Monday, July 25, 2016

Jelang Pertandingan PSM vs Bhayangkara Surabaya United




MACCANEWS, Makassar -- Gelandang PSM, Rasyid Bakrie berharap wasit yang memimpin laga melawan Bhayangkara Surabaya United di Stadion Mattoangin sebentar malam berlaku adil. Pasalnya, ia mengaku pihaknya tak ingin dirugikan seperti dipertandingan sebelumnya melawan Madura United.

"Semoga wasit Oki yang memimpin pertandingan sebentar malam bisa bekerja dengan baik", kata Rasyid.

Ia menjelaskan jika dalam pertandingan nantinya dirinya bersama rekan-rekannya dipastikan tampil habis-habisan. Sebab, skuat Juku Eja juga tak ingin dipermalukan kala bermain dipublik sendiri. "Kita sudah siap, dan berjanji tampil maksimal", tutur nomor punggung 17 ini.

Saat ini, dirinya tengah fokus beristirahat total menjelang pertandingan yang digelar sebentar malam. "Saya di kamar saja istrahat", ia menambahkan.

Kapolda Sulsel, Irjen Anton Charliyan menginstruksikan kepada anak buahnya untuk turut hadir memberikan dukungan kepada Bhayangkara Surabaya United saat melawan tim tuan rumah PSM Makassar di Stadion Mattoangin Senin malam (25/07).

Salah satu panitia bagian tiket, Abdul Azis Jarre mengatakan jika banyak personil kepolisian yang bakal hadir menyaksikan pertandingan malam ini. Bahkan mereka telah membeli tiket sekitar 2.000 lebih.

"Memang perintah langsung pimpinannya agar hadir memberikan dukungan kepada BSU," ucap Abdul Azis.

Selain Kapolda Sulsel, juga turut hadir Kapolda Jawa Timur, Irjen Anton Setiadji. Mereka bakal memberikan dukungan langsung kepada tim kebanggaan Polri ini.

Azis menambahkan bahwa khusus pengamanan polisi juga menurunkan sekitar 550 personil, jauh lebih banyak dibandingkan pertandingan sebelumnya hanya 100 lebih, Ini kemauan aparat kepolisian menambah personil pengamanan, tanpa harus dibiayai.

Sehari sebelum pertandingan, Kapolrestabes Makassar, Kombes Rusdi Hartono melakukan pertemuan dengan kelompok suporter PSM Makassar agar tetap menjaga keamanan. Untuk itu, Rusdi berharap agar tetap menjunjung tinggi sportivitas selama pertandingan berlangsung. (Om)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Bupati AM.Sukri : Kami Bangga kepada Panitia invitasi bola basket
    14.08.2016 - 0 Comments
    Bupati Bulukumba AM.Sukri A.Sappewali Menyerahkan Tropy kepada juara PertamaMACCANEWS -- Bupati Bulukumba AM.Sukri…
  • Kepala Bekraf RI Puji Danny Pomanto, Event F8 Penuh 13 Sub Sektor Ekonomi Kreatif
    07.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews – Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) RI, Triawan Munaf secara resmi membuka event Makassar…
  • Kadishub Selayar Tertibkan Pedagang Asongan
    07.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Dinas Perhubungan Kabupaten Kepulauan Selayar, selain tugas utamanya melancarkan arus transportasi, baik…
  • Perkuat UMKM Danny Ajak Pelaku Usaha Warung Kopi Pasar Segar Bangun Jejaring Sosial Network
    07.10.2021 - 0 Comments
    Walikota Makassar Moh.Ramdhan “Danny” Pomanto menerima perwakilan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) pasar segar…
  • Politisi PAN Dukung Ilham Azikin Maju di pilkada Bantaeng
    07.08.2016 - 0 Comments
    Politisi PAN silatuhrahmi di kediaman Ilhan AzikinMACCANEWS -- Ada beberapa Politisi Bantaeng memberi dukungan terhadap…
  • Begini Cara Kapolda Hibur Personil Kodim Sinjai
    19.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Puluhan Anggota Komando Distrik Militer (Kodim) 1424 Sinjai bersama Ibu-ibu Persit mendapat hiburan dari…
  • Tanpa Pemain Asing PSM Selevel Bali United
    10.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Pelatih Robert Rene Alberts menilai jika anak asuhnya selevel dengan tim tamu Bali United saat bertemu…
  • Danny Duduk Bersama Ormas Islam Bahas Pelaksanaan shalat Idul Adha
    07.10.2021 - 0 Comments
      Walikota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto menegaskan dalam rangka Perayaan Idul Adha 1442 H yang jatuh…
  • Bupati Soppeng Serahkan BAntuan Beasiswa dan Penghargaan kepada Siswa Berprestasi
    02.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bupati Soppeng HA. Kaswadi Razak, SE, Jumat (2/12/2016) di Aula Dinas Dikmudora Kabuaten Soppeng…
  • Bupati Janjikan Umrah Bagi Iman Masjid dan Guru Mengaji
    13.12.2017 - 0 Comments
    MACCAnews Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh M. Si Menghadiri Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW Di Masjid Attawun…
  • Sekitar 20 Anggota DPRD Barru Study Banding ke Pulau Lombok
    27.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sebanyak 20 anggota DPRD Kabupaten Barru berangkat ke Pulau, Lombok konsultasi PAD dan tentang…
  • Penuhi Undangan Sebagai Wakil Rakyat, Indira Datang Tanpa Embel-embel Spanduk
    29.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews --- Bakal calon Wakil Wali Kota Makassar, Indira Mulyasari Paramastuti diundang oleh Tim PKK Kelurahan Daya,…
  • Pemkot Makassar Beri Penilaian Kinerja Ombudsman RI
    18.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wakil Ketua Ombudsman RI Lely Pelitasari Soebekti bersama Sekjen Ombudsman RI Ani Maharsyi bertemu Wali Kota…
  •   Bupati dan Wabup Diminta panitia menyumbangkan lagu
    11.08.2016 - 0 Comments
    Bupati Bulukumba AM.Sukri A.Sappewali Meyumbangkan lagu di atas PanggungMACCANEWS -- Sebagai ungkapan rasa gembira…
  •  Begini Pelatihan dan Peningkatan Kemampuan Pengelolahan Eceng Gondok
    23.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Makassar melaksanakan kegiatan Pelatihan dan Peningkatan kemampuan…
  •  Danny Pomanto Imbau Warga Makssar Tetap Waspada Perubahan Cuaca
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Menyusul laporan Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) kota makassar, terkait potensi cuaca…
  • Bupati Pimpin Rapat Pembentukan Satgas Penertiban Hewan Ternak
    20.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Menindaklanjuti briefing beberapa waktu lalu, Bupati Kepulauan Selayar Muh. Basli Ali kembali melakukan…
  •  Makassar, Teruskan Galakkan Edukasi Hak Anak
    10.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS- Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Kota Makassar, kini terus melakukan upaya…
  • Lurah Sinrijala Fasilitasi Bantuan Makanan untuk Puluhan Balita
    18.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Lurah Sinrijala, Syamsul Badollahi memfasilitasi Dompet Dhuafa dalam memberikan bantuan makanan bagi…
  • Mengapa Tuhan Menciptakan Orang Cacat? Subhanallah, Al-Quran Ternyata Memiliki Jawaban Menakjubkan
    25.05.2016 - 0 Comments
    Dalam sebuah forum di India yang dihadiri ribuan orang, seorang non muslim bertanya kepada Dr Zakir Naik.“Mengapa Tuhan…
  • Pulau-pulau di Makassar Bakal Nikmati Energi Solar
    04.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pulau - pulau di Makassar bakal menikmati listrik yang bersumber dari energi solar menyusul pertemuan…
  • Bayi Kembar Empat Lahir di Pinrang
    06.09.2016 - 0 Comments
    Suasana ruangan tempat bayi kembar empat yang dirawat di RSUD Lasinrang PinrangMACCANEWS -- Rasa tidak percaya yang…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.