Tuesday, June 21, 2022

Malam Ramah Tamah Peringatan Hari Buruh Internasional, Danny Dorong Tripartit Bangun Ekonomi Makassar

 


Pemerintah Kota Makassar menggelar malam ramah tamah, dalam rangka peringatan Hari Buruh Internasional Tahun 2022 (May Day) bertempat di Hotel Gammara. Jumat malam (13/5/2022).


Acara yang diselenggarakan Dinas Ketenagakerjaan Kota Makassar melibatkan APINDO dan SP/ SB yang tergabung dalam Lembaga Kerja Sama Tripartit Kota Makassar.


Tema acara hari buruh internasional tahun 2022 yakni “Ketupat Mau Day” dengan Sub tema “Sinergitas hubungan industri dan Recovery Ekonomi sebagai Wujud Nyata Kebangkitan Dunia Usaha dan Peningkatan Kesejahteraan Pekerja Buruh Beserta Keluarganya.



 

Kepala dinas ketenagakerjaan Kota Makassar Nielma Palamba mengatakan, kondisi ketenagakerjaan sejak digempur pandemi Covid 19 tingkat pengangguran terbuka sempat terpuruk hingga titik 15,92 persen.


“Namun berdasarkan perhitungan BPS bulan agustus 2021 tingkat pengangguran terbuka mengalami penurunan menjadi 13,28 persen,” ucap Nielma.


Olehnya itu Nielma meminta semua pihak yang terkait didalamnya untuk saling terus berkolaborasi bersama sama memulihkan perekonomian.


Dalam kesempatan tersebut Nielma memperkenalkan program prioritas Makassar Metaverse oleh pihaknya mengembangkan dan mengintensifkan sebuah ekosistem digital yang disebutnya Smart Work Solution (SARRING).


“Salah satunya adalah layanan untuk hubungan industrial yang disebut Mappadeceng, akronim dari program layanan pendataan dan pengolahan hubungan industrial yang efektif cepat cermat dan gampang,” jelasnya.


Wali Kota Makassar Moh Ramdhan “Danny”Pomanto dalam sambutannya mengatakan, momen iniadalah momen terbaik bagi kaum pekerja, perusahaan dan Pemkot sebagai tripartit


“Ini adalah momen terbaik untuk terus bersama sama dengan sebuah sirkulasi ekonomi perusahaan kaum pekerja perusahaan Pemkot tripartit untuk bersama sama membangun perekonomian Makassar,” ucapnya.


Danny mengatakan Kota Makassar memiliki kondisi jauh lebih baik dimana pertumbuhan ekonomi kita 8,79 persen dan itu berarti khusus kota metropolitan Makassar tertinggi,


Tahun 2021 kita bangkit dengan kondisi plus 4,,47 itu berarti pertumbuhan ekonomi kita naik 5,7 persen. Diukur per triwulan 12 persen, Insya Allah Makassar akan tumbuh dan membesar tentunya ditopang dengan memperhatikan kesejahteraan pekerja yang sudah standar,” jelasnya.


Malam ramah tamah ditutup dengan penyerahan piagam penghargaan kepada perusahaan maupun lembaga yang telah berpartisipasi memajukan ketenagakerjaan di Kota Makassar, serta pemberian santunan Jaminan Kecelakaan Kerja kepada ahli waris Sahabuddin. (**)

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Disnaker Sosialisasi Tentang BPJS Ketenagakerjaan
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) adalah salah satu lembaga yang dibentuk sesuai amanat UU No.24…
  • Pansus Fasum-Fasos DPRD Makassar Tinjau Tiga Lokasi
    13.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Pansus Fasum/Fasos DPRD Makassar, Senin (13/3) meninjau langsung tiga tempat yakni Cafe CCR, Apartement St.…
  • UPZ Marioriwawo Gelar Rakor
    26.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Guna memantau program kerja, Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Kecamatan Marioriwawo, Selasa lalu di Aula Kantor…
  • Wali Kota Danny : Makassar akan Jadi Badminton City
    24.08.2016 - 0 Comments
    Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan 'Danny' membuka Kejuaraan Bulu Tangkis Indonesia Timur Wali Kota Makassar Cup 2016…
  • Tomy Satria Buka Kejurprov PBSI, Diikuti 9 Kabupaten
    22.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kejuaraan Bulutangkis tingkat Propinsi Sulsel, Rabu (23/11/2016) dibuka secara resmi oleh Wakil Bupati…
  • Danny: 72 Tahun Merdeka, Harus Semakin Indonesia
    26.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Momentum hari kemerdekaan, Wali Kota Makassar, Moh Rhamdan “Danny” mengajak semua pihak untuk terus…
  • Napi Kabur Diciduk di Poso
    16.05.2017 - 0 Comments
    IlustrasiMACCANEWS--Rizal Budiman (22), terpidana seumur hidup atas kasus pembunuhan di Jayapura, yang beberapa waktu…
  • Mallusetasi Gelar Maulid
    14.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Maulid Akbar Nabi Muhammad SAW tingkat Kecamatab Mallusetasi berpusat di Jalan poros Parepare-Makassar,…
  • Bupati ingin Wujudkan Toraja Unggul dalam Pendidikan
    31.08.2016 - 0 Comments
     Bupati Tana Toraja hadir di Pameran PendidikanMACCANEWS -- Pasangan Bupati dan Wakil Bupati Tana Toraja nampak…
  • Solid Dukung DIAmi, Warga Ujung Tanah Sambut Hangat Indirs Mulyasari
    13.01.2018 - 0 Comments
    MACCANEws ----Kehadiran Indira Mulyasari Paramastuti dipelelangan ikan Paotere Makassar disambut hangat oleh tokoh…
  • DPRD Rapat Tentang Ranferda
    20.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews ---- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kota Makassar gelar rapat paripurna tentang tanggapan atau jawaban…
  • Wakil Bupati Bulukumba Kaget Brangkas Dinkes Dibobol
    23.08.2016 - 0 Comments
    Wakil Bupati Bulukumba Tomy Satria YuliantoMACCANEWS -- Kasus pembobolan brangkas milik kantor Dinas Kesehatan pada…
  • K3SK Gelar Pertemuan di Galung Langie
    13.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wakil Bupati Soppeng Supriansa SH, MH, di Aula SDN 29 Galung LangiE, Kamis lalu membuka Pertemuan Kelompok…
  • Wali Kota Makassar Temui Plt Gubernur, Pemprov Prioritaskan Mattoangin
    19.06.2022 - 0 Comments
     Pembangunan stadion di Kota Makassar masih menjadi perbincangan hangat masyarakat. Pasalnya warga Makassar sudah…
  • Sarlin Ajak Keroyok Rumah Binaan Sesuai Sasaran
    14.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Tim pembina P2WKSS Propinsi Sulsel Hj. Sarlin dan dr. Darmin, sejak pagi hingga sore,  tadi mengendap…
  • ARA Sosialisasikan Perda CSR
    13.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wakil Ketua I DPRD Makassar, Adi Rasyid Ali (ARA), Kamis (13/4) mesosialisasikan Peraturan Daerah Nomor 2…
  • Dialog Tokoh Agama, Ketua LDII: Perkuat Komitmen Kebangsaan
    21.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pengurus Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Sulawesi Selatan menghadiri…
  • Upacara HUT Sulsel ke 348, SYL Puji Danny
    23.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Jajaran pemerintah  Provinsi Sulawesi  Selatan bersama seluruh pemerintah kota dan kabupaten…
  • Jumat Ibadah, Camat Panakukang Gelar Kultum Soal Muharram dan Asyura
    11.12.2019 - 0 Comments
     ACCARITA - Camat Panakukang, Muh. Tahir Rasyid menggelar kultum ceramah agama di Aula Kantor Camat Panakukang,…
  • Gunakan APBD, Nasdem Dan Hanura Tolak Lanjutan Proyek Rumah Sakit Type B
    28.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Fraksi Partai NasDem dan Hanura (Hamnas) DPRD Kota Parepare menolak penganggaran Pembangunan Rumah Sakit…
  • Guru Besar Unhas Takar 3 Tahun Pemerintahan Danny
    16.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Guru Besar Ilmu Administrasi Fisip (Fakultas Imu Sosial Ilmu Politik) Universitas Hasanuddin (Unhas), Prof…
  • KPK Harus Supervisi Kasus Alkes Pangkep
    07.05.2017 - 0 Comments
    IlustrasiMACCANEWS--Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diminta segera melakukan supervisi dugaan korupsi…
  • Perpeloncoan Mahasiswa Baru FKM UMI
    21.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS --- Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Muslim Indonesia (UMI) Dr. R. Sudirman M.Si…
  • Benzema Siap Bela Prancis Lagi
    31.05.2016 - 0 Comments
    Pilar Prancis, Karim BenzemaKarim Benzema siap membela Prancis lagi di masa mendatang, jika memang…
  • H.Mappasomba Terpilih Ketua Percasi Bulukumba
    08.08.2016 - 0 Comments
    Musyawarah cabang percasi bulukumbaMACCANEWS -- Setelah masa kepengurusan H.Abd.Razak sebagai ketua Persatuan Catur…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.