Wednesday, October 23, 2019

Disdag Makassar, Tindak Tegas Masalah Pergudangan dalam Kota

ACCARITA - Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Makassar Muhammad Yasir membantah, adanya tudingan pihak pengusaha yang menyebutkan pemkot tebang pilih dalam menindak tegas gudang dalam kota.

Rumor tersebut mencuat, lantaran tertundanya penindakan gudang ekspedisi dalam kota, dikarenakan mendapatkan penolakan dari beberapa pemilik usaha.

“Kita tidak tebang pilih, pokoknya tetap kita lanjutkan penutupan,” tegas Yasir, Senin (21/10/2019).

Ia mencontohkan, sejumlah pergudangan besar seperti Rajawali Jaya berhasil ditutup Dinas Perdagangan Kota Makassar.

Meski begitu, pihaknya belum bisa memastikan kapan akan kembali turun dan menutup gudang dalam kota, meski SK penindakan untuk lima gudang ekspedisi yang ada di Kecamatan Tallo sudah dikantongi.

“Kemarin kita tunda karena kita menjaga stabilitas situasi Kota Makassar jelang pelantikan Presiden, tapi kita lihat nanti yang jelas tetap kita lanjutkan,” ungkapnya.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Tim Kemenpar RI Eksplore Pariwisata Kepulauan Selayar
    17.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Sesuai dengan agenda, Tim Kementerian Pariwisata Republik Indonesia (RI), Kamis, (16/3/2017) tiba di…
  •  Fasilitas Publik Terbengkalai Gegara Fasum Dikusai Oknum
    17.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan 'Danny Pomanto' kembali mengungkapkan keprihatinannya terhadap…
  • FKM Universitas Pejuang Gelar Yudisium Gelombang II
    29.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Pejuang R.I Makassar (FKM-UPRI) Menyelenggrakan kegiatan…
  • Camat Manggala Optimalkan Gerakan Baca Koran di Lorong
    07.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Camat Manggala, Anshar Umar, menuturkan pihaknya tengah mendorong "Gerakan Baca Koran di Lorong"."Gerakan…
  • Jembatan Darurat Appabatu Dialihkan ke Jalur Alternatif Benteng Cini Mabela
    06.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Terhitung Sabtu 5 November 2016, jembatan darurat Sungai Appabatu sudah ditutup dan dialihkan ke jalur…
  • Jambore KNPI Diharapkan Jadi Spirit Baru Kebangkitan Pemuda Maros
    23.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - 70 peserta Jambore Pemuda DPD KNPI Maros mengikuti teknikal meeting di Aula Kantor Bupati Maros, Sabtu…
  • Makassar jadi konsultan Bank Sampah Indonesia
    30.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Program Bank Sampah Pemerintah Kota Makassar bukan hanya menjadi perhatian nasional tetapi sudah…
  • Jabatan Iqbal Suhaeb Berakhir Besok, Ini Kata Wakil Ketua DPRD Makassar
    29.05.2020 - 0 Comments
    Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar Adi Rasyid Ali (ARA) memuji kinerja Pejabat (Pj)…
  • LAKUKAN AKSI, SAPMA PP MAKASSAR TUNTUT PERIZINAN HOTEL TERASKITA
    15.08.2021 - 0 Comments
     Puluhan demonstran yang tergabung dalam organisasi Satuan Siswa Pelajar dan Mahasiswa Pemuda Pancasila (SAPMA PP)…
  • DPRD Makassar Gelar Diskusi Publik Bahas Potensi Pemuda Dalam Pembangunan Kota
    04.05.2018 - 0 Comments
    DPRD Makassar -- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar gelar diskusi publik dengan tema Meningkatkan…
  • Pengusaha Pelayaran Nyatakan Dukungan ke Nasdem
    05.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Daya Tarik, Mantan Walikota Parepare, Zain Katoe menjadi Ketua DPD Nasdem Kota Parepare, terbukti cukup…
  • Pasca Libur Lebaran, Camat Rappocini Rakor Bahas Kinerja Pegawai
    22.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Camat Rappocini, Sulyadi Perdana Putra SG, S.STP mengadakan rapat kordinasi (Rakor) di Kantor Pemerintahan…
  • 10 Kota Ini, Belajar Kota Sehat di Makassar
    12.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sebanyak 10 kota di Indonesia yang tergabung dalam Apeksi (Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia)…
  • Rakor Monev pembangunan Digelar di Soppeng
    16.09.2016 - 0 Comments
    Wakil Bupati Soppeng Supriansa SH, MH (ketiga dari kiri) saat membuka Rapat Koordinasi Monitoring dan Evaluasi Kegiatan…
  • Kasus Pencabulan, Korban Rahmat Rata-rata Pelajar SMP
    25.08.2016 - 0 Comments
    Rahmat Hidayat Dukun CabulMACCANEWS -- Aparat Kepolsian, Satuan Reserse dan Kriminal Polres Sinjai berhasil…
  • Nenek 74 Tahun ini Menangis di Ultah Danny Pomanto
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pada penutupan Rapat Kordinasi Khusus (Rakorsus) Pemkot Makassar, Wali Kota Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto…
  • Nabi Muhammad SAW di mata Albert Einstein
    31.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS --- Nabi Muhammad SAW merupakan manusia pilihan Allah SWT untuk memperbaiki akhlak umat di dunia khususnya,…
  • Entaskan Kemiskinan, Dinsos Libatkan Karang Taruna
    02.09.2016 - 0 Comments
    Dinas Sosial Kota MakassarMACCANEWS -- Untuk menyelesaikan berbagai persoalan sosial di Kota Makasar, Dinas Sosial Kota…
  • Relawan Muda Menjadi Titik Episentrum Pelopor Sebaya
    23.03.2017 - 0 Comments
    Penulis : Ahmad Takbir AbadiRelawan menjadi penggerak lahirnya kemanusiaan. Kultur kerelaan tak berbatas menjadi tombak…
  • Berantas Korupsi, Iqbal Suhaeb Siap Jalankan Instruksi Ketua KPK RI
    04.06.2020 - 0 Comments
    Penjabat Wali Kota Makassar Iqbal Suhaeb menegaskan kesiapannya menjalankan instruksi Ketua KPK RI Firli Bahuri untuk…
  • Camat Mariso Beri Sembako ke Satgas Kebersihan
    21.08.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Pemerintah Kecamatan Mariso menyerahkan puluhan paket kebutuhan pokok kepada Satgas Kebersihan dari…
  • Danny Bersama Prof Hariadi Akan Taken MoU Soal Metaverse
    19.06.2022 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar, Ramdhan Pomanto (Danny Pomanto) melakukan pertemuan dengan Prof. Hariadi dari ITS Surabaya…
  • Bupati Barru Buka Pelatihan E-Literasi Teknologi Infomasi
    10.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Plt. Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh M. Si Buka Pelatihan E-literasi Teknologi Informasi Dan Komunikasi…
  • Kalaksa BPBD Makassar Dapat Kejutan di Ulang Tahunnya yang ke – 58
    04.09.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Kepala Pelaksana Badan Penangulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Makassar, Taufiek Rachman mendapat kejutan…
  • Danny Kukuhkan 70 Paskibra Makassar
    26.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan ‘Danny’ Pomanto mengukuhkan 70 Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) di…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.