Tuesday, December 20, 2016

Isteri Dandim 1411 Bulukumba Pimpin Ziarah ke Makam Pahlawan

MACCANEWS - Sebagai rangkian memperingati hari Ibu ke 88, gabungan ibu ibu dari berbagai organisasi seperti Persit KCK cabang  XXVIII  Kodim 1411 Bulukumba, Dharma Wanita, PKK, Bhayangkari, Rabu (21/12) melakukan ziarah ke Taman Makam Pahlawan di Taccorong dan Makam Pahlawan Nasional HA.Sulthan Dg Radja di Ponre.

Kegiatan ziarah tersebut diikuti sekitar 120 orang ibu dari berbagai organisasi, selain tabur bunga, juga ibu ibu memanfaatkan berdoa didepan makam pahlawan, termasuk di makam Pahlawan Nasional HA Sulthan Dg Radja dan tidak lupa foto bersama didepan tugu TMP.

Ketua Persit KCK cabang XXVIII kodim 1411 Bulukumba Ny.Sutikno selaku ketua rombongan dalam kegiatan Ziarah ke makam pahlawan menjelaskan  kegiatan ziarah ke makam pahlawan merupakan salah satu bukti perhatian ibu ibu kepada para pahlawannya. "Alhamdulillah kegiatan ini berjalan lancar dan diikuti sedikitnya 120 orang ibu dari organisasi wanita, termasuk wakil ketua TP.PKK, Ketua Dharma Wanita dan ketua Bhayangkari,"  jelasnya.

Sebelum acara tabur bunga didahului dengan penghormatan kepada arwah pahlawan, mengheningkan cipta oleh ketua rombongan Ny.Sutikno selanjutnya peletakan karangan bunga oleh ketua Persit KCK Cabang XXVIII Kodim 1411 Bulukumba dilanjutkan pembacaan Doa dan tabur Bunga oleh seluruh peserta ziarah.

Setelah itu, seluruh rombongan bergerak menuju makam pahlawan nasional HA.Sulthan Dg Radja di Ponre Kecamatan Gantarang. (as/yus)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Perindo Makassar Siap “All Out” Menangkan DP
    04.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Perindo Makassar menyatakan mendukung full Ramdhan Danny Pomanto pada perhelatan Pilwali Makassar 2018…
  • Setwan DPRD-Citilink Teken MoU Tiket Online
    04.05.2018 - 0 Comments
    DPRD Makassar – Sekretariat DPRD Makassar bersama PT. Citilink Indonesia melakukan penandatanganan Memorandum Of…
  • Jajaran Pemerintah Kecamatan Wajo Berbagi Takjil
    12.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dibulan penuh berkah ini, Camat Wajo Aulia Arsyad berbagi Takjil kepada pengguna jalan dan kendaraan yang…
  • Bantu Annisa, Hipmi Parepare Gerakkan Komunitas Medsos
    03.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Ketua BPC Hipmi Parepare ini merangkul komunitas Group Medias Sosial Facebook "Aku Cinta Parepare" untuk…
  • Peduli Covid 19, PT Bintang Internasional Bantu 1.700 Paket Bahan Pokok
    06.06.2020 - 0 Comments
    Peduli Covid 19, PT Bintang Internasional Bantu 1.700 Paket Bahan Pokok PT Bintang Internasional salurkan 1.700…
  • Bupati Selayar akan Lantik 11 Kades Terpilih
    03.08.2016 - 0 Comments
    Kepala Badan Pemdeskel, Drs. Ahmad Alief Yanto, MM. PubMACCANEWS -- Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar, Muh. Basli Ali,…
  • Dukung Ketertiban Kota, Disdag Bina Ratusan PKL dan Asongan
    19.04.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Guna mendukung program Makassar tidak rantasa, Dinas Perdagangan Kota Makassar melakukan sosialisasi…
  •  Forum Sipakainga Pastikan  untuk Menangkan DP
    06.11.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Forum Sipakainga menyatakan secara resmi memastikan dukungannya kepada Danny Pomanto (DP) untuk terus…
  • Danny Geram, Oknum Kepsek Berfoto Tak Senonoh
    20.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dunia pendidikan kota Makassar beberapa hari terakhir digegerkan dengan beredarnya foto tak senonoh seorang…
  • 200 Pasukan Operasi Tinombala Ditarik
    05.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Kepolisian Daerah (Polda) Sulsel menarik ratusan pasukan Brimob Sulsel dari Operasi Tinombala Poso, Sulawesi…
  • TP PKK Bulukumba Juara 1 Lomba Cipta Menu Serba Ikan Kategori Keluarga
    15.09.2016 - 0 Comments
    Wakil Ketua TP. PKK Bulukumba Ny. Siti Isniyah Tomy memegang piala setelah dinobatkan sebagai juara pertama lomba cipta…
  • Ketua TP PKK Makassar Serahkan Bingkisan ke 300 Anak Yatim Piatu
    18.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Ketua Tim Penggerak PKK Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail menyerahkan bingkisan kepada anak-anak yatim…
  • ARU Kukuhkan Pengurus Karang Taruna Pare-Pare
    31.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Ketua DPRD Makassar yang juga Selaku Ketua Karang Taruna Provinsi Sulawesi Selatan, Farouk M. Betta beserta…
  • Warga Nilai Pelayanan Discapil Maros Tidak maksimal
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Takdir, seorang warga Perumnas Tumalia, Kelurahan Adatongeng, Turikale, kecewa dan mengeluhkan pelayanan…
  • Wali Kota Danny Uji Nyali Bersama Subhan Aksa
    18.09.2016 - 0 Comments
    uji nyali di arena Black Auto SlalomMACCANEWS -- Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto bersama Ketua IMI…
  • Pendidikan Karakter Bukti Kemajuan kota Parepare
    26.07.2016 - 0 Comments
    Syarifuddin YusufMACCANEWS, Parepare -- Syarifuddin Yusuf yang berlatar belakang Akedemisi ini mengatakan, program dan…
  • Kegiatan Workshop Penerapan Standar Mutu Produk Perikanan
    17.12.2019 - 0 Comments
    Kepala Dinas Perikanan dan Pertanian Kota Makassar, DR. H. Abd. Rahman Bando, SP., M.Si, membuka acara sekaligus…
  • Pelantikan Pengurus IDI Selayar
    07.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ketua Umum Ikatan Dokter Indonesia (IDI) wilayah Sulawesi Selatan Prof. Dr. Abdul Kadir, Ph.D, Sp.…
  • VIRAL... Karyawan Perusahaan Dipaksa Jadi Tim Pemenangan Paslon Wali Kota
    12.01.2018 - 0 Comments
    MAKASSAR - Nitizen kembali dihebohkan dengan beredarnya tulisan di akun grup media sosial tentang adanya perusahaan di…
  • Shalat Subuh Berjamaah, Danny dan Warga Makassar Doakan Korban di Sulteng
    29.10.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto beserta seluruh jajaran Pemerintah Kota (Pemkot)…
  • Sekolah Athirah Gelar Donasi Kemanusiaan untuk Muslim Rohingya
    11.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews  --- Penderitaan umat Islam yang terjadi di Rakhine, Myanmar telah menggugah solidaritas kemanusiaan…
  • Dinas Ketahanan Pangan Sidak Pedagang Daging Pasar Pa' Baeng Baeng
    13.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Menindak lanjuti hasil temuan daging yang tidak layak di konsumsi oleh aparat kepolisian di Pasar…
  • Danny Sebut Peningkatan Kemampuan SDM,Kunci Optimalisasi Program Pemerintahan Kota
    07.10.2021 - 0 Comments
     Pribadi Danny Pomanto,Jalan Amirullah Makassar,Kamis (15/7/2021).Moh Ramdhan “Danny” Pomanto saat zoom…
  • Penyaluran Paket Sembako Tepat Sasaran, Camat Mariso Terus Koordinasi
    17.09.2021 - 0 Comments
    Penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar anggaran 2021 mulai disalurkan ke warga yang telah…
  • Wali Kota Danny Beri Motivasi Bagi Para Penerus Bangsa
    20.07.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto memberikan motivasi kepada para penerus bangsa yakni para…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.