Friday, December 6, 2019

Bapenda Sosialisasi PBB di Kelurahan Mallimongan Wajo

ACCARITA - Pemerintah Kelurahan Mallimongan, Kecamatan Wajo menggelar Sosialisasi Pekan Panutan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB). Kegiatan ini dilaksanakan di kantor Lurah Mallimongan, Selasa (19/11/2019).

Dalam kegiatan ini, hadir sebagai narasumber Lurah Mallimongan Muh. Arwan Umar. Hadir sebagai peserta sosialisasi ketua RT dan RW serta tokoh masyarakat.

Lurah Mallimongan mengatakan, dari sosialisasi ini diharapkan dapat meningkatkan partisipasi dan ketepatan waktu masyarakat kelurahan Mallimongan dalam melakukan pembayaran PBB.

“Kami berharap, ketua RT dan RW serta Tokoh Masyarakat dapat menjadi ujung tombak pemerintah dalam mendukung dan mendorong masyarakat melakukan pembayaran PBB tepat waktu,” katanya.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Perangi Narkoba Danny Sidak Dua Sekolah di Makassar
    16.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menyatakan perang terhadap narkoba yang dibuktikannya…
  • Mentan RI Amran Sulaiman kuliah Umum Bahas Swasembada Pangan di UNM
    18.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Menteri Pertanian (Mentan) Republik Indonesia RI Dr. Ir. H. Andi Amran Sulaiman, MP memberikan kuliah umum…
  •  Anwar Farouq dan Aswar Fasilitasi Aspirasi Pegawai BKMM
    04.12.2019 - 0 Comments
    DPRD Makassar - Puluhan Pegawai BKMM (Balai Kesehatan Mata Masyarakat) sampaikan aspirasi di DPRD Makassar.…
  • Jelang Tahun Baru 2017, Satpol PP Gencar Razia Miras
    11.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Menjelang Tahun Baru 2017, pihak Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Soppeng yang dipimpin…
  • Aksi Satpol PP Makassar di Upacara Kedisiplinan Nasional
    16.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS --- Marching Band Satpol PP Makassar menunjukkan kebolehannya saat Upacara Kedisiplinan Nasional di Lapangan…
  • Legislator DPRD Makassar Al Hidayat Samsu Turun Awasi Anggaran Pendidikan
    10.04.2020 - 0 Comments
    Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar, Al Hidayat Samsu turun memastikan berjalannya Anggaran…
  • Rapat Pripurna Anggota DPRD Barru Bersama SKPD Barru
    25.09.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS --- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Barru menggelar rapat paripurna tahun sidang 2017 dalam rangka…
  • Hadiri F8 Luna Maya Mengaku Senang Karyanya Ikut Tampil di Event Internasional ini
    10.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Artis cantik Luna Maya menggelar Konfrensi Pers yang dirangkaikan dengan Meet n Greet, di Atrium Tokyo…
  • BEM FKM Unidayan Gelar Seminar Nasional
    26.05.2016 - 0 Comments
    foto bersama pemateri dengan Wakil Walikota Baubau, Perwakilan Polres Baubau, Rektor Unidayan dan Civitas Akademika FKM…
  • Di Forum International, Danny Ingatkan Bahaya Smart City Tanpa Kearifan Lokal
    22.09.2016 - 0 Comments
    Danny Pomanto saat tampil membawakan orasi yang bertema 'Challenges To Develop Makassar As Smart City'MACCANEWS --…
  • Manggala Masuk Wilayah Pemasangan Carester Dari BPBD
    25.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Makassar akan mendirikan Posko Terpadu Care and Rescue Center…
  • Bupati Bulukumba Respon Keinginan Warga
    27.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Menyikapi kondisi kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Bulukumba, terkait soal sarana…
  • Suardi Saleh Lepas Gerak Jalan Santai MAN Mangempang
    11.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Plt. Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M.Si melepas peserta gerak jalan santai dalam rangka milad dan reuni…
  • Dewan, BPJS Bahas Permenkes No.4 2017
    14.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Rapat komisi 2 dengan Pihak BPJS, Dinas Kesehatan dan RSUD Andi Makkasau terkait penerapan Permenkes…
  • 18 Kota di Indonesia Turun di Track Tanadoang Adventure 2016
    20.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dalam rangka memeriahkan Hari Jadi (HJ) Selayar ke 411, Tanadoang Island Trail Adventure Community…
  • Danny Pomanto Melayat Kerumah Duka Ayahanda Sekda Kota Makassar
    19.06.2022 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto melayat kerumah duka ayahanda Sekretaris Daerah( Sekda) Kota…
  • Jumlah Nasabah Bank Sampah Meningkat
    21.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Progres pengembangan program sampah tukar beras yang bersinergi dengan pengelolaan bank sampah semakin…
  • Proyek Jalan Desa Bulo Disinyalir Korup
    28.06.2016 - 0 Comments
    IlustrasiMACCANEWS - Kejaksaan negeri Enrekang temukan indikasi sejumlah masalah proyek pembangunan jalan kabupaten…
  • Rapat Koordinasi Kecamatan Mamajang Bahas Peningkatan Pelayanan Masyarakat
    11.12.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Kecamatan Mamajang menggelar rapat kordinasi di Aula Kantor Kecamatan, Rabu (4/9/2019). Dalam…
  • Peringati HKG PKK ke 44, Ini Harapan Ketua TP PKK Selayar
    12.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ketua Tim Penggerak (TP) PKK, Kabupaten Kepulauan Selayar, Andi Dwiyanti Musrifah Basli, menaruh harapan…
  • 86 Atlet Mancanegara Ikuti Kejuaraan Internasional Softbol Makassar
    31.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sebanyak 86 atlet mancanegara hadir meramaikan Makassar Open International Softball Man's Festpitch 2016,…
  • Tanam Padi Unggul Dalam Rangka Hari Kebangkitan Teknologi Nasional yang ke-22
    21.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-Bakti Teknologi Tanam Padi Unggul dalam Rangka Hari Kebangkitan Teknologi Nasional HAKTEKNAS yang Ke-22 Tahun…
  • Basdir Berharap Pemkot Serius Realisasikan RTH Makassar
    30.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar, mengsosialisasikan Peraturan Daerah…
  • Siswa SMA Sidrap Raih Nilai Tertinggi
    10.05.2016 - 0 Comments
    SIDRAP -- Hasil nilai Ujian Nasional (UN) tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) yang di klaim tertinggi 483,5 se…
  • DPRD Kota Makassar Dukung Penataan Kawasan Kumuh
    23.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Makassar, Ir.Fathur Rahim dan Wakil Ketua DPRD Kota…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.