Wednesday, February 1, 2017

Curah Hujan Tinggi, Persawahan di Pinrang Terendam Banjir

MACCANEWS -  Tingginya curah hujan yang melanda Kabupaten Pinrang dalam sepekan terakhir mengakibatkan ribuan hektar areal persawahan di Kabupaten Pinrang terendam banjir. Akibatnya, petani yang sawahnya terendam tersebut dipastikan mengalami kerugian yang tidak sedikit.

Terkait Hal itu Bupati Pinrang, Andi Aslam Patonangi yang dikonfirmasi, Rabu 1 Februari 2017, mengaku tak bisa berbuat banyak atas banjir di beberapa area lahan persawahan karena itu disebabkan faktor alam.

Namun pihaknya akan segera mencarikan solusi , Aslam berjanji, jika kondisi genangan air sudah mulai surut, pihaknya akan melakukan pembenahan. Utamanya pada saluran sekunder irigasi persawahan agar aliran air ke muara bisa lebih besar.

“Alat penggali sudah kita stand by kan dua unit. Kita akan benahi beberapa irigasi persawahan yang rawan banjir.

Aslam menambahkan dinas Pertanian sudah pantau semua titik banjir areal persawahan yang berada di wilayah Kabupaten Pinrang " Kami sudah punya data titik - titik yang rawan banjir"

Supriadi , salah seorang petani di kampung Bua-bua, Kekurahan Siparappe Kecamatan Watang Sawitto Kabupaten Pinrang,mengaku padinya  sudah berumur sekitar 2 bulan lebih mulai rusak (menguning) akibat tergenang air dan dipastikan akan layu.

“Tanaman padi tidak bisa terendam dalam waktu yang lama,” ungkapnya

Hal yang sama Zainuddin, seorang petani lainnya menjelaskan, jika tanaman padi rusak atau gagal panen, kerugian petani ditaksir berkisar Rp.10 jutaan per hektarnya. Kerugian itu bersumber dari biaya traktor, pembelian benih, pupuk dan peptisida yang dikeluarkan pada awal bercocok tanam.

“Saya hanya pasrah, dan semoga ada bantuan dari pihak terkait,”. (Lan)

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Pemkab Adakan Pisah Sambut Kapolres Kepulauan Selayar
    23.09.2016 - 0 Comments
    Bupati Muh. Basli Ali, dalam memberikan sambutan pisah sambut Kapolres Kepulauan SelayarMACCANEWS -- Acara pisah sambut…
  • Indira Yusuf Ismail : Kader PKK Adalah Ibu Andalan
    31.08.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - Ketua TP PKK Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail menyebut bahwa seluruh kader PKK adalah ibu-ibu andalan.…
  • Bersama BIG, Pemkot Makassar Launching Web Geoportal
    31.08.2018 - 0 Comments
    ACCARITA - Dalam rangka mendukung kebijakan pemerintah Kota Makassar melalui peraturan Presiden nomor 9, tahun 2016…
  • Pelepasan Jenazah Camat Cempa Oleh Wakil Bupati Pinrang
    30.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Camat Cempa, Muhammad Syiri menghembuskan napas terakhir pukul 15.00 di Rumah Sakit Umum Andi Makkasau…
  •  Wali Kota Danny Bersama Kapolri dan Gubernur Sulsel Arak Obor Abadi ke Karebosi
    29.10.2018 - 0 Comments
    ACCARITA-  Pawai Obor Asian Para Games telah berlangsung di Kota Makassar, Rabu (12/9/2018). Obor api Asian Para…
  • Sejarah Terbentuknya Bumi
    27.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, -- Sejarah terbentuknya Bumi diperkirakan dimulai sekitar 4,54 x 109 (sekitar 4,54 triliun) tahun lalu dan…
  • Wali Kota Danny Wisuda Santri, Sekaligus Serahkan Beasiswa Anak Anak dan Remaja Masjid Nur Al- Aqsa
    21.06.2022 - 0 Comments
     Usai shalat subuh berjamaah, Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto mewisuda santri pendidikan Alquran…
  • Puskesmas Bojo Baru Launching Pelayanan Cating Sehat
    23.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-UPTD Puskemas Bojo Baru menggelar Launching Pelayanan Cating Sehat dan Launching Pantai Kesorga (Pandai…
  • Keluarga Makodim 1411 Lepas Sambut Dandim Lama dan Baru
    21.08.2016 - 0 Comments
    Dandim lama Letkol Arh. Budi Laksana bersama isteri  didampingi Dandim baru Letkol Arm. Sutikno berjalan kaki…
  •  Pansus Ketertiban Umum Dan Perlindungan Masyarakat Lanjut Bahas Naskah Bahasa Akademik
    07.06.2021 - 0 Comments
     DPRD MAKASSAR,- Panitia Khusus (Pansus) Ketertiban Umum  dan Perlindungan Masyarakat lanjutkan pembahasan…
  • Danny Angkat Sumpah 275 PNS Pemkot Makassar
    03.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto mengangkat sumpah 275 PNS (Pegawai Negeri Sipil) lingkup…
  •  Kepala Daerah Ini "Rajai" Situs Twitter Versi Trendsmap.com
    08.08.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Eforia Makassar meraih Piala Adipura tiga tahun berturut - turut menular ke jagat maya. Pagi tadi…
  • David Luiz Dipastikan Pulang ke Chelsea
    31.08.2016 - 0 Comments
    David Luiz MACCANEWS -- Chelsea mengumumkan kesuksesan negosiasi dengan PSG untuk transfer David Luiz. Chelsea…
  • Kepala Disdag Makassar: Klinik Bisnis Harus Dimaksimalkan Fungsinya
    07.04.2019 - 0 Comments
    ACCARITA -  Dinas Perdagangan Kota Makassar bakal memaksimalkan fungsi Klinik Bisnis yang berlokasi di Kantor…
  •  Wagub : Paskibraka Itu Sebuah Kehormatan dan Tugas Mulia
    01.08.2016 - 0 Comments
    Agus Arifin Nu'mang bersalaman dengan anggota paskibrakaMACCANEWS,Makassar -- Wakil Gubernur Sulsel Agus Arifin Nu'mang…
  • Iqbal Suhaeb Hadiri Ramah Tamah Kecamatan Mamajang
    11.12.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pj. Wali Kota Makassar Iqbal Suhaeb bersama Ketua TP-PKK Kota Makassar Murni Djamaluddin menghadiri malam…
  • LDII Hadiri Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD 2016
    15.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Sulawesi Selatan turut menghadiri peringatan Hari Juang Kartika…
  • DPRD Makassar Bahas Sistem Zonasi PPDB, Warga yang Hadir Beri Apresiasi
    20.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Sekretariat DPRD Makassar Subbagian Humas menyelenggarakan kegiatan Diskusi Publik dengan tema Penerapan…
  • Hari Sumpah Pemuda Diperingati di Watansoppeng
    30.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Hari Sumpah Pemuda Ke-88, Jumat (28/10/2016) lalu dipringati dalam suatu upacara di Lapangan Upacara…
  • DPRD Parepare Serap Aspirasi Lewat Medsos
    06.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Parepare, memiliki cara lain dalam menyerap aspirasi.…
  • Satpolair Pangkep Tangkap 14 Nelayan Asal Madura
    07.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Satuan Polisi Air (Satpolair) Polres Pangkep mengamankan 14 pelaku ilegal fishing di perairan pangkep pada…
  • Ustadz Muda Bulukumba Ini akan Tampil di Mesjid Al Markaz Al Islami
    18.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sosok Da'i mudah Bulukumba Ustadz Andi Armayadi, S.Pdi, M.Pdi, kian tenar. Bukan hanya tampil di…
  • Perwira Kariango, Danny: Terima Kasih TNI Menjaga NKRI
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto hadir pada jamuan makan malam Peserta Reuni Akbar mantan…
  • SCW Akan Gelar Diskusi Publik, Libatkan Wabup, Polres, Kajari dan Ombudsman
    01.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- SCW yang berpusat di Bulukumba 8 November mendatang akan menggelar diskusi publik dengan tema "membangun…
  • Kadis Pendidikan Tegaskan Tidak Ada Perpoloncoan Pada MPLS
    20.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) kepada seluruh siswa baik dari jenjang SD hingga SMA, telah…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.