Monday, August 21, 2017

WABUP Silaturahmi Dengan Permas Balikpapan

MACCANEWS --- Wakil Bupati Kepulauan Selayar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.H., bersilaturrahim dengan Persatuan
Masyarakat (Permas) Selayar Balikpapan dan Permas Kota Samarinda, bertempat di Rumah makan Bondy Jalan Antasari Balikpapan Kalimantan Timur, Senin (21/8/2017) malam.

Wakil Bupati Kepulauan Selayar didampingi oleh Kepala Dinas Perhubungan Andi Baso, M.H bersama rombongan lainnya.

Hadir Ketua DPD Permas Kalimantan Timur Edwin, Ketua DPC Permas Samarinda Isman Saladin, Ketua Permas Balikpapan Hajaruddin, bersama masyarakat Selayar lainnya yang berdomisili di Kalimantan.

Selain menyampaikan tentang Visi dan Misi Kabupaten Kepulauan Selayar, Wakil Bupati Kepulauan Selayar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.H., sangat bangga dan berterima kasih atas sambutan, terlebih bisa bersilaturrahim dengan Permas Balikpapan dan Permas Samarinda.

"Indikator dari pertemuan dan silaturrahim kita malam ini adalah bisa berinteraksi dalam hal-hal yang positif, saling memberi dan menerima, serta dapat menjalin kebersamaan," kata Wakil Bupati Kepulauan Selayar.

Pada momen tersebut, Wakil Bupati Kepulauan Selayar juga sekaligus mengundang Permas Balikpapan dan Permas Kota Samarinda untuk hadir pada Hari Jadi Selayar nanti.

Ucapan terima kasih juga disampaikan oleh Ketua Permas Balikpapan dan Ketua Permas Kota Samarinda atas kedatangan Wakil Bupati Kepulauan Selayar, sembari berharap di bawah kepemimpinan Muh. Basli Ali-Zainuddin, Kabupaten Kepulauan Selayar semakin maju. (daeng)

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Besok, Dewan Tinjau Pedestrian Nusantara
    05.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Komisi C Bidang Pembangunan DPRD Makassar menjadwalkan peninjauan langsung pembangunan pedestrian Jalan…
  • Polsek Sinjai Barat Amankan Puluhan Liter Ballo
    27.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, SINJAI -- Dalam rangka memberi kenyamanan dan ketentraman bagi masyarakat khususnya di Sinjai Barat, pihak…
  • Kelompok Diduga Aliran Sesat Disadarkan MUI Pinrang
    03.06.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, PINRANG -- Setelah upaya penyadaran pertama yang dilakukan pihak MUI Kabupaten Pinrang gagal, dua warga Desa…
  • Lomba Foto Selfie Cara Mengangkat Wisata Daerah
    07.09.2016 - 0 Comments
    Pemenang fhoto selfi yang tergabung dalam sahabat Jabal NurMACCANEWS -- Sekitar puluhan warga dari bantaeng hadir…
  • Sinergi Pemkot Makassar PLN Bangun Infrastruktur Kelistrikan Di Kota Makassar
    28.08.2020 - 0 Comments
      Penjabat Wali kota Makassar Prof Rudy Djamaluddin menerima kunjungan manajemen PLN wilayah UIP bagian selatan…
  • Bahas Disrupsi Teknologi, Diskominfo Kota Makassar Libatkan Praktisi Radio se-Makassar
    30.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Kota Makassar mengajak seluruh praktisi radio untuk ikut menjadi bagian lahirnya smart people…
  • Warga: Terima Kasih TNI Atas Perbaikan Jalan di Desa Kami
    10.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dalam rangka meningkatkan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat melalui program TMMD dalam bentuk kegiatan Fisik…
  • Penjabat Wali Kota Makassar Hadiri Rakornas Pengawasan Intern 2020
    27.08.2020 - 0 Comments
     Penjabat Wali Kota Makassar, Yusran Jusuf mengikuti pembukaan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengawasan…
  • Macet Akibat Pohon Tumbang, Petugas Kelurahan Turun Mensterilkan
    06.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Cuaca ekstrem yang melanda Kota Makassar, berupa hujan deras disertai angin kencang sepekan terakhir ini…
  • Sejumlah Jalan Poros Barru di Penuhi Air Hujan
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sejumlah jalan poros wilayah barru dipenuhi air. Kondisi ini sangat mengganggu kelancaran lalu lintas…
  • Kodim 1415 Selayar Penyuluhan KAB JES Di Desa Barugaiya
    19.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews - Dalam rangka HUT TNI ke 72, Kodim 1415, Kabupaten Kepulauan Selayar, menyelenggarakan pelayanan Keluarga…
  • Anggota DPRD Barru Nyaris Dihakimi Warga
    04.08.2016 - 0 Comments
    Suasana di pembangunan bendungan nepo.MACCANEWS -- Kunjungan kerja anggota DPRD kabupaten Barru ke pelaksanaan…
  • Car Free Day Diterapkan di Kawasan Syekh Yusuf
    18.07.2016 - 0 Comments
    Aktifitas Car Free Day di lapangan Syec Yusuf Gowa.MACCANEWS - Pemkab Gowa berencana akan mulai memberlakukan…
  • Sosialisasi E- KTP, KPU Parepare Sasar Pasar Tradisional
    25.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Untuk membantu perekaman KTP Elektronik, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Parepare Mendatangi Pasar…
  • Roh Sepakbola Makassar, Kini Berdiri Tegak di Losari
    01.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto meresmikan patung legenda sepak bola Makassar Ramang di…
  • Warga Nilai Sintap dan Dinas Tata Ruang Maros lambat Tangani Laporan Masyarakat
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Andi Makkawaru selaku warga Dusun Bontotangga, Desa Allaere, Kecamatan Tanralili, Maros Sulawesi Selatan,…
  • Kades Tambolongan Bangun Daerahnya Lewat Potensi Kelautan
    23.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Desa Tambolongan, salah satu Desa yang termasuk bagian dari wilayah Desa Trisula yang biasa disingkat Desa…
  • Jangan Percaya Tafsiran, ini Laporan Harta Danny yang Benar
    14.01.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Menjelang pemilihan Wali Kota Makassar, warga diimbau tidak langsung percaya dengan berita miring yang…
  • DKP Sosialisasikan PPSP Bidang Persampahan
    15.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Kabupaten Soppeng, Selasa (15-11-2016) kemarin di Aula Pertemuan…
  • Kebersihan Di Kecamatan Mariso Tetap Terjaga, Ternyata Ini Rahasianya
    21.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Kecamatan Mariso secara rutin memastikan kebersihan lingkungannya tetap terjaga. Usai shalat…
  • Andi Mustaman Makin Tancap Gas untuk Sosialisasi
    23.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Calon Wali Kota Makassar, Andi Mustaman optimis maju di Pemilihan Wali Kota Makassar 2018 mendatang…
  • Perpusatkaan Bulukumba Miliki 16.281 Buku
    16.08.2016 - 0 Comments
    . Kepala BP3K Bulukumba Taufik, SH sedang meninjau PerpustakanMACCANEWS -- UPAYA Pemerintah Kabupaten Bulukumba untuk…
  • TV Peduli Segera Hadir di Parepare
    07.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kabar gembira bagi masyarakat Parepare. Sebuah stasiun televisi publik lokal segera hadir di Parepare.…
  • Wali Kota Danny Genjot Kinerja Lurah
    29.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menggenjot kinerja lurahnya di 143 kelurahan. Orang…
  • Ighe Nur Basri : Kapolres Diminta Tuntaskan Kasus Setoran Fee 15 Persen
    30.08.2016 - 0 Comments
    Ighe Nur Basri Pengurus PEKAT Indonesia Bersatu Kota Parepare MACCANEWS -- Jual beli proyek dan fee 15 persen…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.