Tuesday, May 31, 2016

Polisi 'Cium' Lahan Ganja di Batas Enrekang-Toraja




MACCANEWS, ENREKANG -- Kapolres AKBP H.Witarsa Aji,MH mengendus beredarnya temuan lahan ganja sekitar 0,5 hektar di perbatasan Toraja-Enrekang dan itu masih terus diselidiki.

Dari keterangan polda sulsel lahan ganja di wilayah Kabupaten Toraja sekitar pegunungan dusun Uluwae. "Pemilik belum jelas, tapi wilayah itu berada di Toraja," jelasnya, Jumat, (3/06/2016).

H.Witarsa menambahkan, Komitmen pihaknya untuk memberantas narkoba bukan sekadar pemanis saja. Buktinya, satnarkoba secara beruntun berhasil meringkus 2 orang yang diduga sebagai kurir narkoba.

Sumber Satnarkoba menerangkan pada 1 Juni 2016 tim resmob, dan satnarkoba menangkap RZ (20 th) asal Wae Buttu kecamatan Alla, dihari berikutnya  YN (24 th) asal bamba kota Enrekang diringkus.

Keterangan kapolres Enrekang dalam gerak cepat ditangkap. Pemuda wiraswasta itu dipastikan sebagai pengedar dan pemakai, pelaku ditangkap saat tengah bertransaksi barang haram (Narkoba).

"Didapati 3 sachet sabu dalam sakunya untuk barang bukti masih dikirim ke lab forensik dan pelakunya juga positif pemakai sudah tersangka," kata kapolres Enrekang AKBP H.Witarsa Aji,MH (3/6).

Didampingi kasatnarkoba AKP. Ridwan, SH ditambahkan AKBP Witarsa Aji pada penangkapan kedua tersangka YN memiliki 0,5 gram sabu saat operasi rutin disimpan bawah jok motor Mio. BB sabu,hp dan motor Mio keduanya kini sudah ditahan. (Jn/Fan/R7)

Tags: ,

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Pemuda Pancasila Kabupaten Soppeng Siap Kawal Visi Misi Pemerintah
    29.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, -- Andi Rasyidi kembali terpilih menjadi ketua majelis pimpinan cabang (MPC) Pemuda Pancasila Kabupaten…
  •  Shalawat Badar Sambut Danny di Masjid Nurul Iman
    17.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto disambut shalawat badar saat memasuki halaman Masjid…
  • Ini Cara Dishub Makassar Atasi Kemacetan di Batua
    15.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Kemacetan yang kerap terjadi tepat di depan Kantor Camat Panakukkang, Jl. Batua Raya Makassar, membuat…
  • Politisi PAN Dukung Ilham Azikin Maju di pilkada Bantaeng
    07.08.2016 - 0 Comments
    Politisi PAN silatuhrahmi di kediaman Ilhan AzikinMACCANEWS -- Ada beberapa Politisi Bantaeng memberi dukungan terhadap…
  • Wali Kota Danny Tinjau Seleksi Pejabat Eselon IIB
    24.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto yang didampingi Kepala Bagian Humas Pemkot Makassar,…
  • Bupati Pimpin Rapat Pembentukan Satgas Penertiban Hewan Ternak
    20.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Menindaklanjuti briefing beberapa waktu lalu, Bupati Kepulauan Selayar Muh. Basli Ali kembali melakukan…
  • Stop Kekerasan Seksual
    20.05.2016 - 0 Comments
    Berawal dari kasus pemerkosaan dan pembunuhan yang menimpa YY, pelajar SMP oleh 14 orang di Kabupaten Rejang Lebong,…
  • Rudianto Lallo Sosialisasikan Perda RPJMD
    16.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Anggota DPRD Kota Makassar komisi C, Rudianto Lallo (F-Nasdem), Selasa (16/5)  melakukan sosialisasi…
  • Wali Kota Danny Ajak Pegawai PPPK Kolaborasi Wujudkan Visi Misi Makassar
    21.06.2022 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto melantik 862 Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di…
  • Berantas Jentik Nyamuk, Iqbal Minta Dharma Wanita Jadi Pelopor Biopori
    04.06.2020 - 0 Comments
    Penjabat Wali Kota Makassar Iqbal Suhaeb berharap agar Dharma Wanita Kota Makassar dapat menjadi pelopor…
  • Irwan Djafar Terima Aspirasi Puluhan Mahasiswa
    19.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Puluhan Aktifis Mahasiswa yang mengatasnamakan Lingkar Koalisi Antar Pemuda Sulawesi selatan melakukan…
  • Sekolah Athirah Gelar Donasi Kemanusiaan untuk Muslim Rohingya
    11.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews  --- Penderitaan umat Islam yang terjadi di Rakhine, Myanmar telah menggugah solidaritas kemanusiaan…
  • Berikan Informasi Cepat, Pemkot Makassar Siapkan Mobil Keliling
    30.07.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Makassar berencana menyiapkan mobil keliling untuk…
  • Jajaran Polres Barru Gelar Maulid Nabi Muhammad S.A.W
    28.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Jajaran Polres Barru menggelar Maulid Nabi Muhammad S.A.W di Mushallah Nurul Askar Polres Barru, Rabu…
  • Pupuk Nasionalisme, SD Inpres Merpati Peringati Hari Kesaktian Pancasila
    01.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Syamsul Bahri Guru Kelas VI SD Inpres Teladan Merpati Bantaeng bertindak sebagai pembina Upacara peringatan…
  • Wali Kota Danny Bahas RPMJD, Fokuskan Percepatan Makassar Menuju Kota Dunia
    08.10.2021 - 0 Comments
    Moh Ramdhan “Danny” Pomanto yang kini kembali menjabat sebagai Wali Kota Makassar menekankan akan membawa Kota Makassar…
  • PD Pasar Nyatakan Masih Perjuangkan Hak-hak Pedagang
    05.11.2019 - 0 Comments
    ACCARITA - Konsultan Hukum PD Pasar Makassar Raya, Muh Syahban Munawir menilai pernyataan yang mengatakan Pasar…
  • Camat Mamajang Imbau Warga Tak Ikut Demo di Jakarta
    29.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Camat Mamajang, Fadli Wellang mengimbau warga tak ikut ke Jakarta untuk mengikuti rencana aksi pada 2…
  •  Dishub Makassar Siap Terima Saran Penyempurnaan Pete-Pete Smart
    30.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dinas Perhubungan Kota Makassar menyatakan siap menerima saran dan masukan terutama.a dari masyarakat…
  • Danny Pomanto Dapat Dukungan dari Fraksi Golkar Percepat Penataan BUMD
    27.12.2021 - 0 Comments
     Langkah Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto untuk melakukan percepatan penataan Badan Usaha Milik Daerah…
Blogger templates. Proudly Powered by Inovasi Digital.