Tuesday, October 8, 2019

Pemkot Makassar Buka Suara Terkait Gelaran F8

ACCARITA - Kepastian terkait pelaksanaan Event berskala Internasional, yakni Makassar International Eight Festival and Forum atau yang lebih dikenal dengan F8, akhirnya terjawab sudah.

F8 dipastikan bakal tetap terlaksana pada bulan Oktober mendatang. Hal tersebut dibenarkan oleh Kepala Dinas Parawisata Kota Makassar, Rusmayani Madjid.

“Jadi F8 tahun ini tetap dilaksanakan, pada bulan Oktober. Tanggal 11,12, sampai 13 Oktober 2019,” kata Rusmayani Madjid, Selasa (13/8/2019).

Namun, pada pelaksanaan kali ini agak berbeda dari perhelatan sebelumnya, pasalnya tahun ini F8 dilaksanakan secara full oleh pihak swasta, dan sudah diklarifikasi kepada Kementerian Parawisata.

“Kita sudah klarifikasi ke kementerian soal alasan Pemkot Makassar tidak menyelenggarakan F8. Kita sudah jelaskan kalau Pemkot sedang melakukan rasionalisasi anggaran, dan masih ada top prioritas di atas F8. Kementerian menyarankan agar ditangani swasta, ada swasta yang mau dan mampu handle, jadi tetap dilanjutkan,” terangnya.

Meski dikelola oleh pihak swasta, namun Maya sapaan karibnya menyebut bila F8 batal dilaksanakan, Kementriannya Parawisata sangat menyayangkan hal tersebut.

Pasalnya, upaya promosi dan publikasi sudah dilakukan oleh Kemenpar sudah berjalan hampir setahun. Karena F8 merupakan bagian dari Top 10 Calendar of Event Wonderful Indonesia.

“Jadi sekali lagi bukan Pemkot Makassar tidak mau laksanakan, tapi begitu kondisinya. Banyak kebutuhan mendesak. Bukan main perjuangan dari Pemkot Makassar supaya F8 masuk Top 10 event. Apalagi, Kemenpar sudah jalan setahun melakukan promosi,” kata dia.

Meski ditangani sepenuhnya oleh swasta, pihak Pemkot Makassar tetap menyokong pelaksanaan F8.

“Kita tetap dukung mereka dalam hal administrasi, seperti persuratan dan perizinan,” tukasnya.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Warga Mudik, BPBD Makassar Siaga Bencana saat Libur
    04.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Makassar menggelar apel siaga di Jalan Kerung-Kerung,…
  • Pelajar Maros ini Minta Pemda Membenahi Objek Wisata
    06.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sejumlah pelajar SMA Negeri 1 Maros mengadakan kunjungan wisata di Pantai Kuri, Desa Nisombala, Kecematan…
  • Pupuk Nasionalisme, SD Inpres Merpati Peringati Hari Kesaktian Pancasila
    01.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Syamsul Bahri Guru Kelas VI SD Inpres Teladan Merpati Bantaeng bertindak sebagai pembina Upacara peringatan…
  • Wakil Ketua DPRD Makassar Sosialisasikan Perda Tentang Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan
    08.06.2021 - 0 Comments
     Wakil Ketua II DPRD Kota Makassar, Ir. Hj. Andi Suhada Sappaile (F-PDIP) menggelar Sosialisasi Peraturan Daerah…
  • DPPPA Kota Makassar Gelar Workshop Lorong Berspektif Gender
    17.12.2019 - 0 Comments
    Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Kota Makassar dalam hal ini Bidang Kualitas Hidup…
  • Tiga Kasus Koruspsi Sp 3, Incare Bakal Laporkan Kejari Parepare
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Pemberhentian Kasus dugaan tindak pidana korupsi sebanyak tiga kasus yang telah berproses tahap penyidikan…
  • Ikawan Makassar Hadiri Acara HKG PKK Ke-45
    23.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Ikatan Keluarga Anggota Dewan (IKAWAN) Makassar pagi ini, Rabu (24/05/17) menghadiri acara yang digelar…
  • Bupati Soppeng Pimpin Lansung Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin
    23.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2016, di gelar di Lapangan Gasis Watansoppeng dengan Inspektur Upacara…
  • Kehadiran 100 Persen Hari Pertama Pasca-Lebaran, DPPPA Makassar Gelar Pertemuan Internal
    19.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Usai libur panjang Hari Raya Idulfitri 1440 Hijriah, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak…
  • Pemkab Sinjai Ngutang Miliyaran Rupiah Di BPJS
    20.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, Sinjai -- Pemerintah Kabupaten Sinjai hingga saat ini belum membayarkan dana Penerima Bantuan Iuran (PBI) ke…
  • Pemkot Makassar Beri Izin Pedagang Pisang Epe Kembali Berjualan, Syaratnya Wajib Patuhi Protokol Kesehatan
    28.08.2020 - 0 Comments
     Dampak ekonomi terhadap pedagang  pisang epe’ di sepanjang anjungan pantai losari  makassar sejak…
  • Tomy Satria : Kami akan Programkan Bank Tanah
    23.09.2016 - 0 Comments
    Wakil bupati Bulukumba Tomy Satria Yulianto bersama Koordinator Humas Koni H. Suaedy LantaraMACCANEWS -- Satu terobosan…
  • Kapolsek Kajang Pimpin Yasinan Bersama Jamaah
    22.09.2016 - 0 Comments
    kapolsek kajang Yasinan Bersama Jamaah MACCANEWS -- Jajaran Polsek Kajang, ternyata tidak hanya bertugas sebagai…
  • Danny Harap, Makassar – Australia Makin Perkuat Kerjasama Kota Kembar Dengan Gold Coast
    08.10.2021 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto menghadiri pidato menteri luar negeri Australia Marice payne…
  • Wow, Gadis Cantik Ini Ternyata Pengendali Traffic Light di Makassar
    30.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Tak banyak yang tahu, jika lampu merah di kota Makassar tidak menyala bergantian secara otomatis.Melainkan…
  •  KNPI Barru Temui Kepala Kejaksaan Negeri Barru
    13.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Ketua DPD II Barru temui Kepala Kejaksaan Barru Paian Tumanggor SH, lima anggota KNPI temui Kejari Barru di…
  • Panitia Matangkan Persiapan Jambore Pemuda DPD KNPI Maros
    22.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - 70 peserta Jambore Pemuda DPD KNPI Maros mengikuti teknikal meeting di Aula Kantor Bupati Maros, Sabtu…
  • Inilah 3 Cara Menumbuhkan Cinta Anak Terhadap Al-Qur’an
    13.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Buah hati merupakan titipan Ilahi yang harus dijaga dan dididik agar menjadi generasi beriman. Akan…
  • Kadis PUPR : Pelaksana Wajib Perpanjang Nilai Jaminan
    06.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Proyek Pengerjaan pelebaran Jalan Jendral Sudirman Kota Parepare sepanjang 3 kilometer dikerjakan CV.…
  • Wakil Bupati Serahkan RAPBD 2017 ke DPRD Selayar
    22.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS – Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar, melalui Wakil Bupati, Zainuddin, menyerahkan Rancangan Peraturan…
  • Ribuan Peserta Bakal Ramaikan "Latemmala Adventures" II
    29.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Ribuan Adventures diperikirakan bakal membanjiri Bumi Latemmamala Soppeng guna mengikuti  Latemmamala…
  • Sambutan Kadis Pertanian Sinjai Menuai Sorotan di Medsos
    29.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Segmen Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Sinjai terkait bantuan Alsintan sebanyak 114 unit yang tidak…
  • Wali Kota Danny Menyemangati Para Pemain Softball Asal Sulsel
    20.09.2016 - 0 Comments
    Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto meninjau langsung pemain softboll asal Sulsel di BandungMACCANEWS -- Wali Kota…
  •   Demonstran di Bumi "Panrita Lopi" Desak Presiden tak Intervensi Proses Hukum Ahok
    04.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS. Aksi  unjurasa Angkatan  Muda Muhammadiyah (AMM ) dan  Aliansi  Masyarakat Penegak…
  • Ribuan Kader Bank Sampah Ikut Jambore
    09.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Antusias kader dan penggerak bank sampah dalam ajang Jambore Wisata Bank Sampah 2016 di Pulau Lakkang…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.