Thursday, October 27, 2016

Layanan Smart Berbasis Data Diparekraf Dipuji Wali Kota Danny



MACCANEWS - Inovasi dan konsistensi serius yang ditunjukkan Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Disparekraf) Kota Makassar belakangan ini berbuah pujian dari Wali kota Makassar Danny Pomanto.

"Saya salut dengan Dinas Pariwisata, memang SKPD ini banyak membantu Pemkot Makassar," ujar Walikota Danny, kepada maccanews.com, Jumat, 28 Oktober, 2016.

Danny mengatakan, kinerja Dinas yang dipimpin oleh Rusmayani Madjid tersebut harus ia apresiasi, karena dedikasinya yang besar, berperan serta dalam mendukung program utama Makassar menuju dua kali tambah baik.

Makassar International Eight Festival and Forum yang populer disebut F8 kata Danny telah menyita perhatian dunia dan itu salah satu buktinya. Terakhir, Big Data Sumber Daya Pariwisata atau disebut BIASAMATA diluncurkan Disparekraf.

"F8 telah membuat nama Makassar semakin dikenal di seantero dunia. Untuk itu, capaian yang baik ini perlu dipertahankan, Disparekraf harus terus maju, menunjukkan bahwa mereka adalah Aparatur  profesional yang pantas kita banggakan," cetus wali kota berlatar belakang arsitek tersebut.

BIASAMATA sendiri merupakan sistem pelayan berbasis webs yang bertujuan sebagai bahan evaluasi data, monitoring, dan penerapan sertifikasi kompetensi usaha kepariwisataan di Kota berjuluk Angin Mammiri ini.

"Inilah salah satu infrastruktur pendukungnya dalam program aplikasi berbasis data ini," timpal Kabid Pengembangan Sumber Daya dan Peran Serta Masyarakat, Muhammad Amri. (om)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Kajari Bone Pimpin Upacara Hari Bakti Adhyaksa
    21.07.2016 - 0 Comments
    Kajari Bone pimpin upacara Hari Bakti AdhyaksaMACCANEWS, Bone -- Kejaksaan Negeri (Kejari) Watampone gelar upacara…
  • Tanri Bali Bersama Rombongan Kunjungi Kampung Nurdin Abdullah
    04.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Purnawirawan Drs. Achmad Tanribali Lamo didampingi istri Rasthina Dewi beserta segenap rombongan…
  • Polres Barru layangkan Panggilan ke Dua Idris Syukur
    10.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS — Bupati Barru, HA Idris Syukur no aktif mangkir dalam panggilan oleh penyidik reskrim Polres Barru. Idris…
  • Sijago Merah Ludes 4 Rumah di Barru
    04.06.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, BARRU -- Empat rumah seketika ludes terlalap sijago merah di Takkalasi, Kecamatan Balusu, Kabupaten Barru…
  •  Andi Yasir Terima Tim Kemetrologian Nasioanal di Balaikota
    12.11.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Mewakili Bapak Walikota Makasslar, Kepala Dinas Perdagangan Makassar Drs. H. Andi Muh. Yasir, M.Si menerima…
  • Isu Mutasi Pejabat Bulukumba Tersebar Luas
    03.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sejak mutasi tahap pertama masa kemempinan bupati Bulukumba AM.Sukri.A.Sappewali dan Tomy Satria Yulianto,…
  • Nyamanna... Dubes RI Janji Buka Kuliner Makassar di Singapura
    08.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dalam pembicaraan yang berlangsung cukup intens dengan Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan 'Danny' Pomanto,…
  •  60 Putera Puteri Selayar Ikuti Pelatihan di PIP
    28.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kabupaten Kepulauan Selayar mengutus 60 orang putra putri terbaiknya untuk mengikuti diklat pemberdayaan…
  • Olah Raga Tradisional Warnai  Pekan Olah Raga dan Seni Pemkot
    08.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - BKPSMD bekerja sama Dinas Pemuda  dan Olah Raga Kota Makassar menggelar Pekan Olah Raga dan seni…
  • Malam Lepas Sambut Dandim 1411 Bulukumba, Bertabur Cinderamata
    20.08.2016 - 0 Comments
    Bupati Bulukumba A. M. Sukri Sappewali menyerahkan cindera mata kepada Dandim lama Letkol Budi Laksana pada malam…
  • Komisi C PDRD Makassar Tinjau Langsung Proyek CPI
    25.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Rombongan Komisi C DPRD Makassar, Rabu 26/05/17 melakukan peninjauan lokasi proyek Center Phoint Indonesia…
  • Rakorsus 2022 Resmi Dibuka, Makassar Kota Metaverse Dimulai
    19.06.2022 - 0 Comments
     Rapat Kordinasi Khusus (Rakorsus) Tahun 2022 kini resmi dibuka. Rakorsus yang digelar oleh Pemerintah Kota…
  •  TMMD ke-97 KODIM Garap 2 Rumah Tak Layak Huni di Luwu
    24.08.2016 - 0 Comments
    KODIM sedang Garap Rumah warga Tak Layak Huni di Luwu RumahMACCANEWS -- TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) adalah…
  • Bank Indonesia Tunjuk KSEI Sebagai SID Generator Pemegang SBN dan Surat Berharga
    23.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) hari ini melakukan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS)…
  • Disnaker dan Pajak Bone Bakal Didemo dan Dipolisikan
    16.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Tindakan yang dilakukan H DG Makkelo, Pimpinan PT Harfana Halim Indah, bakal membuat Dinas Tata Ruang dan…
  • LDII Gelar Pesantren Ramadhan di Lapas Enrekang
    05.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Kabupaten Enrekang bekerjasama dengan…
  • IDGAI dan Dinkes Makassar Adakan Baksos di Akkarena, Libatkan 150 Dokter Gigi
    05.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Ikatan Dokter Gigi Anak Indonesia (IDGAI) Pengda Sulselbar bekerja sama dinas kesehatan kota Makassar…
  • Dukung Program Pemerintah, Dinkes Makassar Fokus Visitasi Puskesmas
    10.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS- Demi mendukung dan menjalankan program pemerintah. Dinas Kesehatan Kota Makassar, melakukan sosialisasi…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.