Monday, April 3, 2017

Dua Unit Bus Damri Segera Layani Warga Selayar


MACCANEWS--Kedatangan Dua Unit Bus Perintis Damri yang akan difungsikan sebagai angkutan umum local untuk melayani masyarakat Kabupaten Kepulauan Selayar, dan diharapkan bisa lebih memperlancar arus transportasi darat khususnya daratan pulau Selayar.

Hal ini disampaikan oleh, Andi Baso, SH, MH, Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Kabupaten Kepulauan Selayar, sewaktu dihubungi melalui telepon selulernya, Senin (3/4).

Dikatakan bahwa pengeporasian angkutan umum Bus Damri nantinya, akan menyesuikan keputusan Bupati,  akan tetapi untuk sementara direncanakan akan melayani trayek  Benteng – Pamatata begitu pula sebaliknya. Juga akan disesuaikan dengan tariff angkutan umum lainnya atau sesuai ketentuan berdasarkan jarak.

Louncing angkutan Perintis Damri dilakukan di kantor Bupati seusai upaca bendera dilanjutkan tatap muka antara Pemkab Kepulauan Selayar, yang dihadiri Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar, DR. H. Zainuddin, SH, MH didampingi Kadishub Kepulauan Selayar Andi Baso, SH, MH. Tatap muka tersebut juga dihadiri pihak, Damri, Drs. H.M. Ilyas. M.Si. unsur Dishub SulSel, Drs. HM. Ilyas, MH sambil membahas tentang pengoperasian perdana angkutan perintis Damri di Kabupaten Kepulauan Selayar, yang berlangsung di ruang Rapat Pimpinan (Rapim) kantor Bupati, Senin (3/4/17).

Dikatakan Kadishub Andi Baso, SH, MH bahwa kedepan akan diupayakan adanya angkutan yang sama untuk melayani  Benteng Pattumbukang serta benteng Bandara.

Disampaikan pula bahwa louncing angkutan perintis armada Damri dalam uji coba operasional rute Benteng Pamatata (PP) terhitung Senin – Rabu (3 – 5/4) akan memuat penumpang dengan Cuma Cuma (Gratis)

Ketua terpilih DPC Organda Kabupaten Kepulauan Selayar, Andi Ahmad Djaka, kepada wartawan melalui telepon yang dihubungi, Senin (3/4).

Ia katakan bahwa kalau nantinya angkutan umum Bus Damri beroperasi, organda hanya meminta kiranya dapat menyesuaikan dengan tariff angkutan umum lainnya terutama angkutan pedesaan.

Pasalnya kalau tidak ada penyesuaian tarif, dikhawatirkan akan muncul kesan, angkutan local dimatikan dan pasti terjadi  kesenjangan. Olehnya itu jika nantinya akan resmi beroperasi pihak organda akan mengundang seluruh pengusaha angkutan supaya ada penyesuaian tariff secara berimbang. (eng)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Gedung DPRD Makassar Sepi, Petahana: Rawan Kalau Tidak Turun Gunung!
    18.05.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar lengang dari aktivitas wakil rakyat, Jumat…
  • Danny Melayat Mertua Camat Biringkanaya
    31.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan 'Danny' Pomanto menyampaikan turut berduka cita atas perpulangnya ke…
  • Peringati Hari Sumpah Pemuda, Kejari Selayar Musnakan BB Narkoba
    28.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda Tahun 2016, jajaran Kejaksaan Negeri (Kejari), Kabupaten…
  • Madrid Juara Liga Champions, Zidane Torehkan Sejarah
    28.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, -- Real Madrid mampu unggul lebih dahulu di babak pertama lewat sontekan Sergio Ramos pada menit ke-15.…
  • Sahabat Muda FC Juara Liga Rilau Ale
    22.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS. -- Liga sepak bola Rilau Cup yang berlangsung selama beberapa hari di lapangan Rilau Ale Bulukumba, Selasa…
  • Bertemu Kelompok Tani, Indira Jusuf Ismail Apresiasi Keterlibatan Milenial
    22.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Ketua TP PKK Makassar, Indira Jusuf Ismail mengaku senang dan bangga milenial Kota Makassar turut terlibat…
  • RR-BPBD Kota Makassar Bantu Korban Kebakaran di Jl Abu Bakar Lambogo
    04.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Korban kebakaran di Jl Abu Bakar Lambogo Lorong 1, Kelurahan Bara-barayya Selatan, Kota Makassar,…
  • Walikota Parepare Minta SDM TV Peduli Diperkuat
    07.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - WaliKota Parepare, Taufan Pawe, meminta agar SDM TV Peduli dikuatkan sehingga televisi ini dapat berjalan…
  •  Karnaval  Anak Usia Dini Sambut HUT RI ke 71 di Watansoppeng
    14.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Menyambut Peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI Ke-71 di Watansoppeng, Kamis lalu diselenggarakan…
  • Suardi Saleh-Ketua DPRD Hadiri Upacara Hut Adhyaksa ke-57
    23.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-Enam Kejari Laksanakan upacara Hari ulang Tahun Adhyaksa ke 57 yakni kejari wajo,kejari sidrap,kejari…
  • Danny Harap Mahasiswa dan Pemuda Aktif Beri Masukan ke Pemkot
    21.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Pemuda dan Mahasiswa se- kota Makassar menggelar buka puasa dan silaturrahmi dengan wali kota Makassar Moh.…
  • Kolonel Inf. Sutikno Pimpin Turun Sawah di Bulukumba
    22.09.2016 - 0 Comments
    Ketua tim Upsus Kodam VII Wirabuana bersama Dandim 1411 Bulukumba dan dinas Pertanian sedang menanam padiMACCANEWS --…
  • Polres Soppeng Gelar Pasukan Pengamanan Pilkades
    07.12.2016 - 0 Comments
    INTMACCANEWS - Kepolisian Resort (Polres) Soppeng, melaksanakan Apel Gelar Pasukandalam rangka pengamanan Pemilihan…
  • Antisipasi Gempa Bumi, BPBD Makassar Ajak Warga Siap Siaga
    04.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - 26 April 2019 Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Makassar mengajak masyarakat untuk ikut…
  • Penguatan Kelembagaan Pengarusutamaan Gender Perlu Dukungan Politis
    11.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Pengarusutamaan gender dalam Pembangunan Nasional adalah sebuah keniscayaan yg tidak bisa ditawar…
  • Sambut Pemudik, Dispar Makassar Bersih-bersih Anjungan Losari
    08.10.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Makassar tengah membersihkan kawasan Anjungan Pantai Losari, Jln.…
  • Wakapolres Bantaeng Periksa HP Personilnya
    25.07.2016 - 0 Comments
    Wakapolres Bantaeng Sedang Periksa HP PersonilnyaMACCANEWS, Bantaeng -- Sejak Kapolri Jenderal Polisi Tito Karnavian…
  •  Tim Penggerak PKK berkunjung ke Sinjai Selatan
    01.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ketua tim Penggerak PKK kabupaten Sinjai Hj. Rahmatia Sabirin bersama rombongan berkunjung ke Sinjai…
  • Prihatin, Jatah Raskin 'Nenek Trotoar' Dihilangkan
    02.06.2016 - 0 Comments
    Nenek Ros Muslimin atau lebih dikenal ' Nenek Trotoar'MACCANEWS, PAREPARE --- Jatah Raskin milik Ros Muslimin (76) atau…
  • Peserta Diklatpim IV Seminarkan Sistem Kinerja SKPD
    08.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sekretaris Badan Diklat Makassar, Haseng DM mengemukakan peserta Diklatpim IV yang mengikuti seminar…
  • Bismillah!! Bupati Canangkan Kelompok Pengelola dan Pemakai Air
    13.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Kepulauan Selayar Muh. Basli Ali mencanangkan pembentukan Kelompok Pengelola Dan Pemakai Air (KP2A),…
  • Camat Wajo Harap Solusi dari PD. Parkir dan PD. Pasar untuk Pasar Butung
    12.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) dan kendaraan yang kerap menggunakan pedestarian di Pasar Butung…
  • Alhamdulillah, Korba Puting Beliung Sinjai Dapat Bantuan Bupati
    10.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Sinjai H.Sabirin Yahya setelah mendapat informasi terkait Bencana Angin Puting Beliung yang terjadi…
  • Gelar Sosper, Rezki Tekankan Pentingnya Pengelolaan Rumah Kos
    06.04.2021 - 0 Comments
     Anggota Komisi B Bidang Ekonomi dan Keuangan DPRD Kota Makassar Rezki menggelar Sosialisasi Perda (Sosper) no 10…
  • Satlantas Polres Barru Peduli Sesama
    15.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-Jajaran Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Barru menyantuni warga kurang mampu. Kasat Lantas AKP Darmawati…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.