Tuesday, August 13, 2019

Diskominfo Makassar Komitmen Perketat Pengawasan Konten Negatif Selama Ramadhan

ACCARITA - Kurang dari sepekan, umat muslim di seluruh Indonesia akan melaksanakan kewajiban ibadah puasa pada bulan suci ramadhan.
Agar menambah kekushyukan Umat Islam dalam menjalankan puasa, pihak Dinas Komunikasi dan Informasi Kota Makassar komitmen akan mengawasi penyebaran konten-konten berbau negatif.

Hal itu diungkapkan oleh Kepala Dinas Kominfo, Ichwan Jacub saat beberapa waktu yang lalu membuka kegiatan Pembinaan Star Up untuk Remaja dan Pengenalan Makassar Teknopark.

“Telah banyak saran dan pertanyaan yang masuk ke kami terkait konten negatif selama Ramadhan, seperti misalnya pornografi, kabar hoaks (ujaran kebencian) yang dapat menyulut amarah, dan sebagainya. Tentu saja kami akan merespon hal tersebut,” ungkap Ichwan.

Ichwan juga mengatakan bahwa kordinasi akan terus dilakukan dengan pihak Kementerian Komunikasi dan Informasi, dirinya juga menegaskan bahwa konten-konten negatif sudah semestinya diblokir

“Kami akan tetap berkordinasi, saya fikir tidak hanya bulan puasa saja tapi di hari-hari seperti biasa konten-konten negatif ini akan terus kita awasi, yang berbau Pornografi memang sejak dulu memang sudah ditutup oleh Kementrian Kominfo,” jelasnya.

“Nah yang sulit saat ini dan menjadi tantangan kita bersama, yakni menangkal kabar-kabar hoaks yang dapat sewaktu-waktu menyulut amarah dari masyarakat dan pada akhirnya memecah belah, apalagi kita masih berada tahapan menunggu hasil Pemilu,” sambungnya.

Kadis Kominfo Makassar tersebut sangat menitip beratkan harapannya kepada segenap masyarakat khususnya di Kota Makassar agar tetap bersama-sama menjaga rasa khidmat bulan puasa dengan damai, Rabu (1/5/2019).

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • UMP Kota Makassar Ditetapkan Pekan Ini
    06.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Pemerintah Makassar melalui dinas Tenaga Kerja Makassar menyatakan Upah Minimum Kota Makassar akan…
  • Ini Agenda Legislator DPRD Makassar Februari dan April
    18.05.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Badan Musyawarah (BAMUS) DPRD Makassar, Senin (19/02/2018) gelar rapat penjadwalan agenda kegiatan DPRD…
  • Samsat Bulukumba Berbenah, Dalam Meningkatkan Pelayanan
    16.09.2016 - 0 Comments
    Tampak salah seorang warga yang melakukan pengurusan perpanjangan STNK di kantor Samsat BulukumbaMACCANEWS -- Dalam…
  • Sekda Makassar Ingatkan Keamanan Pangan Higienis Di Tengah Pandemi Covid 19
    28.08.2020 - 0 Comments
     Di tengah pandemi Covid – 19, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar M Ansar mengingatkan pentingnya keamanan…
  • Perayaan HUT TNI ke 71 Secara Sederhana di Selayar
    05.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Upacara Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke 71, di Kabupaten Kepulauan Selayar, dilaksanakan secara sederhana,…
  • Jokowi Minta Kepala Daerah Lakukan Tracing, Wali Kota Danny: Segera Dimassifkan
    08.10.2021 - 0 Comments
     Penanganan kasus covid-19 kembali di tekankan Presiden Joko Widodo saat melakukan kunjungan kerja di Kota…
  • Selayar Tuan Rumah Pra Porda Sepak Bola
    04.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Cabang Olah Raga (Cabor) Sepak Bola untuk Wilayah II Sulsel, segera dihelat di Kabupaten Kepulauan Selayar,…
  • Dibebani Utang, Istri legislator Sulsel Lapor LBH
    11.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Hj Fatimang yang merupakan istri sah dari seorang anggota DPRD Provinsi Sulsel Komisi III dari Fraksi PAN…
  • Pangdam VII Wirabuana Berkunjung di Soppeng
    30.08.2016 - 0 Comments
    Pangdam VII Wirabuana Mayjen TNI Agus Surya Bakti bersama Ketua Persit KCK Ny. Bella Saphira Agus Surya Bakti foto…
  • Danny Tenangkan Massa, Aksi Bakar Lilin Save Ahok Bubar dengan Damai
    15.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Gelombang aksi massa mendukung Ahok pasca penahanannya juga bergulir di Makassar. Seperti halnya di kota -…
  • Makassar Suplai 20 Ton Ikan Beku ke Jakarta
    16.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan -Danny' Pomanto melepas pengiriman perdana produksi ikan beku KUB…
  • Tanam Padi Unggul Dalam Rangka Hari Kebangkitan Teknologi Nasional yang ke-22
    21.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-Bakti Teknologi Tanam Padi Unggul dalam Rangka Hari Kebangkitan Teknologi Nasional HAKTEKNAS yang Ke-22 Tahun…
  • Car Free Day Diterapkan di Kawasan Syekh Yusuf
    18.07.2016 - 0 Comments
    Aktifitas Car Free Day di lapangan Syec Yusuf Gowa.MACCANEWS - Pemkab Gowa berencana akan mulai memberlakukan…
  • Sejumlah Jalan Poros Barru di Penuhi Air Hujan
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sejumlah jalan poros wilayah barru dipenuhi air. Kondisi ini sangat mengganggu kelancaran lalu lintas…
  • BPBD Maros Minta Warga Tidak Buang Sampah di Sungai
    07.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Maros, melakukan pembrsihan di sungai Maros dan…
  • Sejumlah Lampu Traffigh Light di Bulukumba Tidak Berfungsi
    03.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kota Bulukumba dari tahun ke tahun makin ramai dibarengi meningkatnya jumlah kendaraan bermotor, sehingga…
  • Wali Kota Danny Menyemangati Para Pemain Softball Asal Sulsel
    20.09.2016 - 0 Comments
    Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto meninjau langsung pemain softboll asal Sulsel di BandungMACCANEWS -- Wali Kota…
  • Kehadiran 100 Persen Hari Pertama Pasca-Lebaran, DPPPA Makassar Gelar Pertemuan Internal
    19.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Usai libur panjang Hari Raya Idulfitri 1440 Hijriah, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak…
  • Restaurant 132 Pulau Kembali Buka Setelah Tutup 6 bulan
    01.08.2016 - 0 Comments
    Kadafi Syahrir, pemilik Restauran 132 pulau, Kabupaten Kepulauan SelayarMACCANEWS -- Salah satu ciri khas Kabupaten…
  • Disdik Makassar Siap Sambut PPDB Tahun Ajaran 2019/2020
    20.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2019/2020 bakal dimulai 24 Juni mendatang. Dinas…
  • Dugaan Pungli Prajabatan, Syaifullah: Syamsuddin Beri Keterangan Palsu
    06.08.2016 - 0 Comments
    Andi Syaifullah.MACCANEWS -- Bekas Kepala Badan Kepegawaian (BKD) Luwu, Andi Syaifullah, yang juga tersangka pada kasus…
  • Selayar Tinjau Kawasan Pantai Timur Pulau Selayar
    01.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Menggunakan perahu Joloro, Bupati Kepulauan Selayar Muh. Basli Ali menyusuri dan melakukan peninjauan…
  • Pengurus KONI Datangi Wakil Bupati
    09.08.2016 - 0 Comments
     Pengurus KONI Bulukumba dipimpin ketuanya HA.Makkasu Kr Lompo menemui Wakil Bupati Tomy Satria Yulianto di ruang…
  • ALHAMDULILLAH..Hasil Panen Padi di Barru Melimpah
    28.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Hasil panen raya di Kota Hibrida julukan Kabupaten Barru tahun ini mengalami peningkatan.Sejumlah petani…
  • SEBANYAK 417 PEGAWAI ASN TERIMA SK KENAIKAN PANGKAT
    09.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Penyerahan SK Kenaikan Pangkat PNS Periode 1 April 2018 lingkup Pemerintah Kab. Barru diserahkan langsung…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.