Wednesday, August 3, 2016

Bupati Selayar akan Lantik 11 Kades Terpilih

Kepala Badan Pemdeskel, Drs. Ahmad Alief Yanto, MM. Pub


MACCANEWS -- Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar, Muh. Basli Ali, rencana 9 Agustus 2016, akan melantik sebelas (11) Kepala  Desa (Kades) Terpilih, hasil dari Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di 11 Desa dari 5 Kecamatan  se Kabupaten Kepulauan Selayar yang berlangsung, 23 Juli lalu.

Pelantikan 11 Kades terpilih tersebut, akan berlangsung dalam sidang paripurna Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dan terbuka untuk umum.

Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat Pemerintahan Desa Kelurahan (Bapemdeskel), Drs. Ahmad Alief Yanto, MM Pub, sewaktu ditemui, Rabu (3/8/16), mengatakan bahwa dari 11 Kades terpilih tersebut sudah ditetapkan.

Meskipun pada saat pemilihan terdapat dua Calon Kades, meraih suara terbanyak dan perolehan suaranya sama, yakni di Desa Kalepadang, akan tetapi salah satu calon memenangkan di TPS terbanyak pemilihnya, maka itulah yang jadi pemenang. Ini sesuai aturan diPerda tentang Pemilihan Kepala Desa.

Kesamaan perolehan suara tersebut  terjadi di Desa Kalepadang Kecamatan Bontoharu, dan yang dinyatakan menang adalah Calon Kades terpilih, Fahmi Rahman. (R23/Jn))

Diantara sebelas Kepala Desa yang akan dilantik dan sudah ditetapkan diantaranya ;

Kecamatan Bontomatene.

Desa Barat Lambongang, Kades Terpilih, Abd Razak,
Desa Onto, Kades Terpilih,  Andi Mangindana,

Kecamatan Bontomanai,

Desa Parak, Kades Terpilih, Zainal Yasni.

Kecamatan Bontoharu

Desa Bontosunggu, Kades Terpilih, Syamsul Bahri, SE.
Desa Kalepadang, Fahmy Rahman.

Kecamatan Takabonerate,

Desa Nyiur Indah, Kades Terpilih, Awaluddin, S Pd.
Desa Tarupa, Kades Terpilih, H. Muspian.
Desa Tambuna, Kades Terpilih, Irsang.
Desa Latondu, Kades Terpilih, Muhammad Sultan.

Kecamatan Pasilambena,

Desa Garaupa, Kades Terpilih, H. Mani.
Desa Pulo Madu, Calon Kades, Geno.

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Usai Upacara Renungan Suci, Danny: Semoga Kita Semakin Indonesia
    26.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Upacara Renungan Suci Hari Ulang Tahun (HUT) ke-72 RI di Taman Makam Pahlawan (TMP) Panaikang Makassar…
  • 53 Keluarga Pahlawan Terima Bingkisan dari Bupati Soppeng
    17.08.2016 - 0 Comments
    Bupati H A Kaswadi Razak,SE menyerahkan secara simbolis bingkisan kepada 53 orang  keluarga pahlawan pada…
  • Wali Kota Danny Ingin Genjot Pembinaan Atlet
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto ingin menggenjot pembinaan atlet di Makassar yang…
  • SMKN I Rantelemo Ikut Lomba Sekolah Adwiyata
    10.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- SMK Negeri 1 Makale Rantelemo Kabupaten Tana Toraja menerima Kunjungan Robongan Tim Penilai Kementerian…
  •  Dua Jabatan Danramil Kodim Selayar Berganti
    14.07.2017 - 0 Comments
    Dandim 1415, Letkolk Arm. Yuwono, S Sos, MM, melakukan serah terima jabatan kepada Danramil 1415-02/Jampea dan Danramil…
  • BPPKB Bulukumba Siap berlomba Harganas di Makassar
    21.07.2016 - 0 Comments
    Sekertaris BPPKB Bulukumba Hj.Darmawati Suaedy, SE yang ditemui Kamis kemarin di ruang kerjanyaMACCANEWS, Bulukumba --…
  • Kepala Dispar Kenalkan Wisata Makassar dalam Event Bali and Beyond Travel Fair
    08.10.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Makassar kembali berpartisipasi dalam event Bali and Beyond Travel Fair…
  • KETUA DPRD DUKUNG GROUNDBREAKING PEDESTRIAN TANJUNG BUNGA
    06.12.2020 - 0 Comments
     Ketua DPRD Kota Makassar Rudianto Lallo dan Ketua Komisi C DPRD Kota Makassar Abdi Asmara pagi tadi…
  • Hadiri Evaluasi Post Rakorsus, DPU Makassar Paparkan Inovasi
    19.06.2022 - 0 Comments
    Dinas Pekerjaan Umum Kota Makassar menghadiri rapat Evaluasi inovasi post Rakorsus. Hadir pula Kepala Badan Penelitian…
  • Bupati A.M. Sukri Ajak Kapolres Baru Lanjutkan Program Pendahulunya
    21.09.2016 - 0 Comments
    Bupati Bulukumba A.M. Sukri Sappewali menyerahkan cindera mata kepada AKBP. Selamat RiantoMACCANEWS -- Sudah menjadi…
  • Bobol Kantor Inspektorat, Maling Gondol 3 Unit Komputer
    16.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Tindak pidana kriminal masih saja terjadi di Kabupaten Sinjai, saat ini Kantor Inspektorat Kabupaten…
  • 33 Polisi Selayar Naik Pangkat
    31.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sebanyak 33 orang Personil Polres Kepulauan Selayar mendapat kado spesial di penghujung tahun 2016 ini,…
  • Pembatasan Ketat Diterapkan di Gedung DPRD Makassar
    06.04.2021 - 0 Comments
      Dewan bersama Sekretariat memutuskan meningkatkan prosedural pembatasan di Gedung DPRD, sejumlah regulasi…
  • Defisit KUA PPAS Enrekang Diprediksi 98 Milyar
    27.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Badan Anggaran DPRD kabupaten Enrekang bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) melakukan pertemuan…
  • Dinas Sosial Makassar Ikuti Koordinasi Kemensos di Jakarta
    18.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Sekretaris Dinas Sosial Kota Makassar Ade Ismar Gobel mengikuti Koordinasi Antara Kementerian Sosial,…
  • FPP dan Dinsos Bekali Pemuda Makassar Berjiwa Kreatif
    17.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Sebagai upaya pengembangan kelompok dan pemuda di Makassar, untuk mandiri, kreatif dan berjiwa…
  • Dubes AS Akan Berkunjung Ke Makassar, Wali Kota Danny: Suatu Kehormatan
    21.06.2022 - 0 Comments
    Kota Makassar dalam waktu dekat ini akan mendapat kunjungan langsung dari USAID Indonesia – Duta Besar (Dubes) Amerika…
  • Bank Mega dan Garuda Indonesia Travel Cashback dan Voucher belanja Carrefour
    02.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- BANK MEGA Proudly Present Garuda Indonesia Travel Fair Phase II (GATF II) 2016 yang terlaksana di Trans…
  • Ribuan Peserta Bakal Ramaikan "Latemmala Adventures" II
    29.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Ribuan Adventures diperikirakan bakal membanjiri Bumi Latemmamala Soppeng guna mengikuti  Latemmamala…
  •  14 DPC PKS Makassar Nyatakan Sikap Dukung Danny
    27.12.2017 - 0 Comments
    MACCANews ---- Dewan Pengurus Cabang (DPC) PKS di 14 Kecamatan se Kota Makassar menyatakan sikap mendukung incumbent…
  • DPRD Makassar Rapat Ranperda BMD
    03.12.2017 - 0 Comments
    MACCANews ---- Pansus Pembahasan Ranperda Tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah (BMD) kota Makassar gelar rapat…
  • Rp16 Miliar untuk Infrastruktur Peningkatan dan Pemeliharaan Jalan
    15.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Upaya Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare membenahi infrastruktur pembangunan jalan  melalui Dinas…
  • Gerakan Nasional 1000 Startup Digital Digelar di Makassar
    07.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Sebagai salah satu kota dengan angka pertumbuhan ekonomi tertinggi di Indonesia, kota Makassar terpilih…
  • Teliti Layanan Digital di PTSP, Pejabat Dinas Kominfo Makassar Raih Gelar Doktor
    30.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Yang sehari-harinya bekerja sebagai ASN pada Dinas Komunikasi dan Informatika ( Kominfo) Kota Makassar…
  • Plt Bupati Barru Letakkan Batu Pertama Asrama Kampus III Putri DDI Mangkoso
    22.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pimpinan Ponpes Darul Dakwah Wal'Irsyad (DDI) Mangkoso AG Prof Dr H Faried Wadjedy melakukan peletakan batu…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.