Wednesday, June 14, 2017

Kisruh Buloa, Sabri: Demi Allah Kalau saya yang Catut Nama Wali Kota

MACCANEWS - Kisruh kasus dugaan penyewaan lahan milik negara di kelurahan Buloa, Kecamatan Tallo terus menggelinding di lembaga hukum.

Asisten 1 Bidang Pemerintahan, M Sabri lewat kuasa lewat kuasa hukumnya, Zamsam, menyebut Wali Kota Makassar, Danny Pomanto, memberi Sabri disposisi sehingga melakukan mediasi untuk pembayaran tanah negara di Buloa.

Terakhir, M Sabri, Rabu, 14 Juni 2017, mengklarifikasi pernyataan kuasa hukumnya tersebut bilamana pihaknya tidak pernah mencatut nama wali kota pada kasus pembebasan lahan Buluo itu.

"Saya bersumpah pak wali, demi Allah kalau saya pernah ngomong dengan wartawan. Apalagi di BAP kemarin kalau saya mengatakan hal demikian, saya mau ketemu wartwannya yang menyebutkan hal demikian, mereka buat berita-berita bohong yang tidk demikian faktanya," kata Sabri dalam pesan singkat kepada Wali Kota Danny.

Menururnya, ada pihak tertentu yang ingin membenturkan dirinya dengan Wali Kota Makassar. Olehnya, ia mempertegas kalau Danny dalam kapasistasnya sebagai wali kota tidak pernah memberikan persetujuan pembayaran lahan di buloa.

"Saya juga kaget membaca berita online hari ini yang memberitakan bahwa sewa lahan tanah negara atas persetujuan bapak walikota. Itu sama sekali tidak benar, berita itu diplintir," tegas mantan camat Tamalanrea tersebut.

Sekedar diketahui, kasus ini berawal dari kesepakatan penyewaan lahan negara yang digarap Rusdin dan Jayanti kepada PT PP untuk digunakan sebagai jalan masuk proyek Makassar New Port (MNP).

Lahan tersebut disewa PT PP dari Rusdin dan Jayanti sebesar Rp 500 juta per tahun. Pada tahun kedua, PT PP merasa hal tersebut tidak benar dan melaporkannya kepada Kejati Sulsel.

Beberapa waktu yang lalu, Sabri juga mengakui turut bertanda tangan dalam surat perjanjian persewaan lahan tersebut.

Hingga saat ini, Kejati Sulsel telah menetapkan tiga orang tersangka. Ketiganya adalah Sabri (Asisten Satu Pemkot Makassar) bersama Jayanti dan Rusdin. Ketiganya menggunakan jasa Zamzam sebagai penasehat hukum mereka. (omar syarif)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Ketua TP PKK dan Dekranasda Kota Makassar Berganti
    02.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Murni Iqbal Suhaeb resmi menjadi Penjabat Sementara (PJs) Ketua TP PKK Kota Makassar dan Ketua Dekranasda…
  • Inilah Cara SD Terpencil Tumbuhkan Minat Baca Luar Biasa
    20.09.2016 - 0 Comments
    Siswa SDN 1 Allakuang Sidrap Sedang MembacaMACCANEWS -- SDN 1 Allakuang Sidrap merupakan sekolah terpencil terletak di…
  • Bupati Basli Ali : Manfaatkan Apdesi Sebagai Wadah Konsolidasi Kades
    30.08.2016 - 0 Comments
    Bupati Kepulauan Selayar, Muh Basli Ali, bersama H. Ince Langke, IA dan Ady Ansar, S. Hut, .MM. Pub  dalam…
  • Disparekraf Dukung Pengembangan Kompetensi Housekeepers Sulsel
    24.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEEWS -- Pemerintah kota makassar mendukung kegiatan positif yang dilakukan oleh asosiasi profesi pariwisata…
  • Pastikan Berjalan Lancar, Beni Iskandar Pantau Langsung Tes Calon Pegawai PDAM
    19.06.2022 - 0 Comments
     Antusiasme dan semangat tercermin dari wajah peserta tes Calon Pegawai Perumda Air Minum Kota Makassar di hari…
  • Pemkab Bulukumba Berguru di Surabaya
    04.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Tekad Pemerintah Kabupaten Bulukumba dalam menata kota Bulukumba, terus di lakukan sekalipun Bulukumba…
  • Wakil Bupati Bulukumba Apresiasi Komunitas TDA
    26.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wakil Bupati Bulukumba Tomy Satria Yulianto, Senin (26/9/2016), didaulat membuka kegiatan Komunitas…
  • KOREM 142 Parepare Gelar Bakti Sosial
    03.09.2016 - 0 Comments
    Korem 142 fhoto Bersama dengan Pasien Bibir SumbingMACCANEWS -- Kegiatan bakti sosial ini telah menjadi komitmen Korem…
  • Wali Kota Makassar: Sampai Jumpa Semua di F8 2018
    11.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan 'Danny' Pomanto, mengemukakan, dengan penutupan acara Makassar…
  • Ekpose Keindahan Pulau Lanjukang, Kadispar Makassar : Kita Butuh Dermaga!
    08.10.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Memanfaatkan hari libur, Kepala Dinas Pariwisata Kota Makassar Kamelia Tantu kunjungan ke Pulau-pulau…
  • Pansus DPRD Sukoharjo Konsultasikan LKPJ di DPRD Kota Makassar
    04.05.2018 - 0 Comments
    DPRD Makassar -- Pansus (Panitia Khusus) LKPJ  DPRD Sukoharjo berkunjung  ke DPRD Kota Makassar terkait…
  • Ini Desa yang Laksanakan Pilkades Serentak di Barru
    06.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Berikut desa-desa yang akan melaksanakan pesta demokrasi di Barru, adakah diantaranya desa…
  • Kopi Kahayya, Aromanya Harum dan Rasanya Nikmat
    09.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Memiliki ragam pesona, selain memiliki banyak destinasi wisata, juga miliki kopi khas dengan aroma yang…
  • Diskominfo Kota Makassar Gelar Bimtek Jaringan Komunikasi Sandi Menggunakan Email Sanapati
    13.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Makassar menyelenggarakan bimbingan teknis penggunaan dan…
  • Ekspose Ranperda No.13/2011 Tentang Retribusi Jasa Usaha
    18.05.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Ekspose Ranperda tentang perubahan atas Perda No 13 Tahun 2011 tentang Retribusi Jasa Usaha, seperti yang…
  • KPA Kota Makassar Gelar Pertemuan Lintas Sektor Pencegahan Hiv Aids
    25.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Komisi Penanggulangan Aids (KPA) Kota Makassar menyelenggarakan Pertemuan Koordinasi Lintas Sektor yang…
  • Lima Instruksi Presiden RI Joko widodo Untuk penegak Hukum
    20.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, Jakarta -- Dalam mendukung pelaksanaan terobosan-terobosan dalam bidang ekonomi dan lain sebagainya yang…
  • UPTD Kota Makassar Gelar Sosialisasi Pajak Tahun 2016
    14.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Unit Pelayanan Teknis Daerah (UPTD) Kota Makassar menggelar sosialisasi pajak tahun 2016 2016 Hotel Sahid…
  • Iqbal Suhaeb Dampingi Menteri Agama Resmikan Asrama MTsN 1 Makassar
    05.06.2020 - 0 Comments
     Penjabat Wali Kota Makassar, Iqbal Suhaeb mendampingi Menteri Agama Indonesia, Fachrul Razi meresmikan gedung…
  • Mahasiswa Minta Kapolda Sulsel Dicopot
    03.05.2017 - 0 Comments
    IlustrasiMACCANEWS--Forum Pemuda dan Mahasiswa Bersatu (Fopmab) Sulawesi Selatan melakukan aksi bakar ban di pertigaan…
  • Kepala Divisi Keimigrasian Temui Bupati Bantaeng
    08.08.2016 - 0 Comments
    Rombongan Imigrasi Provinsi Sulawesi Selatan berkunjung di ruang kerja bupati bantaengMACCANEWS -- Kepala Divisi…
  • MUI Doakan Keselamatan Danny Pomanto
    20.07.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - -Majelis Ulama Indonesia (MUI) bertandang ke Rumah Jabatan (Rujab) Wali Kota Makassar di Jalan Penghibur,…
  • Parepare Beach City Tahap Tiga Dikerja
    27.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Pemerintah kota (pemkot) parepare kembali gelontorkan dana sebesar Rp.906.500.000,- (Sembilan Ratus Enam…
  • Wali Kota Danny Pomanto Punya Cara Ciptakan Perkuatan Umat Beragama
    22.06.2022 - 0 Comments
    Menghindari adanya perang kelompok juga konflik antar umat beragama, Wali Kota Makassar Moh Ramdhan “Danny” Pomanto…
  • Tak Dipanggil Timnas Indonesia, Rahmat Fokus di PSM
    31.08.2016 - 0 Comments
    M. RahmatMACCANEWS -- Gelandang sayap PSM Makassar, M. Rahmat mengatakan dirinya terpaksa harus fokus membela Pasukan…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.