Tuesday, March 7, 2017

Dinas Perdagangan Makassar Siap Bantu Program Misi Dagang Sulsel


MACCANEWS--Dinas Perdagangan Kota Makassar menyatakan siap membantu program Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan untuk mengoptimalkan perdagangan Sulsel ke berbagai daerah di Kawasan Timur Indonesia.

"Makassar akan dapat manfaat besar jika terlibat aktif dalam misi dagang tersebut," kata Andi Muhammad Yasir, Kepala Dinas Perdagangan Kota Makassar saat bertemua Kepala Dinas Perdagangan Sulsel di Hotel Grand Clarion,Selasa siang (7/3).

Yasir mengemumakan misi dagang yang diprogramkan Dinas Perdagangan Sulsel akan menguntungkan seluruh kabupate /kota Se Sulsel yang ikut aktif dalam program itu.

Menurut Yasir, keterlibatan Makassar nantinya sebagai pemasok berbagai produk kerajinan, produk UMKM serta produk lainnya. "Jadi, otomatif produk UMKM kita akan mendapat peluang pasar yang baru ke berbagai daerah di KTI," tutur Yasir.

Adapun Kepala Dinas Perdagangan Sulsel, Hadi Basalamah mengemukakan Dinas Perdagangan Sulsel akan menjalin kerjasama dagang yang kuat dengan 12 provinsi yang ada di KTI. "Makassar diharapkan menyiapkan produk UMKM nya yang bisa dipasarkan ke daerah lain di KTI," kata Hadi.

Menurut Hadi, misi dagang tersebut diupayakan efektif berjalan mulai pertengahan tahun ini.(dra)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Danny Apresiasi Pengelola Bank Sampah Berprestasi
    23.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto memberikan apresiasi khusus kepada pengelolah Bank Sampah.…
  • Ini Tiga Besar Kandidat Pemain Terbaik di Eropa
    06.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- UEFA telah mengumumkan pemain-pemain yang masuk tiga besar kandidat pemain terbaik di Eropa 2015/2016.…
  • Kepala PKM Mattiro Deceng Tiroang Pinrang Dilapor ke Polisi
    21.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dugaan penyalahgunaan jabatan dan anggaran yang berbuntut terjadinya korupsi menimpa Kepala Puskesmas…
  • Indira Jusuf Ismail Motivasi Kasi Ekbang se-Kota Makassar
    31.08.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - Sebagai pelayan masyarakat, aparatur sipil negara (ASN) berkewajiban untuk selalu memberikan pelayanan…
  • Wakil Ketua Satu DPRD Terima Pengunjuk Rasa Di Ruang Paripurna
    20.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Setelah melakukan unjuk rasa di BPJS beberapa hari lalu MPC Pemuda Pancasila kota parepare yang diketuai…
  • Danny Apresiasi Pemusnahan Narkoba oleh Polda Sulsel
    13.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto mengapresiasi pemusnahan narkoba oleh Polda Sulsel yang…
  • Danny Serahkan Insentif Kerohanian
    01.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menyerahkan insentif bagi pekerja bidang kerohanian di…
  • Pemred Metro TV  Hanya pemimpin siap tidak tidur jadi Wali Kota Makassar
    07.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Pemimpin Redaksi Metro TV Don Bosco Selamun menyebut inovasi CCTV yang dilakukan pemerintah Kota…
  • Koordinator Lapangan Calon Kades Nepo Sebut Pilkades Lalu Tidak Sah dan Cacat Hukum
    04.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Koordinator Saksi, Calon Kepala Desa (Kades) Nepo Kecamatan Mallusetasi Barru nomor urut 2, Muhammad Toha…
  • Penindakan Gudang Dalam Kota, Tunggu Rakorsus Pemkot Makasar
    05.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dinas Perdagangan Kota Makassar sedang mempersiapkan tindakan tegas terhadap gudang yang masi beraktifitas…
  • Ketua AJK Kecam Pernyataan Kapolres Bone
    20.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, Bone -- Pernyataan Kapolres Bone terkait insiden jatuhnya bendera saat Upacara Hari Kesadaran Nasional,…
  • KETUA DPRD DUKUNG GROUNDBREAKING PEDESTRIAN TANJUNG BUNGA
    06.12.2020 - 0 Comments
     Ketua DPRD Kota Makassar Rudianto Lallo dan Ketua Komisi C DPRD Kota Makassar Abdi Asmara pagi tadi…
  • Wali Kota Danny Kukuhkan Dewan TSLP
    11.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto mengukuhkan Dewan Tanggung Jawab Sosial dan…
  • Camat Manggala Dorong Pelibatan Masyarakat untuk Pembersihan Drainase
    29.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, -- Camat Manggala ,Anshar Umar mengemukakan salah satu upaya pihak kecamatan untuk menjaga kebersihan…
  • Dinkes Makassar Libatkan Toga/Tomas Cegah PTM
    18.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Kesehatan Kota Makassar melibatkan sedikitnya 180 tokoh agama (toga) dan tokoh masyarakat (tomas)…
  • KNPI Camba Rayakan Sumpah Pemuda dengan Menggelar Turnamen Futsal
    29.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- DPK KNPI Kecamatan Camba menggelar Turnamen Futsal KNPI CUP V, kegiatan tersebut dilaksanakan di lapangan…
  • Selayar Miliki Zona Wisata
    16.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS --- Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar, Muh. Basli Ali didampingi Dandim 1415, Letkol Arm.Yuwono S.Sos.MM,…
  • Timnas PSSI Merumput di Stadion Bulukumba
    03.09.2016 - 0 Comments
    Timnas PSSI vs Tim pra porda BulukumbaMACCANEWS -- Masyarakat Bulukumba khususnya penggila bola patut berbangga, timnas…
  • Safari Ramadhan, Danny Pomanto Ingatkan Jagai Anakta’
    19.06.2022 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar Ramdhan Pomanto melakukan safari ramadhannya di Masjid Darul Muttaqin Jalan Toddopuli IV…
  • Oknum Dinas PU Barru Aniaya Mahasiswa STIA Al-Gazali
    28.08.2017 - 0 Comments
    MÀCCAnews - Anggota LSM Lidik Barru, Hasrudi (23) menjadi korban pemukulan oleh pegawai honorer Dinas PU Barru, Andi…
  • Usai Lebaran, RT/RW Dilantik
    21.05.2017 - 0 Comments
    IlustrasiMACCANEWS--Pelantikan ketua rukun tetangga dan warga (RT/RW) direncanakan berlangsung Minggu (21/5) pekan ini…
  • Dinas Sosial Makassar Ikuti Koordinasi Kemensos di Jakarta
    18.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Sekretaris Dinas Sosial Kota Makassar Ade Ismar Gobel mengikuti Koordinasi Antara Kementerian Sosial,…
  • Pengakuan Bunga, Hamil 8 Minggu Setelah Berhubungan dengan Kakek 60 Tahun
    17.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bunga (13) nama samaran, siswi kelas 1 pada salah satu SMP, terpaksa harus terbaring di Puskesmas…
  • Ketua TP PKK Makassar Serahkan Bingkisan ke 300 Anak Yatim Piatu
    18.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Ketua Tim Penggerak PKK Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail menyerahkan bingkisan kepada anak-anak yatim…
  • Irwan Pababari Keynote Speaker Silatul Fikri Pemuda Muhammadiyah
    19.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wakil Bupati Mamuju, Irwan Pababari menyatakan kesiapan untuk menjadi keynote speaker dalam silatul fikri…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.