Friday, December 9, 2016

Astagfirullah, Pulau Dutungan Dinilai Warga Jadi Tempat Maksiat

MACCANEWS - Pulau Dutungan Desa Cilellang, Kecamatan Mallusetasi,Kabupaten Barru dinilai sebagai lokasi pasangan melakukan perbuatan mesum. Tidak hanya malam, saat siang hari nelayan kerap melihat pasangan muda mudi melakukan hubungan suami istri tersebut di bawah pohon maupun di pinggir pulau Dutungan. Namun tak terlihat ada orang di sekitarnya, karena diduga mencari tempat yang dianggap aman.

Masyarakat yang berada di sekitar berharap ada penindakan terhadap orang yang diduga melakukan tindakan mesum di kawasan tersebut, karena tidak hanya sekali mereka melihat pasangan muda mudi kerap mamfaatkan wisata pulau dutungan tempat mesum.

Nelayan sekitar pulau Dutungan sering melihat pasangan muda mudi melakukan tindakan tidak sepantasnya dilakukan. Kawasan itu memang terbilang sepi karena lokasi dari pulau Dutungan memiliki tempat yang cukup jauh 2 kilo meter dari perkampungan kelurahan Palanro kecamatan Mallusetasi Barru.

"Sekarang ini wisata pulau Dutungan jadi tempat mesum dan maksiat. Semoga saja pihak terkait segera menindak. Dikhawatirkan, pulau Dutungan itu makin ramai didatangi orang yang hendak berbuat maksiat," kata Ripin, salah seorang nelayan, Sabtu (11/12/16). (fan/yus)

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Diskominfo Kota Makassar Ajak Insan Pers Diskusi di Forum Jurnalistik
    13.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Perkembangan informasi melalui media sosial yang begitu cepat dan masif. Dinas komunikasi dan informasi…
  • Suardi Saleh Puji Program Slogan Steady
    23.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-Bupati Barru Suardi Saleh mengucapkan terima kasih kepada LPBI NU dan DFAT Australia atas kerjasama…
  • Diduga Rekanan Kejar Untung , Proyek Tidak Sesuai Spesifikasi
    24.09.2016 - 0 Comments
    Inilah Kondisi Proyek Rehabilitasi Drainase di Jalan Beringin diduga tidak Sesuai spesifikasiMACCANEWS -- Kegiatan…
  • Ustadz Andi Armayadi Berceramah Dari Desa Hingga ke Ibu Kota
    28.08.2016 - 0 Comments
    Ustadz Andi Armayadi Al GhifaryMACCANEWS -- Ustadz Andi Armayadi Al-Ghifary tidak hanya dikenal di desanya di dusun…
  • Kadis Kominfo Makassar Himbau Warga Waspada Gunakan VPN, Berikut Alasannya
    13.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika membatasi akses ke media sosial serta…
  • Kodim dan SKPD Selayar Turun Kerja Bakti Massal di Buki
    23.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Pelaksanaan kerja bakti massal yang diikuti ratusan PNS dari 25 SKPD Lingkup Pemerintah Kabupaten Kepulauan…
  • Lima Instruksi Presiden RI Joko widodo Untuk penegak Hukum
    20.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, Jakarta -- Dalam mendukung pelaksanaan terobosan-terobosan dalam bidang ekonomi dan lain sebagainya yang…
  • Komisi C DPRD Makassar Ekspose Pembangunan MNP
    20.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Komisi C bidang pembangunan DPRD Kota Makassar, Kamis (20/4) menggelar ekspose dan progres terhadap…
  • Danny Pomanto Dapat Dukungan dari Fraksi Golkar Percepat Penataan BUMD
    27.12.2021 - 0 Comments
     Langkah Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto untuk melakukan percepatan penataan Badan Usaha Milik Daerah…
  • Hadiri Reuni Akbar GBF Iqbal Suhaeb Lepas Jalan Santai Dan Tanam Pohon Penghijauan
    05.06.2020 - 0 Comments
    Warga masyarakat kompleks gunung sari baru tergabung dalam keluarga besar Gunungsari Baru Family (GBF) menggelar…
  •  RSA: Infrastruktur Jangan Hanya Dinikmati Pengusaha
    08.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Teori telapak kaki yang diterapkan Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare sejauh ini memperlihatkan kemajuan…
  • Warga Sinjai Diciduk, Diduga Terlibat Curanmor di Kajang
    14.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Mad Bin Kam (16) warga dusun Pakokko desa Tellu Limpoe Kecamatan Sinjai Timur Kabupaten Sinjai, Rabu…
  • Begini Komunitas 86 SMA 1 Bulukumba Pererat Silaturahim
    23.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sudah menjadi program Komunitas 86 SMA negeri 1 Bulukumba, setiap malam Minggu kongkow kongkow sekaligus…
  • Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Bantu Korban Kebakaran
    09.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kepala Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng diwakili Syamsu Rijal, di Sumpang Bila…
  • Dua Perusahaan Jasa Telekomunikasi Sumbangkan Ratusan Sembako Di Posko Induk Covid 19 Makassar
    06.06.2020 - 0 Comments
    Posko Induk Covid 19 kembali  menerima sejumlah paket bantuan sembako dari beberapa perusahaan jasa…
  • Jembatan Darurat Appabatu Selayar Kembali Normal
    25.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Berkat kesigapan para anggota TNI, Sat Pol PP bersama anggota Dinas Perhubungan dan Kominfo. Kabupaten…
  • Hari Kemerdekaan, Pelajar di Bulukumba Sambut Lomba Lari 10-K
    04.08.2016 - 0 Comments
    Baliho lomba lari 10 K yang dipasang panitia pelaksana, dengan harapan lomba lari 10 K ini mendapat perhatian dari…
  • DisdukCapil: Pelayanan e-KTP  di Kota Parepare Kembali Normal
    04.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Mandeknya Pencetakan kartu Tanda Penduduk Electronik (e-KTP) beberapa waktu lalu dikarenakan tidak adanya…
  • Tim Inspektorat Luwu : Memaksa Warga Komesra Bertanda Tangan
    27.08.2016 - 0 Comments
    IlustrasiMACCANEWS -- Masyarakat di lingkungan Komesra, Kelurahan Sabe, Belopa Utara, Luwu. Meminta pihak kelurahan…
  • Bapeda Enrekang Sosialisasi Kabupaten Sehat
    10.08.2016 - 0 Comments
    Ka bappeda Enrekang Dr.H.Baba dan kadiskes Marwan AG membuka sosialisasi ditandai paparan materi kabupaten…
  • KETUA DPRD MAKASSAR TERIMA KUNJUNGAN PMKRI
    07.10.2021 - 0 Comments
     Ketua DPRD Makassar Rudianto Lallo menerima kunjungan Persatuan Mahasiswa  Katolik Republik Indonesia…
  • Masyarakat Parepare Pertanyakan Kinerja Kejati Sulselbar
    31.07.2016 - 0 Comments
    Aris Moenir Sekretaris DPD PEKAT IB Kota parepareMACCANEWS, Parepare -- Kasus dugaan gratifikasi pada korupsi Alkes dan…
  •  Aksi Driver Angkot Diterima di DPRD Makassar Dengan Tertib
    06.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Ratusan driver yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Angkutan Moda Transportasi Sul-sel melakukan aksi di…
  • Hehehe..Wajo Kirim Orang Gila ke Makassar
    13.05.2016 - 0 Comments
     MACCANEWS - Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Dinsosnakertrans) Kabupaten Wajo, kirim tiga penderita…
  • Suardi Saleh: Libur, Pelayanan Masyarakat tidak Boleh Terputus
    22.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dalam rangka menghadapi libur panjang Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1438 Hijriah Pelaksana Tugas (Plt.)…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.