Tuesday, May 8, 2018

Danny Semangati Himpunan Pelajar Mahasiswa Turatea

MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menyemangati HPMT (Himpunan Pelajar Mahasiswa Turatea) kabupaten Jeneponto saat menyampaikan orasinya di Kongres HPMT XV di hotel Asyira, Jumat, 19 Januari 2018.

Pelajar dan mahasiswa yang tergabung dalam HPMT kata Danny, memiliki militansi yang kuat. Hal itu menjadi modal besar bagi mereka untuk melanjutkan estafet kepemimpinan di bumi Turatea.Jeneponto di masa depan di tangan generasi muda dapat muncul sebagai kekuatan baru di Indonesia berbekal kemampuan kompetitif yang dimilikinya.

Tidak harus mengikuti kabupaten tetangga yang berlimpah dengan hasil pertanian.
Jeneponto harus mampu mengenal dengan baik, menggali, dan mengembangkan potensi yang dimilikinya.

"Untuk sampai ke sana, dibutuhkan tiga modal utama. Pertama, positive thinking. Kedua, networking, dan ketiga adalah adaptive," kata Danny.Berpikiran postif akan membuat seseorang mampu menemukan jalan keluar dari setiap kebuntuan yang dihadapi.

Sikap ini juga akan memudahkan seseorang menemukan solusi dari setiap persoalan yang menderanya.

Sementara itu, networking akan membantu seseorang ataupun daerah mendapatkan dukungan dari pihak lain, baik berupa dukungan kepercayaan, finansial, ataupun dukungan ide dan inovasi yang dibutuhkan untuk berkembang.

Kemampuan adaptive juga mutlak dibutuhkan untuk menaklukkan tantangan di masa depan. Tidak ada yang abadi di dunia ini kecuali perubahan. Segala hal berubah, agar bisa bertahan dalam gerak perubahan maka dibutuhkan kemampuan adaptasi (adaptive).

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Kantor Pajak Pratama Watampone, Diduga Terlibat Main Pajak
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Aksi damai yang dilakukan Aliansi Masyarakat Pemerhati, Pembela dan Pahlawan Rakyat berhasil mengusik…
  • Kenang Zain Katoe, Nasdem Pare-pare Mengaku Kehilangan Sosok Panutan
    29.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Ketua Dewan Pimpinan Daerah Partai Nasional Demokrat Kota Parepare menyebutkan jika tahun ini merupakan…
  • Jumat Berbagi, DPM PTSP Siapkan Takjil Berbuka Untuk Warga Di Gedung PTSP Bintang Lima
    15.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pada bulan ramadhan ini, Dinas Penanaman Modal Playanan Terpadu Satu Pintu (DPM PTSP) bagi-bagi takjil di…
  •  Ansar Pandaka: Mari Kita Jaga Citra Partai Hanura
    29.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Salah satu kader terbaik Partai Hanura DPC Kab. Luwu, Drs. Ansar Pandaka, Msi dalam jumpa dialog intraktif…
  • Laskar Merah Putih Desak Jalaluddin Mundur dari DPRD Bulukumba
    18.09.2016 - 0 Comments
    Aktivis LMP menggelar unjuk rasa didepan kantor KPUD Bulukumba mendesak Jalaluddin mundur sebagai anggota DPRD…
  • Pulang dari Selandi Baru, Suardi Saleh Tertarik Genjot Bidang Peternakan
    02.12.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Selama dua hari kunjungan kami mendampingi Bapak Gubernur Sulsel di New Zealand, beberapa hal yg kami…
  • Dalam Sehari, Wali Kota Danny Beraktifitas Tak Kenal Waktu
    30.06.2021 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar, Danny Pomanto Bersama Deputi Bidang Koordinasi Sumber Daya Maritim Kemenko Safri Burhanuddin…
  • Perbaiki Lampu Jalan, Minwandi Tewas Tersengat Listrik
    24.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, PINRANG -- Nasib tragis menimpa Minwandi (24), seorang pemuda yang bekerja sebagai tenaga honorer di Kantor…
  • Anggota Komisi IV DPRD  Menerima Kunjungan Dari Kota Sampang
    07.02.2018 - 0 Comments
    MACCANews --- Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Sampang, Jawa Timur, mengunjungi DPRD Makassar, Senin (5/2). Rombongan…
  • Diskominfo Kota Makassar Gelar Bimtek Jaringan Komunikasi Sandi Menggunakan Email Sanapati
    13.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Makassar menyelenggarakan bimbingan teknis penggunaan dan…
  • Cegah Tipikor, Bupati Selayar Undang Kapolres Sebagai Nara Sumber
    18.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bupati Kepulauan Selayar Muh Basli Ali hadirkan Kapolres Kepulauan Selayar AKBP. Eddy Suryantha Tarigan…
  • Patroli Raika Ujung Pandang Kawal Terus Makassar Recover di Wilayah
    01.07.2021 - 0 Comments
      Ratusan pekerja Apartemen 31 Sudirman kembali dilakukan Swab ulang Covid -19. Hal ini sesuai kesepakatan…
  • Rossy Timur Program Germas Solusi Putus Mata Rantai Penyebaran Covid -19
    28.08.2020 - 0 Comments
     Ketua TP PKK Kota Makassar Rossy Timur menyampaikan Germas (Gerakan Masyarakat Hidup Sehat) dapat menjadi solusi…
  • Begini Reaksi Camat Manggala Melihat Genangan Air di Kelurahan Manggala
    07.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bekerja cepat, bertindak cepat. Begitulah karakter kepribadian sang Camat Manggala, Anshar Umar saat…
  • Dilibatkan Peredaran Miras Selama Ramadan, Kasatpol PP Makassar : Pastinya Siap
    15.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kota Makassar Iman Hud, merespom keinginan dari Dinas Perdangan Kota…
  • Danny Pomanto Ajak Pulang Kampung Digital, Cara Jitu Silaturahim Zaman Now
    30.06.2021 - 0 Comments
     Silaturahim di masa pandemi saat ini sebaiknya di lakukan dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi. Tidak…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.