Friday, June 5, 2020

Terima PSU 3 Perumahan, Iqbal Minta Perhatikan Kebersihan


Penjabat Wali Kota Makassar Iqbal Suhaeb turut hadir dalam serah terima aset berupa Prasarana, Sarana, dan Utilitas (PSU) untuk 3 perumahan yang diserahkan di Kompleks Perumahan Griya Minasa Sari, Jalan Syekh Yusuf Minasa Sari Kelurahan Minasa Upa Kecamatan Rappocini, Rabu (11/3/2020)

Ketiga perumahan tersebut yakni Perumahan Griya Minasa Sari dengan luas lahan 4.286,17 m², Perumahan Griya Beringin Permai 2 dengan luas lahan 2.694,67 m², dan Perumahan Meranti Town House dengan luas 1.381,05 m².

Perumahan ini diserahkan langsung oleh pengembang kepada Pj Wali Kota Makassar dan di saksikan oleh Kepala Dinas Perumahan, Kepala Dinas Sosial, dan Kepala Dinas Ketenagakerjaan serta beberapa warga sekitar.

Dari ketiga perumahan ini total aset PSU sesuai dengan nilai NJOP sebesar 15.871.940.920 (Lima Belas Milyar Delapan Ratus Tujuh Puluh Satu Juta Sembilan Ratus Empat Puluh Ribu Sembilan Ratus Dua Puluh Rupiah).

Pj Walikota Makassar dalam sambutannya berharap dengan diserahkannya PSU 3 perumahan ini, di masing-masing perumahan lebih memperhatikan kebersihan lingkungannya dan memiliki sistem kebersihan tersendiri.

“Saya cuman menitip pesan untuk semua perumahan ini, tolong di jaga kebersihan lingkungannya. Sebisa mungkin sampah-sampahnya tidak keluar kompleks. Jadi dibuat sistem olah sampah sendiri”,ungkap Iqbal.

Serah terima 3 perumahan oleh pengembang ini ditandai dengan penandatanganan berkas serta plakat juga penyerahan sertifikat untuk masing-masing perumahan.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Inilah yang Raih Hadiah Utama Simpedes BRI di Soppeng
    18.09.2016 - 0 Comments
    Bupati Soppeng H A Kaswadi Razak, SE didampingi Pemimpin Cabang Bank BRI Watansoppeng Makbul saat menyerahkan duplikat…
  • Pendidikan Karakter Bukti Kemajuan kota Parepare
    26.07.2016 - 0 Comments
    Syarifuddin YusufMACCANEWS, Parepare -- Syarifuddin Yusuf yang berlatar belakang Akedemisi ini mengatakan, program dan…
  • Karena Pelayanan, Warga Kian Antusias Ikuti Lorong KB
    25.07.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Esensi Lorong KB yang digagas Dinas KB Kota Makassar yaitu mengajak masyarakat menjaga kebersihan dengan…
  • Warga Segel Kantor Desa Era Baru
    27.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, Sinjai -- Pelayanan Kantor Desa Era Baru Kecamatan Tellulimpoe, Kabupaten Sinjai terpaksa dialihkan di rumah…
  •  PLT SEKRETARIS DPRD MAKASSAR TEKANKAN KEDISIPLINAN
    07.10.2021 - 0 Comments
     Plt. Sekretaris DPRD Makassar Dahyal himbaukan tentang Kedisipilinan staff, hal ini diungkapkan saat Apel pagi…
  •  Walikota Makassar Atas Pemandangan Umum Fraksi
    15.11.2017 - 0 Comments
    MACCANews ---- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar, menggelar rapat paripurna dalam rangka mendengar…
  • Pasien ini Tak Mampu Bayar, RSUD Salewangang Maros Larang Pulang
    02.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Nur Ani (26) warga Dusun Bulukatoang, Desa Bontobulu, Kecamatan Tanralili Kabupaten Maros tertahan di RSUD…
  • Luiz Bawa PSM Petik Satu Poin Dikandang Persela
    02.09.2016 - 0 Comments
    Persela lamongan vs PSM MakassarMACCANEWS -- Persela Lamongan dipaksa berbagi poin, dengan akor akhir 2-2. Gol Persela…
  • Iqbal Suhaeb Hadiri Ramah Tamah Kecamatan Mamajang
    11.12.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pj. Wali Kota Makassar Iqbal Suhaeb bersama Ketua TP-PKK Kota Makassar Murni Djamaluddin menghadiri malam…
  • Pengusaha Jepang Janji Bantu Bulukumba
    30.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Upaya Pemerinrah Kabupaten Bulukumba dalam memenuhi kebutuhan sarana seperti armada pemadam kebakaran dan…
  • ASUS Kembali Menghadirkan Produk anyar VivoBook Flip TP201
    13.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Laju perkembangan teknologi pada perangkat notebook terus berlangsung dan melaju semakin dinamis. Sebagai…
  • DPRD MAKASSAR MINTA MASYARAKAT DUKUNG FUNGSI TUGAS SATGAS DETEKTOR
    15.08.2021 - 0 Comments
      Ketua DPRD Makassar Rudianto Lallo meminta masyarakat dukung dan sukseskan program makassar recover, salah…
  • Gubernur Sulsel instruksikan Bupati Tangani Kebakaran Hutan
    22.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Melihat kondisi cuaca panas saat ini yang bisa dikatakan sedikit ekstrem dan mengakibatkan di beberapa…
  • Sekda Enrekang Buka Temu Sadar Hukum
    31.08.2016 - 0 Comments
    Sekda Chairul Latanro membuka resmi acara didampingi kakanwil kemenkumham sulsel Sahabuddin, SH, MH dan Karutan…
  • Steering Committee : Pemilihan Ketua HIPMI Bantaeng Harus Konsisten
    26.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Di dalam musyawarah cabang yang ke V/2016 Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) cabang Bantaeng yang…
  •  Lestarikan Kearifan Lokal, Disparekraf Adakan Festival Bahari Perahu Tradisional
    29.10.2016 - 0 Comments
    Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kota Makassar kembali mengadakan festival bahari, di Icon Kota Makassar, anjungan…
  • Astaghfirullah, Anggota Polres Barru Rusak Mobil Imam Masjid
    11.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Oknum anggota Polres Barru, Bripka BA Jum’at (11/8) tiba-tiba mendatangi rumah H Mustafa Manne, Imam Masjid…
  • Iqbal Sidak, Kecamatan Ujung Pandang Bakal Jadi Percontohan
    06.12.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pj. Wali Kota Makassar, Iqbal Suhaeb melakukan Inspeksi Mendadak (Sidak) di Kecamatan Wajo dan Ujung…
  • Mitra Kerja Unggul Manifes Terwujudnya Visi
    21.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Salah satu upaya Universitas Dayanu Ikhsanuddin (UNIDAYAN) dalam mewujudkan visinya menjadi Universitas…
  • Kalah di Pilkades, Sidik Tahir Tetap Berjiwa Besar
    23.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Salah satu calon yang kalah di Pilkades Barru, Ir H Sidik Tahir, mengaku berharap Desa Nepo, harus tetap…
  • Keren, Jembatan Ini Telah Mematahkan Hukum Fisika
    16.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ada banyak sekali hal-hal yang menakjubkan di dunia yang kadang-kadang kamu tak tahu harus dimana…
  • Kadis PUPR : Pelaksana Wajib Perpanjang Nilai Jaminan
    06.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Proyek Pengerjaan pelebaran Jalan Jendral Sudirman Kota Parepare sepanjang 3 kilometer dikerjakan CV.…
  • Pengecekan Lintasan Batas Ilegal, Satgas Yonif Raider 700/WYC Temukan Laras Panjang
    20.09.2016 - 0 Comments
    Pengecekan Lintasan Batas IlegalMACCANEWS -- Keamanan daerah perbatasan merupakan satu hal paling penting demi…
  • Berkat F8, Makassar jadi Trending Topic di Twitter
    09.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Magnet event Makassar International Eight Festival atau F8 dipusatkan di Anjungan Pantai Losari menjadi…
  • Wakil Bupati Selayar Irup Peringati Haornas
    09.09.2016 - 0 Comments
    Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar, DR. H. SZainuddin, SH, MHMACCANEWS -- Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.