Friday, July 20, 2018

Lima Belas Ribu Massa Banjiri Halal Bi Halal Pemkot Makassar

ACCARITA - Lima belas ribu massa membanjiri Halal bi Halal Pemkot Makassar yang digelar di Celebes Convention Center (CCC), Jalan Metro Tanjung Bunga, Sabtu, 23 Juni 2018.

Mereka berasal dari LPM (Lembaga Pemberdayaan Masyarakat), organisasi pemuda, organisasi kemasyarakatan, ketua RT/RW, penasehat wali kota, camat, lurah, dan pimpinan SKPD lingkup Pemerintah kota (Pemkot) Makassar beserta jajarannya, juga legislator DPRD Makassar diantaranya Adi Rasyid Ali, dan Zaenal Beta.

Antusiasme warga tak terbendung meski undangan disebar sehari sebelum acara berlangsung. “Kita patut bersyukur kepada Allah SWT masih diberi kesempatan berupa kesehatan, dan umur panjang sehingga bisa bersilaturahmi di Halal bi Halal ini,” sebut Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan ‘Danny’ Pomanto saat sambutan.

Ia menambahkan, bentuk kesyukuran lainnya, Allah SWT memberi kita pilihan untuk memilih yang baik dan buruk. Wali Kota Danny mengatakan Pertemuan tahunan ini yang dikemas dalam bentuk Halal bi Halal sebagai bentuk pertanggungjawaban pemerintahannya bersama Waki Wali Kota Dr Syamsu Rizal MI.

“Tradisi prestasi masih bisa dipertahankan,” ujar Danny.

Tahun ini Pemkot Makassar berhasil meraih peringkat ke dua LPPD, dan awal tahun ini Makassar sukses mendapatkan tiga penghargaan terbaik di Indonesia.

Sementara itu, Pj gubernur Sulsel Dr Sumarsono dalam sambutannya yang dibacakan Staf Ahli Gubernur Sulsel Salim Abdul Rahman mengingatkan birokrat Pemkot Makassar mengedepankan budaya pelayanan publik yang prima.

Ciri dari pelayanan publik yang prima menurut Pj Gubernur Sulsel adalah pelayanan yang transparan, mudah, cepat, dan akuntabel. Apalagi di era globalisasi saat ini, tuntutan masyarakat terhadap kualitas pelayanan publik semakin tinggi.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Warga Desa Pacekke Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW
    08.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Warga Desa Pacekke Kecamatan Soppeng Riaja Barru, kembali memperingati Maulid Nabi Besar Muhammad…
  • Danny Perkenalkan Pete-Pete Smart di PAK 2016
    09.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto memperkenalkan pete-pete smart saat menghadiri Seminar…
  • DPD BKPRMI Maros Sukses selenggarakan FASI Ke X
    18.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Malam penutupan Festival Anak Sholeh Indonesia ke X yang diselenggarakan oleh DPD BKPRMI Maros berlangsung…
  • Danny Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Raudhatul Jannah
    07.12.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto meletakkan batu pertama pembangunan masjid Raudhatul Jannah…
  • Dapil V Tinjau Jalanan Rusak Di Jalan Kaccia Kelurahan Barombong
    01.11.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Anggota DPRD kota Makassar yang tergabung dalam daerah pemilihan 5 (Kecamatan Mamajang, Mariso &…
  • Pemkot Makassar Gelar Shalat Khusuf
    31.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews --- Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar menggelar zikir, doa bersama, dan salat khusuf berjamaah, di Lapangan…
  • Danny Serahkan Kunci Ramadhan Rumah Impian
    16.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menyerahkan secara simbolis kunci 1 unit rumah Ramadhan…
  • FKH: Terimakasih Pak Wali, Makassar Teduh Karena Ketapang!
    12.01.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Ketua Forum Komunitas Hijau (FKH) Kota Makassar, Ahmad Yusran akhirnya angkat bicara terkait polemik yang…
  • Kakek Cabuli Nenek, Keberatan, Akhirnya Dipolisikan
    07.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Laporan kasus pencabulan terbilang unik terjadi di Pinrang. Pasalnya, berdasarkan Laporan Polisi Nomor :…
  • ANWAR FARUQ RESES, WARGA LORONG KELURAHAN BARA BARAYYA KELUHKAN KETIDAKPASTIAN SEMBAKO
    09.08.2020 - 0 Comments
    Sidang III 2019-2020, Anggota DPRD Kota Makassar Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Anwar Faruq menerima keluhan…
  • Atasi Parkir Liar, Tripika Kec. Panakkukang, Dishub dan PD. Parkir Gelar Rakor
    15.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Maraknya parkir liar khususnya di Jalan Pandang Raya, (Trowongan) Mall Panakkukang Square tidak luput dari…
  • Wali Kota Danny Genjot Kinerja Lurah
    29.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menggenjot kinerja lurahnya di 143 kelurahan. Orang…
  • BANGSA YANG BESAR ADALAH BANGSA YANG MENGHARGAI PAHLAWANNYA
    12.11.2017 - 0 Comments
  • Sudah 29 Calon Haji Indonesia Wafat di Tanah Suci
    28.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Jumlah jemaah calon haji Indonesia yang meninggal dunia di Arab Saudi karena sakit hingga hari ke-19…
  • Dispar Sebut Bioskop Punya Kontribusi Pertumbuhan Ekonomi Kreatif
    08.10.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Bertambahnya wahana bioskop di Kota Makassar diapresiasi Dinas Pariwisata Kota Makasar. Pasalnya, dapat…
  • Suardi Saleh Pimpin Hari Kesaktian Pancasila
    02.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews  ---- Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M.Si selaku Inspektur Upacara pada Peringatan Hari Kesaktian…
  • Anggota Komisi III DPRD Maros Curiga Ada Pungli di RSUD Salewangang
    03.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Anggota Komisi III DPRD Kabupaten Maros, Hermanto menduga ada oknum yang mau memanfaatkan pasien yang…
  • Ukir Sejarah Baru, BPPPA Makassar Sabet Penghargaan APE 2016
    19.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Badan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (BPPPA) Makassar, yang kini dinahkodai oleh Tenri…
  • DPC PWRI Maros Silatuhrahmi dengan Wakil Bupati Maros
    25.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dewan Pimpinan Cabang Persatuan Wartawan Republik Indonesia Kabupaten Maros(DPC PWRI Maros) Anjangsana dan…
  •  Parepare Satu-satunya Nominator Kota Penerapan Regulasi Tertib Ukur
    25.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kota Parepare menjadi satu-satunya daerah dari Propinsi Sulawesi Selatan oleh Kementerian Perdagangan…
  • Wah, Diam-Diam Kasus Sapi Bunting Disidangkan
    01.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kasus Korupsi yang menjerat tiga Ketua Kelompok Tani, dalam Program Dana Insentif Bantuan Sosial (Bansos)…
  • Kolaborasi Wali Kota Danny – Assosiasi Prof Indonesia Siap Jalankan 5.000 Lorong Wisata
    01.07.2021 - 0 Comments
    Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto bersama Asosiasi Professor Indonesia yang tergabung dalam Bro Prof…
  • Ini Jawaban Walikota Terhadap Dua Ranperda
    17.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews ---- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar menggelar rapat paripurna dalam rangka mendengar…
  • Jelang Ramadan, Komisi C Tinjau Kesiapan 3 Proyek Besar
    23.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Rombongan Anggota Komisi C DPRD Kota Makassar pagi ini, Selasa 23/5/17 melakukan Peninjauan ke lokasi…
  • Anggota Komisi II DPR RI Tinjau Dapil dan Berqurban
    14.09.2016 - 0 Comments
    Pemotongan Sapi QurbanMACCANEWS -- Kedatangan Anggota Komisi II DPR RI dari Fraksi Gerindra Azikin Solthan di kampung…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.