ismail mengakui, dalam hasil karyanya di Fine Art Internasional Eight…
  • Pj. Gubernur dan Wali Kota Makassar Salat Ied di Lapangan Karebosi
    31.08.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto melaksanakan salat Idul Adha di Lapangan Karebosi. Wali…
  • Putra AM. Sukri Digadang - Gadang ke DPRD Sulsel
    22.08.2016 - 0 Comments
    A. M. Anwar. A. Sukri pada acara pelantikan pengurus KNPI BulukumbaMACCANEWS -- Meskipun pesta demokrasi Pemilihan…
  • HIV/AIDS Teror Dunia, Semua Harus Kerja Extra
    06.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Human Immune Deficiency Virus/Acquired Immune Deficiency Virus (HIV/AIDS) adalah penyakit yang meresahkan…
  • Pak Ogah Makassar akan Dibimbing Pengetahuan Berlalulintas
    28.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS Tahun 2017 mendatang, Dinas Perhubungan Makassar bakal melatih "Pak Ogah" (Jasa Penyeberang) se…
  • ‎Alumni Paskibraka Maros, Sesalkan Dugaan Pelecehan Seksual Anggotanya
    19.08.2016 - 0 Comments
    Paskibraka Kabupaten MarosMACCANEWS -- Ketua Ikatan Keluarga Purna Paskibraka Indonesia (IKPPI) Maros, Andi Baso Amir…
  •  Danny Sebut PP Banyak Kontribusi di Makassar
    29.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali kota Makassar Moh. Ramdhan 'Danny' Pomanto mengapresiasi Pemuda Pancasila (PP) yang telah banyak…
  • Kasat Narkoba Kampanyekan Anti Narkoba di SMA 1 Bulukumba
    31.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Menyikapi maraknya peredaran narkoba akhir-akhir ini di wilayah hukum Polres Bulukumba, pemerintah bersama…
  • Bupati Bulukumba Janji Bonus Rp. 50 Juta, Jika Kontingen FASI Juara Umum
    15.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bupati Bulukumba A.M. Sukri Sappewali, Sabtu (15/10/2016) sore tadi melepas kafila  Bulukumba untuk…
  •  TP PKK Kota Makassar Bersama IWABA Bagikan Sembako Pedagang Pisang Epe
    06.06.2020 - 0 Comments
    Tim Penggerak PKK kota Makassar bekerja sama dengan Ikatan Wanita Perbankan (IWABA) Sulawesi Selatan menyerahkan…
  • YMH SUL-SEL Laksanakan Pelatihan Pencegahan HIV & AIDS
    23.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Program New Funding Model penjangkauan pencegahan HIV wanita pekerja seks telah berjalan selama 8…
  • DPRD Kota Makassar Gelar Rapat Bersama Pemkot Terkait Penanggulangan Covid-19
    29.05.2020 - 0 Comments
    DPRD kota Makassar gelar rapat konsultasi pimpinan DPRD dengan Pemerintah kota terkait lanjutan penanggulangan dampak…
  • Rini Riatika Wakili Indonesia di Konferensi International 9 Tahun GHSC di Tanzania
    15.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kepala Perwakilan BKKBN Propinsi Sulsel Hj. Rini Riatika Djohari, merupakan satu satunya perwakilan dari…
  • Butuh 14 Hari, Penyaluran 70.488 Paket Bansos Covid APBD Makassar Tahap Satu Rampung
    05.10.2021 - 0 Comments
     Dinas Sosial Kota Makassar tepat hari ini, sabtu (11/9/2021) telah merampungkan pendistribusian Bansos Covid 19…
  • Buka Munas, Menag Apresiasi LDII atas Gerakan Hormati Guru
    07.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Menteri Agama Republik Indonesia Lukman Hakim Saifuddin secara resmi membuka agenda lima tahunan,…
  • Wali Kota Danny dan Kadiskominfo Resmikan Taman WIFI Gratis
    23.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Walikota Makassar, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto meresmikan Taman Terpadu Kompleks CV Dewi, Jalan Abd Dg…
  • Lurah Sinrijala Yamsul, Dorong Optimalisasi Penataan Lorong
    20.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Lurah Sinrijala Kecamatan Panakkukang, Yamsul secara rutin mendekati warga sambil menyampaikan motivasi…
  • Bayi Kembar Empat Lahir di Pinrang
    06.09.2016 - 0 Comments
    Suasana ruangan tempat bayi kembar empat yang dirawat di RSUD Lasinrang PinrangMACCANEWS -- Rasa tidak percaya yang…
  • Unhas Latih UMKM Parepare Kelola Usaha Berbasis IT
    18.08.2016 - 0 Comments
    Mahasiswa UnhasMACCANEWS -- Geliat kegiatan usaha Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Parepare dipastikan akan…
  •  Dapur Umum Dinsos Makassar Memasuki Hari Ke-2 Layani Korban Kebakaran di Kandea
    29.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews ---Pemerintah kota makassar melalui dinas sosial mendirikan dapur umum di lokasi kebakaran jalan kandea 2…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.